Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Tips Membantu Anak Atasi Kesepian

image-gnews
Ilustrasi anak bermain sendiri. Pexels.com
Ilustrasi anak bermain sendiri. Pexels.com
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Anak kecil sering kali merasa tidak bahagia atau orang tidak memahami mereka. Mereka bisa melankolis karena kurangnya persahabatan. Namun, jumlah teman tidak mempengaruhi seberapa kesepian yang mereka rasakan. 

Kebanyakan orang memiliki pertemanan sosial yang luas tetapi sering merasa kesepian. Apapun alasannya, kesepian dapat menyebabkan anak kehilangan minat pada aktivitas favoritnya atau membuat ulah. Mereka mungkin sulit tidur dan melakukan hal-hal yang biasanya dilakukan dengan tenang saat merasa kesepian. Berikut cara yang dapat dilakukan saat menghadapi anak-anak yang kesepian.

Memberikan perhatian lebih
Sebagian besar anak berusia antara 3-4 tahun dapat berinteraksi baik dengan anak lain seusianya selama Anda memberikan perhatian khusus. Meskipun sibuk, sangat penting Anda memberikan sebagian waktu untuk menghabiskan waktu berkualitas dengan anak. Selama waktu ini, ingatlah untuk memberikan perhatian penuh kepada anak-anak. Alih-alih menyalahkan atas kesalahan, biarkan mereka memahami situasi melalui komunikasi. Pikirkan tentang apa yang anak katakan dan ucapkan terima kasih karena telah mengisi emosi mereka.

Hibur mereka
Sentuhan memiliki kemampuan untuk menenangkan orang dan menghubungkan dengan sesuatu. Beberapa anak suka dipeluk dan yang lain mungkin membutuhkan pelukan yang erat atau tepukan semangat di punggung untuk membuat merasa lebih baik. Kasih sayang orang tua membantu mereka merasa diinginkan.

Bantu anak bersosialisasi
Ajak dan kenalkan anak ke teman-teman di lingkungan sekitar untuk menghabiskan waktu bermain bersama. Bantu mereka kenal lebih dekat antarateman dengan suguhan cokelat atau kue manis saat bermain di rumah Anda. Undang teman-temannya ke rumah dan mainkan mainannya bersama. Anda juga bisa mengajak anak ke taman terdekat dan mengenalkannya pada anak-anak di sana.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Selalu ada saat dibutuhkan
Anak-anak merasa dicintai dan diterima saat menghabiskan waktu bersama. Pastikan Anda memberi tahu anak-anak Anda menyayangi dan tunjukkan kepada mereka dengan selalu ada saat mereka membutuhkan. Dari berbicara hingga membuat jurnal, dorong anak untuk mengungkapkan perasaan.

JESSYCA GAZELLA | NEWS18

Baca juga: 7 Cara Mengatasi Kesepian

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


7 Tips Ajak Anak Pola Makan Sehat

4 hari lalu

Ilustrasi makanan sehat. (Canva)
7 Tips Ajak Anak Pola Makan Sehat

Kebiasaan makan yang buruk dapat berdampak negatif pada kesehatan anak. Simak 5 tips anak ajak pola makan sehat


Israel Klaim Bunuh Anak dan Cucu Ismail Haniyeh Tanpa Konsultasi dengan Netanyahu

5 hari lalu

Perdana Menteri Isael, Benjamin Netanyahu dan Pemimpin group Hamas, Ismail Haniyeh. REUTERS/Ronen Zvulun dan Majid Asgaripour/WANA (West Asia News Agency) via REUTERS
Israel Klaim Bunuh Anak dan Cucu Ismail Haniyeh Tanpa Konsultasi dengan Netanyahu

Pasukan Israel membunuh tiga putra pemimpin Hamas Ismail Haniyeh dalam serangan udara di Gaza tanpa berkonsultasi dengan PM Benyamin Netanyahu


Dampak Buruk Kesepian di Masa Pensiun dan Cara Mengatasinya

6 hari lalu

Ilustrasi lansia. Mirror.co.uk
Dampak Buruk Kesepian di Masa Pensiun dan Cara Mengatasinya

Banyak warga senior yang merasa kesepian setelah masa pensiun sehingga mempengaruhi kesehatan mental dan fisik. Apa yang perlu dilakukan?


Manfaatkan Libur Idul Fitri untuk Pengasuhan Maksimal Anak

7 hari lalu

Ilustrasi keluarga. Freepik.com/Lifestylememory
Manfaatkan Libur Idul Fitri untuk Pengasuhan Maksimal Anak

KPAI meminta orang tua memanfaatkan momen libur Idul Fitri untuk memaksimalkan peran pengasuhan yang terbaik bagi anak.


3 Ucapan Sungkeman dalam Tradisi Jawa Saat Lebaran

8 hari lalu

Reino Barack melakukan sungkem pada ibu mertuanya Wati Nurhayati saat prosesi sungkeman pada acara penikahan dengan Syahrini yang digelar di Masjid Camii, Tokyo, Jepang, 27 Ferbruari 2019.  Syahrini dan Reino Barack kompak membagikan foto lamaran, kali ini keduanya mengunggah momen sungkeman sebelum menjalani prosesi akad nikah. Instagram/@reinobarack
3 Ucapan Sungkeman dalam Tradisi Jawa Saat Lebaran

Tradisi sungkeman biasanya dilakukan oleh anak kehadapan orang tuanya saat lebaran.


Jangan Sembarang Menyerahkan Tugas Mengasuh Anak, Ini Saran Psikolog

9 hari lalu

Ilustrasi Baby Sister / pengasuh anak / penjaga anak yang galak. youtube.com
Jangan Sembarang Menyerahkan Tugas Mengasuh Anak, Ini Saran Psikolog

Psikolog menyarankan selain menitipkan pada orang yang bertanggung jawab dan dapat dipercaya, perhatikan ini saat menyerahkan tugas mengasuh anak.


Tangis Aghnia Punjabi untuk Sang Putri yang Dianiaya Pengasuh

18 hari lalu

 Aghnia Punjabi/Foto: Instagram/ Aghnia Punjabi
Tangis Aghnia Punjabi untuk Sang Putri yang Dianiaya Pengasuh

Selebgram asal Malang Aghnia Punjabi tampak terisak saat menceritakan kembali peristiwa penganiayaan yang dialami putrinya.


Kenali Pemicu Kesepian dan Atasi sebelum Merusak Kesehatan Mental

22 hari lalu

Ilustrasi kesepian. Shutterstock
Kenali Pemicu Kesepian dan Atasi sebelum Merusak Kesehatan Mental

Kesepian paling banyak dialami usia 45-54 tahun dan 6 persen responden mengaku mengalami kesepian parah. Ada apa di baliknya dan cara mengatasi?


Cara Andien Tumbuhkan Jiwa Sosial pada Anak

28 hari lalu

Penyanyi Andien Aisyah. Foto: Instagram/@andienaisyah
Cara Andien Tumbuhkan Jiwa Sosial pada Anak

Penyanyi Andien Aisyah rajin mengajak anak-anaknya mengikuti kegiatan sosial sejak kecil untuk melihat langsung kondisi di masyarakat.


Komunikasi Penting, Orang Tua Juga Perlu dengarkan Pendapat Anak

28 hari lalu

Ilustrasi orang tua dan anak. Freepik.com
Komunikasi Penting, Orang Tua Juga Perlu dengarkan Pendapat Anak

Psikolog menyampaikan bahwa komunikasi antara orang tua dan anak memiliki peran yang sangat penting dalam perkembangan anak