Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Resep Marinasi Daging untuk Menu Malam Tahun Baru, Mudah dan Simpel

Reporter

image-gnews
Sejumlah koki menunggu matangnya daging yang dipanggang dalam acara festival dan kontes barbekyu di Buenos Aires, Argentina, 20 Agustus 2017. REUTERS/Marcos Brindicci
Sejumlah koki menunggu matangnya daging yang dipanggang dalam acara festival dan kontes barbekyu di Buenos Aires, Argentina, 20 Agustus 2017. REUTERS/Marcos Brindicci
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Pesta malam tahun baru sangat menyenangkan sambil pesta barbekyu atau memanggang daging. Supaya lebih lezat, daging perlu dimarinasi terlebih dahulu. 

Marinasi adalah proses peredaman daging menggunakan berbagai bahan, diantaranya minyak nabati, cuka apel, sari lemon, sari jeruk nipis, lada, ketumbar, dan rempah lainnya. Bahan - bahan ini cocok untuk memarinasi daging ayam, ikan, daging hewan laut, tahu hingga sayur. 

Baca : Menu Malam Tahun Baru, Sotong Bakar Bisa Cerdaskan Otak

Laman mamasuka.com menyebutkan selain garam dan minyak yang menjadi bumbu dasar dalam proses marinasi, penggunaan bumbu lain, seperti kecap, gula, dan madu juga dapat menambah cita rasa. Bahkan, bisa juga menggunakan rempah-rempah, mulai dari lada bubuk, bawang putih, wijen, saus tiram, atau saus Korea gochujang.

Melumuri daging dengan garam akan mendorong struktur protein dalam daging membuka celah kecil yang mengeluarkan cairan, sehingga membuat daging bisa menyerap lebih banyak bumbu.

Jika ingin bebakaran daging di rumah, lebih enak dan hemat  menggunakan bumbu marinasi buatan sendiri. Resep dibawah ini untuk 1 kg - 1,5 kg daging. Melansir duniasapi.com berikut resepnya:

Bahan
1. 6 bawang putih (parut/haluskan)
2. 2 sdm butter
3. 2 sdm margarin (atau butter 4sdm)
4. 8 sdm kecap manis (bango)
5. 3 sdm saos tiram (saori)
6. 2 sdm kecap asin
7. 3 sdm minyak wijen (agar lebih wangi)
8. 2 sdt lada bubuk 
9. 1 sdm gula pasir
10. 100 ml air
11. 2 sdm madu  untuk olesan)
12. 1 sdm wijen sangrai (boleh pake boleh tidak)

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Cara Membuat
1. Dengan api kecil. Lelehkan margarin, masukkan bawang putih. Tumis hingga harum
2. Tambahkan kecap manis, asin, saos tiram, lada bubuk, minyak wijen, wijen sangrai, gula, air. Aduk rata.
3. Untuk rasa pedas manis, tambahkan  extra cabe rawit merah + lada. Madu dan gula hanya untuk olesan saja.
4. Masukan daging sapi kemudian aduk rata. Tutup, diamkan minimal 30 menit.
5. Daging panggang siap diolah.

NOVITA ANDRIAN

Baca : 6 Camilan untuk Perayaan Malam Tahun Baru di Rumah

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram http://tempo.co/. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Macam Makanan yang Sebaiknya Tidak Dipanaskan Lagi

4 hari lalu

Ilustrasi memanaskan makanan (Pixabay.com)
Macam Makanan yang Sebaiknya Tidak Dipanaskan Lagi

Beberapa jenis makanan sebaiknya tidak dihangatkan kembali dan harus selalu dimakan saat segar. Apa saja?


Pedagang Megeluh Izin Impor Daging Sapi Terlambat bikin Harga Melonjak, Ini Respons Kemendag

15 hari lalu

Penjualan daging sapi di Pasar Senen, Jakarta, Selasa 12 Maret 2024. Angka tersebut naik dibanding kemarin Rp 135.740, sedangkan untuk sapi utuh Rp 50.920 harga ini turun dibanding kemarin Rp 52.220 per kilogramnya. TEMPO/Tony Hartawan
Pedagang Megeluh Izin Impor Daging Sapi Terlambat bikin Harga Melonjak, Ini Respons Kemendag

Kementerian Perdagangan buka suara soal keterlambatan impor daging sapi yang dikeluhkan para pengusaha karena memicu lonjakan harga daging.


Menjelang Hari Raya Nyepi, Pengerupukan Disertai Arakan Ogoh-ogoh

22 hari lalu

Sejumlah anak-anak umat Hindu-Madura menyiapkan ogoh-ogoh untuk upacara pengerupukan menjelang hari raya Nyepi di Pura Kertabumi, desa Bongsowetan, Gresik, (03/22). TEMPO/Fully Syafi
Menjelang Hari Raya Nyepi, Pengerupukan Disertai Arakan Ogoh-ogoh

Satu hari sebelum Hari Raya Nyepi, masyarakat Hindu akan melakukan upacara Mecaru yang disebut Pengerupukan. Mengapa ada arakan ogoh-ogoh?


Apa Itu Diet Flexitarian?

28 hari lalu

Ilustrasi diet makanan mentah. Freepik.com/Yanalya
Apa Itu Diet Flexitarian?

Diet flexitarian dikaitkan dengan risiko kardiovaskular yang lebih rendah dibandingkan pola makan omnivora.


Usai Pilpres Harga Pangan Kompak Naik, Beras Premium Tembus Rp 23 Ribu per Kilogram

41 hari lalu

Pegawai minimarket tengah menata beras yang baru datang di kawasan Cempaka Putih, Jakarta, Senin 12 Januari 2024, Kekosongan stok beras premium masih terjadi pada ritel di sejumlah daerah. Jika stoknya ada, tetapi hanya sedikit dan pembeliannya dibatasi hanya 2 pcs per orang per hari. TEMPO/Tony Hartawan
Usai Pilpres Harga Pangan Kompak Naik, Beras Premium Tembus Rp 23 Ribu per Kilogram

Harga komoditas bahan pangan semua mengalami kenaikan dua hari setelah pemilihan umum (Pemilu). Harga beras premium tembus Rp 23 ribu per kilogram.


Terpopuler: Deretan Diskon Imlek dari Hokben, Abuba Steak, Burger King hingga Wingstop; Walhi Bicara soal Rencana Food Estate Baru di Sumsel, NTT dan Papua

46 hari lalu

Burger King. TEMPO/Dinul Mubarok
Terpopuler: Deretan Diskon Imlek dari Hokben, Abuba Steak, Burger King hingga Wingstop; Walhi Bicara soal Rencana Food Estate Baru di Sumsel, NTT dan Papua

sejumlah restoran menawarkan promo atau diskon berupa potongan harga atau diskon pada hari Tahun Baru Imlek yang jatuh pada Sabtu


KAI Daop 9 Meriahkan Tahun Baru Imlek dengan Hadirkan Atraksi Barongsai di Stasiun

47 hari lalu

Atraksi barongsai di Stasiun Surabaya Gubeng, Surabaya, Jawa Timur, Sabtu 10 Februari 2024. PT Kereta Api Indonesia (Persero) Daop 8 Surabaya menggelar atraksi barongsai untuk menghibur penumpang kereta api dan menyemarakkan perayaan tahun baru Imlek. ANTARA FOTO/Didik Suhartono
KAI Daop 9 Meriahkan Tahun Baru Imlek dengan Hadirkan Atraksi Barongsai di Stasiun

PT KAI Daop 9 turut memeriahkan Tahun Baru Imlek 2575 dengan menghadirkan penampilan Barongsai di Stasiun Jember, Sabtu, 10 Februari 2024.


Cina Prediksi 9 Miliar Perjalanan Domestik selama Imlek

26 Januari 2024

Wisatawan menunggu kereta mereka di stasiun kereta api Nanjing Selatan untuk melakukan perjalanan dalam merayakan Festival Musim Semi dalam Tahun Baru Imlek, di Nanjing, provinsi Jiangsu, Cina 20 Januari 2023. China Daily via REUTERS
Cina Prediksi 9 Miliar Perjalanan Domestik selama Imlek

Warga Cina mulai mudik menjelang perayaan Tahun Baru Cina atau Imlek. Jutaan warga Cina akan mudik untuk bertemu dengan keluarga selama periode Imlek


Israel Izinkan Penjualan Daging Steak Hasil Budidaya

22 Januari 2024

Ilustrasi steak. shutterstock.com
Israel Izinkan Penjualan Daging Steak Hasil Budidaya

Aleph Farms, menerima persetujuan dari Tel Aviv untuk menjual ke pasar internasional daging steak pertama hasil sel daging sapi yang dibudidayakan.


Resep Bistik Daging Sapi yang Empuk dan Enak

16 Januari 2024

Bingung mengolah daging sapi untuk menu apa? Anda bisa membuat bistik yang enak dan empuk. Berikut resep bistik daging sapi yang empuk. Foto: Canva
Resep Bistik Daging Sapi yang Empuk dan Enak

Bingung mengolah daging sapi untuk menu apa? Anda bisa membuat bistik yang enak dan empuk. Berikut resep bistik daging sapi yang empuk.