Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Inilah Lama Waktu Tidur yang Ideal Berdasarkan Usia

Editor

Nurhadi

image-gnews
Ilustrasi wanita tidur dengan tangan di atas kepala sambil menggunakan penutup mata. Freepik.com/Senivpetro
Ilustrasi wanita tidur dengan tangan di atas kepala sambil menggunakan penutup mata. Freepik.com/Senivpetro
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Idealnya orang harus tidur sebelum waktu tengah malam dan bangun di pagi hari. Sebab, pola ini cocok dengan kecenderungan biologis manusia yang menyesuaikan dengan terbenam dan terbitnya matahari. 

Merujuk The Sleep Doctor, waktu bangun dan tidur yang tepat dapat berbeda-beda pada setiap orang. Namun tetap harus memenuhi waktu tidur selama 7-8 jam dalam semalam. Sebagai gambaran, berikut rinciannya:

- Bangun di jam 04.00 pagi tidur di jam 20.30 atau 21.00 malam

- Bangun di jam 04.30 pagi tidur di jam 21.00 malam

- Bangun di jam 05.00 pagi tidur di jam 21.30 malam

- Bangun di jam 05.30 pagi tidur di jam 22.00 malam

- Bangun di jam 06.00 pagi tidur di jam 23.00 malam

- Bangun di jam 07.00 pagi tidur di jam 23.30 malam

- Bangun di jam 07.30 pagi tidur di jam 24.00 malam

- Bangun di jam 08.00 pagi tidur di jam 00.30 dini hari

- Bangun di jam 08.30 pagi tidur di jam 01.00 dini hari

- Bangun di jam 09.00 pagi tidur di jam 01.30 dini hari. 

Mengutip Medical News Today, jumlah waktu tidur dapat disesuaikan berdasarkan usia.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

- 0-3 bulan, 14-17 jam sehari

- 4-12 bulan, 12-16 jam sehari

- 1-2 tahun, 11-14 jam sehari

- 3-5 tahun, 10-13 jam sehari. 

- 9-12 tahun, 9-12 jam sehari

- 13-18 tahun, 8-10 jam permalam

- 18-60 tahun, minimal 7 jam per malam

- 61-64 tahun, 7-9 jam per malam

- 65 tahun ke atas, 7-8 jam per malam. 

Merujuk Cleveland Clinic, untuk menjaga waktu bangun dan tidur yang baik, sebaiknya hindari tidur terlalu awal ataupun terlalu larut malam. Hindari pula minum kafein di sore hari. Karena hal itu dapat menstimulan tubuh untuk tetap terjaga di malam hari. 

DELFI ANA HARAHAP

Baca juga: Waktu Tidur Terbaik Berdasarkan Kapan Harus Bangun

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Jaga Kesehatan dengan Menerapkan Waktu Tidur Ideal

1 hari lalu

Ilustrasi perempuan tidur. Foto: Freepik.com
Jaga Kesehatan dengan Menerapkan Waktu Tidur Ideal

Berikut waktu tidur ideal agar kesehatan tubuh terus terjaga. Jangan tidur terlalu malam bila tak ada kepentingan khusus.


Pentingnya Power Nap Saat Perjalanan Jauh, Ini Maksudnya

3 hari lalu

Ilustrasi tidur di dalam mobil. TEMPO/Wisnu Agung Prasetyo
Pentingnya Power Nap Saat Perjalanan Jauh, Ini Maksudnya

Tidur singkat atau power nap dapat membantu masyarakat menjaga kesehatan fisik dan mental selama perjalanan jauh dengan kendaraan. Kenapa penting?


Penelitian Ungkap Kualitas Tidur Wanita Lebih Buruk dari Pria, Ini Pemicunya

3 hari lalu

Wanita mengalami susah tidur atau insomnia. Freepik.com/Jcomp
Penelitian Ungkap Kualitas Tidur Wanita Lebih Buruk dari Pria, Ini Pemicunya

Penelitian menunjukkan hampir 60 persen perempuan mengalami insomnia. Kualitas tidur mereka diklaim lebih buruk dari lawan jenis.


7 Tips Tidur Nyenyak di Pesawat

4 hari lalu

Ilustrasi penumpang pesawat terbang kelas ekonomi. Freepik.com/DC Studios
7 Tips Tidur Nyenyak di Pesawat

Beberapa tips ini bisa Anda lakukan jika ingin tidur nyenyak di pesawat.


Bukan Hanya Kopi, Ini 7 Rekomendasi Minuman untuk Perjalanan Malam saat Arus Balik

5 hari lalu

Iced Matcha Latte. Shutterstock
Bukan Hanya Kopi, Ini 7 Rekomendasi Minuman untuk Perjalanan Malam saat Arus Balik

Perjalanan arus balik Lebaran menjadi momen melelahkan. Saat melakukan perjalanan malam, Begadang mungkin tak terhindarkan.


Jangan Remehkan Tidur Singkat untuk Kesehatan Saat Jalani Arus Mudik

6 hari lalu

Ilustrasi tidur di dalam mobil. TEMPO/Wisnu Agung Prasetyo
Jangan Remehkan Tidur Singkat untuk Kesehatan Saat Jalani Arus Mudik

Praktisi Kesehatan Masyarakat Ngabila Salama mengatakan tidur singkat atau yang lebih dikenal dengan power nap dapat membantu menjaga kesehatan


5 Minuman yang Dapat Mencegah Microsleep

6 hari lalu

Ilustrasi pengemudi mulai mengantuk karena microsleep. Sumber: toyota.astra.id
5 Minuman yang Dapat Mencegah Microsleep

Ada sejumlah minuman yang dapat membantu mencegah microsleep dengan memberikan dorongan energi dan meningkatkan kewaspadaan.


Ketahui Umur Simpan Amunisi dan Cara Penyimpanannya

16 hari lalu

Warga memperlihatkan video ledakan di Batalyon Artileri Medan (Yonarmed) 07/155 GS Kodam Jaya di Ciangsana, Kabupaten Bogor, Sabtu, 30 Maret 2024. Gudang yang meledak itu berisi amunisi yang telah kedaluwarsa. Usia dari sejumlah amunisi itu diperkirakan sudah lebih dari 10 tahun. ANTARA FOTO/Fakhri Hermansyah
Ketahui Umur Simpan Amunisi dan Cara Penyimpanannya

Umur simpan amunisi sebagian besar bergantung pada kondisi penyimpanannya.


Kebiasaan sebelum Tidur yang Perlu Dihindari karena Berisiko bagi Kesehatan

19 hari lalu

Ilustrasi wanita minum air. Freepik.com/Jcomp
Kebiasaan sebelum Tidur yang Perlu Dihindari karena Berisiko bagi Kesehatan

Kebiasaan sebelum tidur ini perlu dihindari karena bisa meningkatkan risiko munculnya penyakit kronis di masa datang.


Hati-hati, Alarm di Pagi Hari Dapat Berdampak Buruk untuk Jantung

32 hari lalu

Ilustrasi Sahur. Shutterstock
Hati-hati, Alarm di Pagi Hari Dapat Berdampak Buruk untuk Jantung

Bunyi alarm dapat mengganggu siklus tidur alami.