Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Koma Makanan, Kondisi Mendadak Mengantuk atau Lesu Saat Kenyang

image-gnews
Ilustrasi wanita mengantuk. Freepik.com
Ilustrasi wanita mengantuk. Freepik.com
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Mendadak mengantuk atau lesu setelah kenyang menyantap makanan agaknya bukan hal yang jarang dialami. Di bidang medis kondisi itu disebut koma makanan atau postprandial samnolen.

Tak ada kesimpulan pasti penyebab koma makanan. Namun, beberapa faktor diketahui mempengaruhi koma makanan. 

Baca: Tak Hanya Gorengan, Inilah Daftar Makanan yang Mengandung Lemak Jenuh Tinggi

Faktor yang mempengaruhi koma makanan

1. Konsumsi makanan tinggi karbohidrat

Mengutip Medical News Today, makanan tinggi karbohidrat membantu tubuh menyerap triptofan. Adapun itu asam amino yang digunakan tubuh untuk membuat hormon serotonin. Serotonin hormon yang membantu mengatur tidur, pencernaan, dan suasana hati. 

Beberapa asupan tinggi karbohidrat, yaitu makanan olahan seperti roti putih, kue kering, dan soda. Makanan bertepung seperti pasta, kentang, dan nasi. Ada pula biji-bijian, termasuk gandum dan kinoa.

2. Porsi makanan

Makan porsi besar berkemungkinan membuat orang sangat mengantuk. Hal itu juga terpengaruh protein tinggi atau garam. Sebab, semakin besar porsi makanan, semakin lama pula sistem pencernaan menyerap nutrisi. Akibatnya terjadi kenaikan gula darah yang menyebabkan penurunan energi.

3. Melewatkan makan pagi

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Melewatkan sarapan menurunkan aliran darah ke otak setelah makan siang. Penurunan aliran darah ke otak ini menyebabkan peningkatan rasa kantuk pada siang. Sebab setelah makan tubuh berfokus untuk mencerna makanan. Lebih banyak darah dialirkan ke pencernaan dibandingkan ke otak. Perubahan sirkulasi darah menyebabkan pusing, sakit kepala, dan segera mengantuk  setelah makan.

4. Peningkatan sitokin

Mengutip Verywell Fit, konsumsi obat antiinflamasi setelah makan lebih cepat merasa mengantuk. Sebab obat ini meningkatkan molekul sitokin yang membuat tubuh merasa lesu.

5. Mengonsumsi makanan tinggi lemak

Makanan tinggi lemak meningkatkan kantuk setelah makan. Sebab lemak memicu isyarat mengantuk di otak. 

Baca: 4 Makanan Kaya Protein untuk Meningkatkan Suasana Hati

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram http://tempo.co/. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Tidak Ingin Bau Badan? Hindari 5 Makanan Berikut

1 hari lalu

Ilustrasi bau badan. shutterstock.com
Tidak Ingin Bau Badan? Hindari 5 Makanan Berikut

Ada beberapa makanan yang memicu timbulnya bau badan. Berikut adalah jenis makanan yang menyebabkan bau badan.


Pilihan Makanan Pengaruhi Kualitas Tidur, Simak Saran Pakar

4 hari lalu

Ilustrasi tidur gelisah atau sulit tidur. Shutterstock
Pilihan Makanan Pengaruhi Kualitas Tidur, Simak Saran Pakar

Pilihan makanan adalah pertimbangan penting untuk memastikan kualitas tidur yang baik. ada yang bisa membantu tidur sementara lain merusaknya.


Pola Makan yang Perlu Diperhatikan Pasien Parkinson

6 hari lalu

Ilustrasi makanan sehat. (Canva)
Pola Makan yang Perlu Diperhatikan Pasien Parkinson

Sejumlah hal perlu diperhatikan dalam pola makan penderita Parkinson, seperti pembuatan rencana makan. Berikut yang perlu dilakukan.


Inilah 5 Makanan yang Harus Dihindari Penderita Diabetes

8 hari lalu

Ilustrasi diabetes. Freepik.com
Inilah 5 Makanan yang Harus Dihindari Penderita Diabetes

Berikut makanan yang sebaiknya Anda hindari jika Anda menderita diabetes.


5 Makanan yang Bisa Meningkatkan Kadar Trombosit

8 hari lalu

Trombosit memiliki peranan penting, yakni dalam hal pembekuan darah. Oleh sebab itu, penting mengetahui cara menaikkan trombosit secara alami. Foto: Canva
5 Makanan yang Bisa Meningkatkan Kadar Trombosit

Kadar trombosit bisa ditingkatkan secara alami dengan mengonsumsi makanan berikut.


10 Makanan Paling Aneh di Dunia, Ada Keju Busuk hingga Sup Kura-kura

8 hari lalu

Berikut ini deretan makanan paling aneh di dunia, di antaranya keju busuk asal Italia, Casu Marzu, dan fermentasi daging hiu. Foto: Canva
10 Makanan Paling Aneh di Dunia, Ada Keju Busuk hingga Sup Kura-kura

Berikut ini deretan makanan paling aneh di dunia, di antaranya keju busuk asal Italia, Casu Marzu, dan fermentasi daging hiu.


Pakar Tak Anjurkan Hadiahi Diri dengan Makanan, Ini Alasannya

9 hari lalu

Ilustrasi wanita makan cokelat. Freepik.com/Kroshka__Nastya
Pakar Tak Anjurkan Hadiahi Diri dengan Makanan, Ini Alasannya

Anda mungkin merasa perlu menghadiahi diri dengan makanan enak setelah hari berat dan panjang. Namun pakar mengingatkan cara ini tak baik buat mental.


Begini Cara Pesan Makanan di Kereta Api secara Online yang Mudah

10 hari lalu

Prami menyuguhkan makanan kepada penumpang kereta suite class compartment saat joy ride Jakarta-Cirebon, Rabu, 4 Oktober 2023. (Martha Warta Silaban/Tempo)
Begini Cara Pesan Makanan di Kereta Api secara Online yang Mudah

Berikut ini tata cara pesan makanan di kereta api secara online untuk orang lain melalui situs PT Reska Multi Usaha dan aplikasi Access by KAI.


Hidangan Lebaran Penuh Kolesterol, Inilah 10 Makanan dan Minuman yang Dapat Mengurangi Kadar Kolesterol

10 hari lalu

Hidangan Lebaran Prilly Latuconsina (Instagram/@prillylatuconsina96)
Hidangan Lebaran Penuh Kolesterol, Inilah 10 Makanan dan Minuman yang Dapat Mengurangi Kadar Kolesterol

Makanan dan minuman ini bisa menjadi alternatif pilihan untuk mengurangi kadar kolesterol dalam darah.


Bukan Hanya Kopi, Ini 7 Rekomendasi Minuman untuk Perjalanan Malam saat Arus Balik

11 hari lalu

Iced Matcha Latte. Shutterstock
Bukan Hanya Kopi, Ini 7 Rekomendasi Minuman untuk Perjalanan Malam saat Arus Balik

Perjalanan arus balik Lebaran menjadi momen melelahkan. Saat melakukan perjalanan malam, Begadang mungkin tak terhindarkan.