Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Oat Memiliki Segudang Manfaat, Salah Satunya Antioksidan

Reporter

Editor

Dwi Arjanto

image-gnews
Ilustrasi bubur oat. Shutterstock
Ilustrasi bubur oat. Shutterstock
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta -Penelitian menunjukkan bahwa oat atau yang juga disebut gandum banyak manfaat bagi kesehatan. Ini termasuk penurunan berat badan, menurunkan kadar gula darah, dan mengurangi risiko penyakit jantung.

Baca : Mengenal Oat, Biji-bijian yang Bisa Diolah Jadi Berbagai Macam Menu

Oat adalah salah satu biji-bijian tersehat di dunia. Oat bebas gluten dan merupakan sumber vitamin, mineral, serat, dan antioksidan yang penting. Berikut adalah 9 manfaat dari mengonsumsi oat.

Sangat bergizi

Komposisi yang ada di dalam oat sangat seimbang. Dikutip dari Healthline gandum atau oat adalah sumber karbohidrat dan serat yang baik, termasuk serat beta-glukan yang kuat. Gandum juga menjadi sumber protein yang berkualitas dengan keseimbangan asam amino esensial yang baik. Oat  sarat dengan vitamin, mineral, dan senyawa tanaman antioksidan yang penting.

Oat utuh kaya akan antioksidan

Gandum utuh kaya akan antioksidan dan senyawa tanaman yang bermanfaat yang disebut polifenol. Yang paling menonjol adalah kelompok antioksidan unik yang disebut avenanthramides, yang hampir seluruhnya ditemukan dalam gandum.

Penelitian lama dan baru telah menemukan bahwa avenanthramides dapat membantu menurunkan tingkat tekanan darah dengan meningkatkan produksi oksida nitrat. Molekul gas ini membantu melebarkan pembuluh darah dan menyebabkan aliran darah yang lebih baik.

Oat mengandung serat larut yang kuat 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Gandum mengandung beta-glukan dalam jumlah besar, sejenis serat larut. Beta-glukan larut sebagian dalam air dan membentuk larutan kental seperti gel dalam usus manusia.

Manfaat kesehatan dari serat beta-glukan antara lain:

  • mengurangi kadar LDL dan kolesterol total 
  • mengurangi gula darah dan respons insulin 
  • meningkatkan rasa kenyang 
  • peningkatan pertumbuhan bakteri baik di saluran pencernaan

Gandum dapat meningkatkan kontrol gula darah

Diabetes tipe 2 adalah kondisi kesehatan yang umum terjadi, yang ditandai dengan peningkatan gula darah secara signifikan. Hal ini biasanya diakibatkan oleh penurunan sensitivitas terhadap hormon insulin.

Oat dapat membantu menurunkan kadar gula darah, terutama pada orang yang kelebihan berat badan atau yang menderita diabetes tipe 2. Beta-glukan dalam gandum dan jelai juga dapat meningkatkan sensitivitas insulin. Efek ini terutama disebabkan oleh kemampuan beta-glukan untuk membentuk gel tebal yang menunda pengosongan lambung dan penyerapan glukosa ke dalam darah.

YOLANDA AGNE

Baca juga : 5 Makanan yang Mengandung Serat Larut dan Tidak larut

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


BPS: Impor Beras pada Maret 2024 Melonjak 29 Persen

2 hari lalu

Buruh pelabuhan membongkar beras impor asal Thailand dari kapal kargo di Pelabuhan Boom Baru, Palembang, Sumatera Selatan, Jumat 1 Maret 2024. Perum Bulog Kantor Wilayah Sumatera Selatan-Bangka Belitung mendapatkan pasokan beras impor sebanyak 42.000 ton beras dari Thailand, Vietnam, Myanmar yang akan didistribusikan ke dua provinsi yaitu Sumatera Selatan dan Kepulauan Bangka Belitung sebagai cadangan beras pemerintah untuk menjamin ketersediaan dan stabilitas harga.  ANTARA FOTO/Nova Wahyudi
BPS: Impor Beras pada Maret 2024 Melonjak 29 Persen

Badan Pusat Statistik atau BPS mengungkapkan terjadi lonjakan impor serealia pada Maret 2024. BPS mencatat impor beras naik 2,29 persen. Sedangkan impor gandum naik 24,54 persen.


Cara dan Waktu yang Tepat untuk Cek Gula Darah

4 hari lalu

Ilustrasi diabetes. Freepik.com
Cara dan Waktu yang Tepat untuk Cek Gula Darah

Cek gula darah penting karena kadar gula darah yang tidak normal bisa menjadi tanda awal penyakit seperti diabetes atau hipoglikemia.


5 Tips Aman Nikmati Hidangan Lebaran Tanpa Takut Kolesterol dan Gula Darah Naik

15 hari lalu

Ayam Kalasan, salah satu menu Lebaran selain opor ayam atau rendang/Foto: Doc. Pribadi.
5 Tips Aman Nikmati Hidangan Lebaran Tanpa Takut Kolesterol dan Gula Darah Naik

Berikut ini tips- tips yang dapat dilakukan agar dapat menikmati menu hidangan Lebaran tanpa takut kolesterol dan gula darah naik.


4 Manfaat Kurma Bagi Kesehatan Tubuh

22 hari lalu

Ilustrasi kurma (Pixabay.com)
4 Manfaat Kurma Bagi Kesehatan Tubuh

Rasanya yang manis dan juga kaya nutrisi, menjadikan kurma dipercaya dapat meningkatkan energi sekaligus mengelola kadar gula darah seseorang.


Segudang Manfaat Timun Suri Bagi Kesehatan, Pilihan Sehat Saat Buka Puasa

35 hari lalu

Pembeli tengah memilih timun suri di Pasar Induk Kramat Jati, Jakarta, Senin 18 Maret 2024. Tingginya curah hujan saat memasuki bulan puasa membuat para pedagang menurunkan harga jual timun suri dari Rp.8000 per kilo menjadi Rp.5000 per kilo guna menarik para pembeli. TEMPO/Tony Hartawan
Segudang Manfaat Timun Suri Bagi Kesehatan, Pilihan Sehat Saat Buka Puasa

Selain menyegarkan, timun suri juga dapat memberikan nutrisi yang dibutuhkan oleh tubuh setelah berpuasa seharian.


5 Bahan Alami yang Dapat Dijadikan Campuran Masker Wajah Bersama Oatmeal

36 hari lalu

Ilustrasi masker wajah DIY. Freepik.com
5 Bahan Alami yang Dapat Dijadikan Campuran Masker Wajah Bersama Oatmeal

Oatmeal mengandung polisakarida yang membentuk lapisan pelindung pada kulit, membantu menjaga kelembapan alami kulit.


Selain Bantu Turunkan Berat Badan, Oatmeal Memiliki 5 Manfaat yang Jarang Diketahui

36 hari lalu

Ilustrasi oatmeal dan calendula. Pixabay.com
Selain Bantu Turunkan Berat Badan, Oatmeal Memiliki 5 Manfaat yang Jarang Diketahui

Selain manfaat gula darah dan kesehatan jantung yang ditawarkan oatmeal, oatmeal juga dapat membantu menurunkan kolesterol, dan lainnya.


Bisa Kenyang Lama, Ini 10 Camilan Sehat Cocok untuk Sahur

37 hari lalu

Ilustrasi yoghurt, granola, dan raspberry. Foto: Unsplash/Alisha Hieb
Bisa Kenyang Lama, Ini 10 Camilan Sehat Cocok untuk Sahur

Berikut 10 camilan sehat dan lezat untuk waktu sahur.


Manfaat Paprika untuk Kesehatan, Bisa Jadi Sumber Serat

38 hari lalu

Paprika Merah
Manfaat Paprika untuk Kesehatan, Bisa Jadi Sumber Serat

Paprika adalah sayuran cerah dan populer yang tersedia dalam berbagai warna termasuk merah, oranye, kuning, dan hijau. Apa saja manfaat paprika?


Rekomendasi Jenis Minum Teh yang Bagus Saat Buka Puasa

39 hari lalu

Ilustrasi wanita minum kopi atau teh hangat. Freepik.com/Tirachardz
Rekomendasi Jenis Minum Teh yang Bagus Saat Buka Puasa

Meskipun minum teh tidak dianjurkan untuk berbuka puasa karena kandungan kafein dan gulanya masih ada rekomendasi teh yang justru berefek baik.