Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Fobia Perairan Luas, Apa Itu Thalassophobia?

image-gnews
Ilustrasi fobia. Shutterstock
Ilustrasi fobia. Shutterstock
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Thalassophobia salah satu jenis fobia spesifik ketakutan berlebih terhadap perairan luas, laut atau samudera. Kata thalassa berasal dari bahasa Yunani yang artinya laut.

Mengutip Psych Central, gejala thalassophobia meliputi emosional dan fisik. Gejala emosional rasa takut yang intens dan tiba-tiba, serangan panik, hilang kendali, dan insomnia. Adapun gejala fisik antara lain gemetaran, napas cepat atau sesak, jantung berdebar, pusing, nyeri dada, sakit kepala, mual.

Penyebab thalassophobia

Thalassophobia ketakutan terhadap sesuatu yang bersembunyi di bawah perairan luas dan dalam. Ada ketakutan tentang tempat yang berbahaya dan menyeramkan. Mengutip Verywell Mind, sejumlah faktor menyebabkan ketakutan itu. Apa saja?

1. Pengalaman masa lalu

Ketakutan ini juga sebagian dialami karena pengalaman di perairan. Misalnya, ketakutan terhadap sesuatu ketika berenang. Pengalaman pribadi traumatis di perairan atau perjalanan laut.

2. Lingkungan

Mengamati orang lain yang berpengaruh juga memiliki rasa takut kedalaman air juga bisa menjadi faktor penyebabnya. Ada juga sejumlah faktor risiko yang meningkatkan kemungkinan seseorang mengembangkan fobia spesifik seperti thalassophobia.

Misalnya, memiliki anggota keluarga dengan thalassophobia atau jenis fobia spesifik lainnya. Faktor kepribadian seperti mudah cemas dan terpengaruh cerita dari orang lain atau melalui sumber media terkait kecelakaan di perairan.

    Menangani thalassophobia

    Iklan
    Scroll Untuk Melanjutkan

    1. Terapi perilaku kognitif

    Untuk penanganan fobia spesifik, terapi perilaku kognitif yang mengurangi kepekaan berlebihan terhadap sumber ketakutan. Upaya pemaparan dengan ketakutan juga untuk mengurangi kecemasan. Kemungkinan prosedur bisa dimulai menunjukan foto perairan yang dalam. Setelah itu melanjutkan menonton video perairan yang dalam, kemudian pergi ke pantai atau menaiki perahu.

    2. Teknik relaksasi

    Latihan pernapasan dalam, meditasi, dan perhatian (mindfulness) juga membantu mengurangi gejala kecemasan.

    Pilihan Editor: Rasa Takut Berlebih Pada Anjing, Bisa Jadi Anda Cynophobia

    Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram http://tempo.co/. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

    Iklan



    Rekomendasi Artikel

    Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

     

    Video Pilihan


    Bareskrim Polri Tangkap 5 Kurir Peredaran Sabu Lintas Laut Jaringan Malaysia-Aceh

    16 jam lalu

    Wakil Direktur Tindak Pidana Narkoba Badan Reserse Kriminal Umum (Bareskrim) Komisaris Besar Arie Ardian (dua dari kanan) menunjukkan barang bukti dari penangkapan 24 kilogram sabu dan ekstasi sebanyak 1.840 di Gedung Mabes Polri, Kamis, 18 April 2024. Pengungkapan dua kasus peredaran narkotika itu dilakukan sejak 22 Maret 2024 dan 4 April lalu. TEMPO/Ihsan Reliubun
    Bareskrim Polri Tangkap 5 Kurir Peredaran Sabu Lintas Laut Jaringan Malaysia-Aceh

    Peredaran sabu itu dilakukan lintas laut dari jaringan Malaysia-Aceh.


    Wisatawan Asal Sragen Nyaris Hilang Terseret Arus Balik Pantai Gunungkidul

    3 hari lalu

    Petugas Satuan Perlindungan Masyarakat (Satlinmas) Rescue Istimewa Wilayah Operasi II Pantai Baron Gunungkidul berhasil menyelamatkan wisatawan asal Sragen yang terseret arus balik di Pantai Drini Gunungkidul Senin 15 April 2024. Dok.istimewa
    Wisatawan Asal Sragen Nyaris Hilang Terseret Arus Balik Pantai Gunungkidul

    Meski gelombang laut selama libur Lebaran ini cukup landai dengan status gelombang sedang, namun wisatawan perlu berhati-hati saat bermain air di destinasi pantai-pantai selatan Yogyakarta.


    Puncak Libur Lebaran, Pantai di Batam Diserbu Wisatawan

    4 hari lalu

    Beberapa anak-anak bermain di Pantai Air Menanti, Jembatan 4 Barelang, Kota Batam, Sabtu, 13 April 2024. TEMPO/Yogi Eka Sahputra
    Puncak Libur Lebaran, Pantai di Batam Diserbu Wisatawan

    Destinasi wisata pantai memang menjadi favorit di Kota Batam, pasalnya daerah ini merupakan kawasan kepulauan.


    Wisatawan Tewas Tenggelam di Pantai Batam, Basarnas Imbau Pengelola Sediakan Lifeguard

    4 hari lalu

    Beberapa anak bermain di pantai Air Menanti, Jembatan 4 Barelang, Kota Batam, Sabtu, 13 April 2024. TEMPO/Yogi Eka Sahputra
    Wisatawan Tewas Tenggelam di Pantai Batam, Basarnas Imbau Pengelola Sediakan Lifeguard

    Lifeguard penting untuk menjaga keselamatan pengunjung objek wisata wisata masing-masing, terutama pantai.


    Dua Wisatawan Tenggelam di Pantai Galang Batam saat Libur Lebaran

    4 hari lalu

    Ilustrasi tenggelam. Pixabay
    Dua Wisatawan Tenggelam di Pantai Galang Batam saat Libur Lebaran

    Kejadian berawal ketika kedua remaja tersebut berenang bersama dua temannya yang lain di sekitar Pantai Wisata Mutiara, Palau Galang, Batam.


    Hujan Melanda Batam, Pantai Melayu Masih Sepi Pengunjung

    5 hari lalu

    Beberapa wisatawan bermain di Pantai Kampung Melayu Batam, Jumat, 12 April 2024. TEMPO/Yogi Eka Sahputra
    Hujan Melanda Batam, Pantai Melayu Masih Sepi Pengunjung

    Libur Lebaran 2024 ini diwarnai dengan cuaca hujan di Kota Batam, sehingga tempat-tempat wisata outdor masih sepi peminat.


    5 Pilihan Lokasi Destinasi Wisata di Batam saat Libur Lebaran 2024

    6 hari lalu

    Masjid Tanwirun Naja atau Masjid Tanjak di kawasan Bandara Hang Hadim Kota Batam. TEMPO | Yogi Eka Sahputra
    5 Pilihan Lokasi Destinasi Wisata di Batam saat Libur Lebaran 2024

    Berikut beberapa destinasi wisata yang bisa dikunjungi di Batam selama libur Lebaran 2024


    Cerita Pengemudi Wisata Perahu di Ancol yang Sepi Peminat saat Libur Lebaran

    6 hari lalu

    Pengemudi perahu wisata, Darno (75), saat bekerja di kawasan Pantai Ancol, Jakarta Utara, Jumat, 12 April 2024. Tempo/Adil Al Hasan.
    Cerita Pengemudi Wisata Perahu di Ancol yang Sepi Peminat saat Libur Lebaran

    Wisatawan di Ancol saat musim liburan tembus 100 ribu, tetapi yang naik perahu wisata tak banyak


    Libur Lebaran Pantai Pangandaran hingga Garut Diserbu Wisatawan

    6 hari lalu

    Foto udara kawasan wisata Pantai Rancabuaya, Kabupaten Garut, Jawa Barat, Sabtu 5 Agustus 2023. Pemerintah Provinsi Jawa Barat melalui Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Jawa Barat mengatakan, pengembangan potensi pariwisata Ciayumajakuning dan Jabar Selatan menjadi fokus Pemerintah Provinsi Jawa Barat pada 2023, guna menggenjot perekonomian masyarakat melalui sektor pariwisata terutama di sepanjang jalur pantai Jabar Selatan. ANTARA FOTO/Raisan Al Farisi
    Libur Lebaran Pantai Pangandaran hingga Garut Diserbu Wisatawan

    Pantai-pantai di wilayah selatan Jawa Barat mulai dipadati wisatawan yang ingin menghabiskan waktu libur Lebaran


    Hari Kedua Lebaran, Pantai di Selatan Jabar Mulai Dipadati Wisatawan

    7 hari lalu

    Pantai Batu Karas Pangandaran (disparbud.jabarprov.go.id)
    Hari Kedua Lebaran, Pantai di Selatan Jabar Mulai Dipadati Wisatawan

    Pada hari kedua Lebaran 2024, Pantai di wilayah Jawa Barat, mulai dipadati wisatawan.