Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Resep Membuat Pempek Lenjer

Pempek yang berasal dari Palembang merupakan salah satu makanan tertua di Indonesia, yaitu dari abad ke-16. Makanan itu dihidangkan oleh maskapai penerbangan Garuda Indonesia. (Foto: Instagram Garuda Indonesia)
Pempek yang berasal dari Palembang merupakan salah satu makanan tertua di Indonesia, yaitu dari abad ke-16. Makanan itu dihidangkan oleh maskapai penerbangan Garuda Indonesia. (Foto: Instagram Garuda Indonesia)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Platform panduan daring travel dan kuliner, Taste Atlas menempatkan pempek dalam lima besar makanan atau seafood paling enak di dunia. Di akun Twitter @TasteAtlas mengunggah tabel deretan seafood dari berbagai negara. Makanan khas Palembang, Sumatera Selatan itu menempati urutan keempat dengan skor 4,7 dari 5.

Pempek ada beragam jenisnya berbeda isi, tekstur, dan rasa. Adapun salah satunya pempek lenjer. Berikut ini resep pempek  lenjer, dikutip dari Cookpad.

Bahan

- 500 gram daging ikan tenggiri giling

- 300 gram air

- 350 gram sagu

- Satu setengah sendok makan garam halus

- Setengah sendok makan gula

- Satu sendok teh penyedap rasa (tidak harus)

Cara membuat

Tips membuat bentuk adonan lenjer agar tidak lengket sebaiknya tangan dibaluri terigu bukan sagu. Cara itu agar tepung tidak mengubah ukuran resep. Sebab, terigu tidak mempengaruhi adonan karena akan larut ketika direbus. 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

1. Daging ikan tenggiri giling dicampurkan air, aduk menggunakan tangan hingga tercampur rata.

2. Beri garam, gula, dan penyedap, aduk lagi sampai tercampur rata. Tahap ini adonan akan sedikit mengental. 

3. Beri sagu secara bertahap hingga merata. Ketika mengaduk adonan secara lembut. Di tahap ini adonan masih lengket.

4. Bentuk adonan lenjer kecil sekitar 30 gram. Lenjer besar kurang lebih 125 gram sesuai selera. Untuk takaran ini menghasilkan sebanyak 40 adonan lenjer kecil. Jika semua dibuat lenjer besar bisa menjadi 11.

5. Rebus dengan api sedang sampai pempek matang. Pempek akan mengapung dan permukaanya licin.

Pilihan Editor: Bersaing dengan Pempek, Ameijoas a Bulhao Pato Peringkat Pertama Kuliner Seafood Paling Enak

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram http://tempo.co/. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Iklan

Berita Selanjutnya




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.




Video Pilihan


Mencicip Sajian Seafood Dekat Jembatan Barelang, Ada Lobster Rp 800 Ribu

4 hari lalu

Berbagai menu makanan seafood yang menjadi incaran wisatawan di restoran Barelang. TEMPO/ Yogi Eka Sahputra
Mencicip Sajian Seafood Dekat Jembatan Barelang, Ada Lobster Rp 800 Ribu

Restoran seafood ini sudah terkenal di kalangan agen perjalanan di Batam.


Cara Membuat Seafood Tumpah Rumahan yang Lezat

7 hari lalu

Seafood Tumpah Naufal (ANTARA/Dedi)
Cara Membuat Seafood Tumpah Rumahan yang Lezat

Makanan seafood tumpah ini terbuat dari bahan-bahan udang, cumi, dan kerang yang dimasak dengan bahan-bahan yang sederhana. Penasaran?


Resep Pempek dari Nasi Sisa

7 hari lalu

Resep Pempek Putih Telur
Resep Pempek dari Nasi Sisa

Nasi sisa bisa diolah kembali menjadi berbagai hidangan, salah satunya menjadi pempek. Berikut resep yang bisa Anda coba.


Profil Helmy Yahya, Sang Raja Kuis yang Kini Bergabung dengan PSI

13 hari lalu

Mantan Direktur Utama TVRI Helmy Yahya menyampaikan keterangan saat mengikuti Rapat Dengar Pendapat dengan Komisi I DPR RI di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Selasa, 28 Januari 2020. Rapat tersebut membahas penjelasan permasalahan pemberhentian Helmy Yahya sebagai Direktur Utama LPP TVRI oleh Dewan Pengawas. TEMPO/M Taufan Rengganis
Profil Helmy Yahya, Sang Raja Kuis yang Kini Bergabung dengan PSI

Helmy menyebut PSI sebagai partai yang masih memegang idealisme. Berikut profil Helmy Yahya.


Resep Kue Srikaya Palembang dengan Semerbak Wangi Pandan

13 hari lalu

Kue gandus dan srikaya, kudapan khas Kesultanan Palembang yang disajikan sebagai takjil selama bulan Ramadhan. (ANTARA/M Riezko Bima Elko P/22)
Resep Kue Srikaya Palembang dengan Semerbak Wangi Pandan

Resep kue srikaya Palembang sangat mudah, hanya terdiri dari 4 bahan utama. Hidangan ini lebih lezat jika ditambah aroma pandan yang wangi semerbak


Mencicipi Seafood Pinggir Jalan di Batam: Ikan Bakar Bumbu Tradisional Jadi Menu Favorit

14 hari lalu

Seorang juru masak di warung seafood Pak Bos munjukan ikan bakar yang sudah selesai dibakarnya. TEMPO|Yogi Eka Sahputra
Mencicipi Seafood Pinggir Jalan di Batam: Ikan Bakar Bumbu Tradisional Jadi Menu Favorit

Jika kita melintas di sepanjang Jalan Duyung Lubuk Baja, Batam, tampak di sisi kiri jalan warung seafood dengan menampilkan proses pembakaran ikan.


Setelah Kunjungi Manado, Ganjar Pranowo Lanjutkan Safari Politik ke Palembang Sabtu besok

16 hari lalu

Bakal calon presiden yang diusung oleh PDIP Ganjar Pranowo yang juga Gubernur Jawa Tengah menyapa warga saat olahraga di Gedung Sate Bandung, Jawa Barat, Minggu 14 Mei 2023. Dalam kunjungannya ke Bandung, Ganjar Pranowo berkesempatan untuk menyapa masyarakat di Lapangan Gasibu serta napak tilas beberapa peninggalan Bung Karno yang ada di Kota Bandung. ANTARA FOTO/Raisan Al Farisi
Setelah Kunjungi Manado, Ganjar Pranowo Lanjutkan Safari Politik ke Palembang Sabtu besok

Ganjar Pranowo akan mengunjungi Palembang pada Sabtu besok


Wisatawan Palembang yang Terseret Ombak di Pantai Panjang Bengkulu Ditemukan Meninggal

32 hari lalu

Tim SAR gabungan Bengkulu berupaya melakukan penyelamatan terhadap enam orang wisatawan yang tenggelam di Pantai Panjang, Bengkulu. Dok. Kantor Basarnas Bengkulu
Wisatawan Palembang yang Terseret Ombak di Pantai Panjang Bengkulu Ditemukan Meninggal

Sebelumnya, enam orang wisatawan asal Palembang terseret ombak di Pantai Panjang, Bengkulu pada Selasa, 2 Mei 2023.


Buntut Konten Baca Bismillah saat Makan Kulit Babi, Selebgram Lina Mukherjee Terancam 6 Tahun Penjara

37 hari lalu

Direktur Reserse Kriminal Khusus  Kepolisian Daerah Sumatera Selatan Komisaris Besar Polisi Agung Marlianto memberikan keterangan kepada wartawan terkait dengan penyelidikan kasus dugaan penistaan agama di Palembang, Sumatera Selatan, Jumat 28 April 2023. ANTARA/M Riezko Bima Elko P.
Buntut Konten Baca Bismillah saat Makan Kulit Babi, Selebgram Lina Mukherjee Terancam 6 Tahun Penjara

Selebgram Lina Mukherjee terancam hukuman 6 tahun penjara dan denda Rp1 miliar atas kasus dugaan penistaan agama melalui konten makan kulit babi


KKP Targetkan Transaksi Rp 735 Miliar di Seafood Expo Global Spanyol

37 hari lalu

Menteri Kelautan dan Perikanan Sakti Wahyu Trenggono, saat meninjau langsung klaster tambak udang vaname berkelanjutan di Desa Matang Rayeuk.
KKP Targetkan Transaksi Rp 735 Miliar di Seafood Expo Global Spanyol

Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) mengikuti Seafood Expo Global (SEG) di Barcelona, Spanyol pada 25 hingga 27 April 2023.