Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Manfaat Pelet Kayu untuk Kakus Kucing

image-gnews
Ilustrasi kucing. Sumber: Unsplash/asiaone.com
Ilustrasi kucing. Sumber: Unsplash/asiaone.com
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Memelihara kucing perlu kedisiplinan perawatan dan memastikan kebersihannya. Mengutip Animal Wised, kucing bisa merasakan suasana hati manusia. Kucing juga mengisi sebagian besar waktunya untuk memahami manusia yang memeliharanya. Kucing bereaksi terhadap emosi manusia dan mengubah perilaku menyesuaikan perasaan pemiliknya.

Memelihara kucing bukan hanya pakan saja, tapi juga sanitasi, misalnya menyediakan toilet atau kakus berupa litter box berisi pasir sebagai tempat menampung kotorannya. Tak hanya pasir, litter box juga bisa diisi wood pellet atau pelet kayu.

Mengutip MrBossCat, pelet kayu biasanya bersumber dari pinus atau cedar sisa industri perkayuan. Dibanding pasir biasa, butiran pelet kayu lebih besar yang seratnya bersifat mudah hancur menjadi serbuk saat basah. Berbeda dengan bahan pasir yang menggumpal.

Untuk mempermudah membuang kotoran kucing dalam pelet kayu, dibutuhkan litter box yang dilengkapi pengayak dan wadah tambahan di bawahnya. Itu berfungsi memisahkan pelet kayu yang masih utuh dengan yang sudah menjadi serbuk. Pelet kayu yang telah menjadi serbuk itu akan terkumpul di wadah paling bawah membuatnya mudah untuk dibuang.

Kiat menggunakan pelet kayu

Jika sebelumnya kucing menggunakan pasir untuk buang kotoran, maka perlu dibiasakan ketika berganti pelet kayu. Biasanya kucing tampaknya lebih menyukai pasir yang berbutir halus dibandingkan dengan pelet kayu butirannya besar. Pasir terasa halus di kaki kucing.

Kucing sulit untuk beralih ke pelet kayu dari yang sebelumnya terbiasa menggunakan pasir. Namun, jika pendekatannya tepat, proses adaptasi bisa berjalan lancar. Sebaiknya, tak langsung mengganti isian litter box secara secara total.

Penggunaan dilakukan secara bertahap dengan perbandingan isian litter box lama dengan yang baru selama sekitar satu pekan. Mulai mengganti kira-kira seperempat dari biasanya.

Manfaat pelet kayu

1. Tidak menempel atau menyisakan bekas di kaki kucing

2. Tidak menghasilkan debu.

3. Terurai

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

4. Tidak berbau atau bahan kimia tambahan

5. Pilihan pembuangan bervariasi dan mudah.

6. Lebih ringan dari pasir.

7. Aman jika tak sengaja kucing menelan pelet kayu

8. Sebagian produk pelet kayu aman dibuang di toilet

9. Menekan bau kotoran kucing

Pilihan Editor: Cara Tepat Rawat Anak Kucing Agar Tetap Sehat

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram http://tempo.co/. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Harga Biji Kakao Periode Oktober 2023 Naik US$ 183,16

1 hari lalu

Pekerja menjemur biji kakao yang sudah difermentasi di Koperasi Kakao Kerta Semaya Samaniya, Desa Nusasari, Jembrana, Bali, Jumat 26 Agustus 2022. Koperasi yang memproduksi biji-biji kakao dari hasil panen para petani lokal di Kabupaten Jembrana tersebut pada bulan Agustus hingga November 2022 mengekspor biji kakao ke negara Turki berjumlah 500 kg, Jepang berjumlah 2 ton, Prancis berjumlah 12,5 ton, dan Belanda berjumlah 15,5 ton. ANTARA FOTO/Nyoman Hendra Wibowo
Harga Biji Kakao Periode Oktober 2023 Naik US$ 183,16

Kementerian Perdagangan (Kemendag) mencata harga referensi biji kakao periode Oktober 2023 ditetapkan sebesar US$ 3.622,88 per metrik ton.


4 Kiat Sebelum Memelihara Kucing

7 hari lalu

Ilustrasi kucing. Sumber: Unsplash/asiaone.com
4 Kiat Sebelum Memelihara Kucing

Saat memelihara banyak kucing, sebaiknya pemilik membuat jadwal makan yang teratur


Memelihara Kucing, Ini 4 Peralatan yang Dibutuhkan

7 hari lalu

Ilustrasi kucing anggora (unsplash/Hiroko Sekine)
Memelihara Kucing, Ini 4 Peralatan yang Dibutuhkan

Ketika ingin memelihara kucing harus memastikan mampu merawat dan memenuhi kebutuhannya.


Inilah 9 Jenis Kucing Liar yang Dilindungi di Indonesia

13 hari lalu

Kucing hutan (Prionailurus bengalensis). ANTARA/Regina Safri
Inilah 9 Jenis Kucing Liar yang Dilindungi di Indonesia

Indonesia memiliki sembilan jenis kucing liar dilindungi yang semuanya tersebar di Pulau Sumatera, Jawa, dan Kalimantan.


Macan Tutul Jawa Dibunuh dan Dikuliti, BBKSDA Jabar Lapor ke Polisi

16 hari lalu

Macan tutul Jawa koleksi Bandung Zoo berada di komplek kandang karnivora di Bandung, Jawa Barat, Senin, 19 Juni 2023. Konflik lahan kebun binatang antara Yayasan Margasatwa Tamansari (pengelola Bandung Zoo) dengan Pemerintah Kota Bandung berbuntut ancaman penyegelan dan penagihan uang sewa lahan sebesar Rp 17,1 miliar setelah pemerintah menang gugatan di pengadilan.  TEMPO/Prima Mulia
Macan Tutul Jawa Dibunuh dan Dikuliti, BBKSDA Jabar Lapor ke Polisi

Balai Besar Konservasi Sumber Daya Alam Jawa Barat atau BBKSDA Jabar melaporkan kasus kematian seekor macan tutul jawa (Panthera pardus melas) ke polisi.


Penyuka Anabul Wajib Baca, 7 Jenis Ras Kucing beserta Ciri Khasnya

21 hari lalu

Kucing anggora. Shutterstock
Penyuka Anabul Wajib Baca, 7 Jenis Ras Kucing beserta Ciri Khasnya

Kucing merupakan hewan yang banyak digemari dan dipelihara masyarakat. Terdapat banyak ras kucing, bukan hanya kucing anggora. Apa lagi?


Sering Dianggap Memiliki Kepribadian Sama, Ini 6 Perbedaan Kucing dan Anjing

23 hari lalu

Ilustrasi adopsi anjing dan kucing. Salemcountyhumanesociety.org
Sering Dianggap Memiliki Kepribadian Sama, Ini 6 Perbedaan Kucing dan Anjing

Kucing dan anjing sering disamakan karena memiliki kepribadian dan perilaku yang sama. Padahal, kedua hewan ini jelas sangat berbeda.


Tiga Pelaku Penganiaya Kucing di Padang Divonis Hukuman 2 Bulan

24 hari lalu

Ilustrasi kucing. Lolchat.com
Tiga Pelaku Penganiaya Kucing di Padang Divonis Hukuman 2 Bulan

Dalam persidangan tersebut juga dihadirkan kucing jenis persia yang menjadi korban penganiayaan.


Ketahui 6 Persamaan Anjing dan Kucing

24 hari lalu

Ilustrasi anjing dan kucing. shutterstock.com
Ketahui 6 Persamaan Anjing dan Kucing

Meskipun anjing dan kucing adalah spesies berbeda, tetapi terdapat beberapa kesamaan. Apa saja?


Mengapa Kucing Suka Makan Ikan?

27 hari lalu

Ilustrasi kucing. Sumber: Unsplash/asiaone.com
Mengapa Kucing Suka Makan Ikan?

Tidak seperti manusia yang merupakan omnivora, kucing adalah karnivora. Hal ini membuat bau daging, termasuk ikan, lebih menarik bagi mereka.