Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Resep Sop Buntut Mudah Dibuat di Rumah

Reporter

Editor

Bram Setiawan

Ilustrasi sop buntut. Shutterstock
Ilustrasi sop buntut. Shutterstock
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Sop buntut tergolong hidangan sup yang cukup lama proses memasaknya. Sebab,bagian ekor sapi itu teksturnya keras dan kenyal, butuh waktu lama sampai empuk. Tapi, cara memasaknya tak sulit dan bahannya mudah didapat.

Resep sop buntut

Berikut resep sop buntut dikutip dari Cookpad.

Bahan

  • 1 kilogram buntut sapi, potong-potong dan cuci bersih.
  • 2 wortel, potong sesuai selera.
  • 2 kentang kupas, potong dadu.
  • 2 batang daun bawang, iris kasar.
  • 2 batang seledri, iris kasar.
  • 2 tomat merah, belah 4.
  • Setengah buah bawang bombai rajang kasar.
  • 2 buah cengkih
  • 1 sentimeter kayu manis
  • Secukupnya kaldu sapi bubuk
  • Secukupnya garam dan gula

Bumbu halus

  • 6 siung bawang putih
  • Setengah buah pala
  • Setengah sendok makan merica butiran

Pelengkap

  • Secukupnya cabai rawit, jeruk nipis, bawang goreng.

Cara membuat

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

1.  Air dalam panci dipanaskan sampai mendidih, kemudian dimasukkan buntut, masak sampai empuk. Setelah itu disisihkan.

2. Tumis bumbu halus dengan mentega sampai wangi. Masukkan bawang bombai, kayu manis dan cengkih, aduk rata sampai bawang bombai layu. Tuang bumbu dalam air rebusan buntut, masak sekitar 10 menit atau sampai mendidih. Api kompor dimatikan. 

3. Rebus lagi kuah yang sudah disaring, masukkan buntut dan kentang. Bila kentang mulai lunak masukkan wortel, garam, kaldu bubuk, gula. Sebelum diangkat masukkan bawang daun dan tomat.

4. Tuang sop buntut dalam mangkuk. Beri taburan seledri dan bawang goreng. Disajikan dengan pelengkap sambal cabai rawit, jeruk nipis dan kecap kalau suka.

Pilihan Editor: Mengenali Jenis Sapi, Pedaging dan Penghasil Susu

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram http://tempo.co/. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Iklan




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.




Video Pilihan


21 Ekor Sapi Di Depok Kena Lato-lato, DKP3 Dorong Peran Aktif Masyarakat

4 hari lalu

Kegiatan vaksinasi LSD kepada ternak sapi milik warga di 8 kabupaten/kota se-Riau. Foto dok: FAO/Eko Prianto
21 Ekor Sapi Di Depok Kena Lato-lato, DKP3 Dorong Peran Aktif Masyarakat

Pada H-10 Idul Adha, 30 petugas DKP3 Depok akan berkeliling ke lapak-lapak penjualan sapi kurban untuk melakukan pengawasan.


Manfaat Kaldu Ikan buat Imunitas Tubuh

12 hari lalu

Ilustrasi wanita menikmati sup miso dengan kaldu. Freepik.com/Wireimage
Manfaat Kaldu Ikan buat Imunitas Tubuh

Salah satu upaya menjaga imunitas adalah mengonsumsi makanan sehat kaya nutrisi yang berbahan dasar kaldu ikan. Simak resep membuatnya.


Depok Temukan Sapi Diduga Terpapar Lato-lato atau LSD, Benjolan Bernanah di Sekujur Tubuh

12 hari lalu

Dokter hewan DKP3 melakukan pemeriksaan mulut sapi di salah satu peternakan di Cimanggis, Depok, Jawa Barat, Kamis 12 Mei 2022. Dinas Ketahanan Pangan, Pertanian dan Perikanan (DKP3) Kota Depok melakukan pemeriksaan ke sejumlah peternak sapi untuk mengidentifikasi wabah PMK dan mengedukasi pemilik peternakan terkait wabah PMK. ANTARA FOTO/Asprilla Dwi Adha
Depok Temukan Sapi Diduga Terpapar Lato-lato atau LSD, Benjolan Bernanah di Sekujur Tubuh

LSD atau lato-lato pada ternak sapi ditemukan di Depok. Penyakit ini disebabkan virus keluarga Poxviridae yang menyebar melalui gigitan serangga.


Menjelang Iduladha, Guru Besar di UGM Bicara Penyakit Lato-Lato pada Sapi

13 hari lalu

Pedagang sapi kurban di Jalan KSU, Kelurahan Tirtajaya, Kecamatan Sukmajaya, Ruslan menunjukan barcode penanda sapi dagangannya sehat, Selasa, 23 Mei 2023. TEMPO/Ricky Juliansyah
Menjelang Iduladha, Guru Besar di UGM Bicara Penyakit Lato-Lato pada Sapi

Penyakit LSD (Lumpy Skin Dease) pada sapi atau di kalangan peternak dikenal dengan penyakit lato-lato semakin menyebar luas.


Penyakit Lumpy Skin Disease pada Sapi Meluas di Kabupaten Tangerang

19 hari lalu

Kegiatan vaksinasi LSD kepada ternak sapi milik warga di 8 kabupaten/kota se-Riau. Foto dok: FAO/Eko Prianto
Penyakit Lumpy Skin Disease pada Sapi Meluas di Kabupaten Tangerang

Penyebaran penyakit Lumpy Skin Disease (LSD) pada sapi kini meluas di 16 kecamatan di Kabupaten Tangerang dengan jumlah kasus mencapai 303.


2 Resep Sederhana Memasak Tutut atau Keong Sawah

20 hari lalu

Menyeruput Tutut
2 Resep Sederhana Memasak Tutut atau Keong Sawah

Tutut bisa diolah dengan berbagai variasi resep


Resep Bebek Hitam Khas Madura

20 hari lalu

Ilustrasi daging bebek. Foto: Sehatq
Resep Bebek Hitam Khas Madura

Salah satu kuliner khas Madura adalah bebek bumbu hitam. Berikut resep bebek hitam khas Madura yang bisa Anda coba di rumah.


Resep Coto Makassar, Kuliner Khas Sulawesi Selatan

23 hari lalu

Coto Makassar. Dok. Tokopedia
Resep Coto Makassar, Kuliner Khas Sulawesi Selatan

Coto Makassar salah satu kuliner khas Sulawesi Selatan


Mengenali Jenis Sapi, Pedaging dan Penghasil Susu

24 hari lalu

Ilustrasi daging sapi. Foto: Unsplash/PK
Mengenali Jenis Sapi, Pedaging dan Penghasil Susu

Ada beberapa jenis sapi yang diternak untuk pedaging dan penghasil susu


Resep Sate Lilit Khas Bali

26 hari lalu

Ilustrasi Sate Lilit. shutterstock.com
Resep Sate Lilit Khas Bali

Sate lilit khas Bali salah satu kuliner yang banyak variasi bumbunya