Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Susah Kentut? Hati-Hati Bisa Jadi Gejala Penyakit Berikut

Editor

Nurhadi

image-gnews
Ilustrasi perut kembung. Sina.com
Ilustrasi perut kembung. Sina.com
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Ketika tubuh tidak bisa kentut harus diwaspadai. Sebab, kentut merupakan aktivitas tubuh normal yang menandakan bahwa sistem pencernaan tubuh berjalan maksimal.

Kentut atau flatulensi terjadi dengan keluarnya gas melalui dubur atau anus. Dengan begitu, tubuh yang tidak bisa membuang gas atau kentut menimbulkan rasa tidak nyaman di dalam perut. 

Dalam beberapa kondisi, terdapat kondisi-kondisi yang menyebabkan tubuh tidak dapat kentut. Tidak bisa kentut bisa jadi merupakan gambaran tubuh sedang mengalami gejala-gejala atas suatu penyakit.

Berikut adalah penyakit-penyakit yang mungkin terjadi ketika tubuh tidak bisa mengentut: 

1. Obstruksi Usus

Obstruksi atau sumbatan pada saluran pencernaan usus dapat disebabkan oleh tinja yang keras, benda asing yang tertelan, hingga tumor atau kanker. Obstruksi usus dapat menyebabkan seseorang susah kentut disertai beberapa gejala lainnya, seperti hilang nafsu makan, perut kembung, kram atau sakit perut, mual, muntah, serta diare atau konstipasi

2. Sembelit

Kondisi yang menyebabkan tubuh sulit untuk kentut adalah sembelit. Dilansir dari Healthline, hal ini karena saat sembelit, gas berupa kentut akan kesulitan untuk keluar melewati usus besar. Untuk mengatasi sembelit dapat dilakukan dengan konsumsi jahe karena mempercepat pergerakan makanan melalui usus.

3. Radang Usus Buntu

Melansir Everyday Health, kesulitan untuk mengentut bisa jadi merupakan gejala usus buntu. Selain sulit buang angin, gejala lain dari usus buntu yakni sakit perut, sembelit, muntah, dan demam. Apendisitis atau usus buntu biasanya terjadi ketika seseorang berusia remaja atau awal dua puluhan. Jika tidak diobati, dapat menyebabkan komplikasi serius.

4. Ileus 

Dikutip dari Healthline, ileus adalah kondisi makanan menumpuk di usus karena pergerakan di usus minum. Hal ini disebabkan karena adanya masalah otot atau saraf yang terhubung dengan usus. Ileus bisa menyebabkan makanan, cairan, dan gas di usus tersumbat. Gejala dari gangguan ini antara lain mual, muntah, sembelit, sakit, dan tidak bisa kentut. 

Pilihan Editor: Inilah 5 Penyebab Kentut Anda Berbau Tidak Enak 

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


5 Manfaat Kesehatan Minyak Samin

4 hari lalu

Ilustrasi wanita menuangkan minyak goreng untuk memasak. Freepik.com
5 Manfaat Kesehatan Minyak Samin

Sering dikatakan sebagai pemilik semua vitamin, minyak Samin memiliki banyak sekali manfaat kesehatan mulai dari ujung kaki hingga kepala.


4 Saat yang Tepat untuk Makan Mentimun

13 hari lalu

Ilustrasi mentimun. Foto: Pixabay.com/ka_re
4 Saat yang Tepat untuk Makan Mentimun

Khasiat mentimun bisa semakin maksimal jika dikonsumsi di waktu yang tepat


Biaya Operasi Usus Buntu Pakai BPJS Kesehatan dan Persyaratannya

15 hari lalu

Ilustrasi BPJS Kesehatan. Dok.TEMPO/Aditia Noviansyah
Biaya Operasi Usus Buntu Pakai BPJS Kesehatan dan Persyaratannya

Operasi usus buntu ditanggung BPJS Kesehatan dengan biaya yang berbeda-beda tergantung kelas dan regional rumah sakit


Inilah Makanan yang Harus Dihindari saat Demam Berdasarkan Penyebabnya

16 hari lalu

Ilustrasi pria sakit demam. shutterstock.com
Inilah Makanan yang Harus Dihindari saat Demam Berdasarkan Penyebabnya

Selain dengan minum obat, ada beberapa makanan yang harus dihindari saat demam untuk mengurangi gejala dan membantu melawan infeksi.


Mengenal Narcotic Bowel Syndrome yang Pernah Diderita Matthew Perry Beberapa Tahun Silam

26 hari lalu

Matthew Perry. Foto: Instagram
Mengenal Narcotic Bowel Syndrome yang Pernah Diderita Matthew Perry Beberapa Tahun Silam

NBS seperti yang dialami aktor Matthew Perry adalah suatu kondisi medis yang umumnya disebabkan penggunaan opioid jangka panjang.


97 Tahun Legenda Sulap Harry Houdini Meninggal, Ini Penyebabnya

28 hari lalu

Harry Houdini. Wikipedia
97 Tahun Legenda Sulap Harry Houdini Meninggal, Ini Penyebabnya

Meninggal setelah melakukan aksi sulap karena dipukul oleh salah satu volunter dalam aksi sulapnya, begini profil dan perjalanan Harry Houdini


Freeport Indonesia Bakal Ganti PLTU Batu Bara dengan Gas, Berapa Nilai Investasinya?

35 hari lalu

Presiden Direktur PT Freeport Indonesia Tony Wenas saat ditemui di acara Safe Forum 2023 di Jakarta pada Selasa, 26 September 2023. TEMPO/Amelia Rahima Sari
Freeport Indonesia Bakal Ganti PLTU Batu Bara dengan Gas, Berapa Nilai Investasinya?

PT Freeport Indonesia merencanakan untuk mengganti PLTU batu bara menjadi pembangkit listrik tenaga gas.


Inilah Tanda-tanda Tubuh Anda Mengalami Dehidrasi

37 hari lalu

ilustrasi menyiram air untuk mengurangi dampak dehidrasi. Shutterstok
Inilah Tanda-tanda Tubuh Anda Mengalami Dehidrasi

Berikut tanda-tanda yang menunjukkan bahwa Anda mengalami dehidrasi.


Pemerintah Jokowi Libatkan Swasta Kembangkan Jaringan Gas

47 hari lalu

Presiden Jokowi (tengah) didampingi Menteri Kordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan (kiri), Seskab Pramono Anung (kedua kanan), Menteri ESDM Arifin Tasrif (kanan) dan Gubernur Sumatera Utara Edy Rahmayadi (kiri) memberikan keterangan kepada wartawan di Bandara Internasional Kualanamu, Deli Serdang, Sumatera Utara, Ahad, 20 September 2023.ANTARA/Yudi
Pemerintah Jokowi Libatkan Swasta Kembangkan Jaringan Gas

Menteri Koordinator Bidang Ekonomi Airlangga Hartarto mengatakan pemerintah Presiden Jokowi melibatkan swasta kembangkan jaringan gas rumah tangga.


Sederet Manfaat Buah Mangga untuk Kesehatan Tubuh

49 hari lalu

Ilustrasi buah mangga segar. shutterstock.com
Sederet Manfaat Buah Mangga untuk Kesehatan Tubuh

Mangga dapat meningkatkan kekebalan tubuh, mengurangi risiko penyakit jantung, dan meningkatkan kesehatan pencernaan.