Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Nyeri Punggung Bawah Terasa sampai Kaki, Apa Itu Skiatika?

Reporter

Editor

Bram Setiawan

Ilustrasi sakit pinggang. Shutterstock
Ilustrasi sakit pinggang. Shutterstock
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Skiatika kondisi nyeri linu panggul tersebab iritasi, peradangan, jepitan atau kompresi di saraf punggung bagian bawah. Penyebab biasanya karena hernia atau diskus menyebabkan tekanan akar saraf.

Merujuk Cleveland Clinic nyeri linu panggul tersebab skiatika bisa berlainan tergantung penyebabnya. Rasa sakitnya seperti ada tekanan yang menusuk. Rasa sakitnya cenderung konstan atau muncul dan hilang.

Gejala skiatika

Rasa sakit bisa lebih parah di kaki dibandingkan punggung bawah. Terasa sakit jika duduk atau berdiri dalam waktu lama. Gerak tubuh yang dipaksakan dan tiba-tiba, seperti batuk atau bersin juga bisa memperburuk rasa sakit.

Gejala rasa sakit yang timbul bisa bervariasi dari rasa sakit ringan hingga nyeri yang menusuk. Terkadang bisa terasa seperti tersengat listrik. Kondisi ini bisa lebih buruk ketika batuk, bersin, atau duduk dalam waktu yang lama. Biasanya, linu panggul hanya terasa di satu sisi tubuh.

Gejala lainnya seperti mati rasa, kesemutan atau kelemahan otot di tungkai atau kaki. Satu bagian kaki bisa terasa nyeri, adapun bagian lainnya bisa terasa mati rasa. Merujuk Penn Medicine nyeri atau mati rasa juga bisa dirasakan di bagian belakang betis atau telapak kaki. Skiatika yang menyerang kaki mungkin terasa lemah. Terkadang tidak bisa digunakan untuk berjalan.

Mengurangi risiko skiatika

1. Latihan punggung

Latihan punggung dianjurkan untuk memperkuat punggung.

2. Berolahraga

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Rutin berolahraga setelah gejala agak membaik sambil menyertakan latihan untuk memperkuat otot perut dan meningkatkan kelenturan tulang belakang.

3. Berakitivitas perlahan

Aktivitas berat dikurangi selama beberapa hari saat masih merasakan gejala. Setelah itu perlahan-lahan mulai beraktivitas seperti biasa.

4. Tidak mengangkat beban berat

Jangan mengangkat beban berat atau memutar punggung selama 6 pekan sejak rasa sakit terasa.

Pilihan Editor: Penelitian Ungkap Kaitan Stres dan Nyeri Punggung

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram http://tempo.co/. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Iklan




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.




Video Pilihan


Cuaca Panas Bikin Tumit Pecah-pecah, Atasi dengan Cara Ini

2 hari lalu

Ilustrasi Tumit Pecah-pecah. nashinogi.ru
Cuaca Panas Bikin Tumit Pecah-pecah, Atasi dengan Cara Ini

Tumit pecah-pecah disebabkan kulit yang kering, termasuk karena cuaca panas. Atasi dengan cara berikut.


6 Manfaat Terbiasa Jalan Kaki untuk Kesehatan Tubuh

3 hari lalu

Ilustrasi jalan kaki. Telegraph.co.uk
6 Manfaat Terbiasa Jalan Kaki untuk Kesehatan Tubuh

Berjalan atau aktivitas jalan kaki bermanfaat kesehatan dan kebugaran segala usia


5 Manfaat Merendam Kaki dengan Garam Espom

5 hari lalu

Ilustrasi garam epsom. Shutterstock
5 Manfaat Merendam Kaki dengan Garam Espom

Tidak seperti garam konsumsi, garam espom mengandung senyawa magnesium sulfat yang dapat bekerja ketika diterapkan pada kulit.


5 Cara Menghilangkan Pegal-Pegal di Punggung

7 hari lalu

Ilustrasi sakit punggung. Freepik.com/Gpointstudio
5 Cara Menghilangkan Pegal-Pegal di Punggung

Pada umumnya, sakit punggung akut akan datang tiba-tiba selama beberapa minggu. Berikut ini cara menghilangkan pegal-pegal di punggung:


7 Penyebab Nyeri Mata

9 hari lalu

Ilustrasi kelopak mata. Foto: Unsplash.com/Jesper Brouwers
7 Penyebab Nyeri Mata

Mata terasa nyeri tersebab berbagai faktor


Apa yang Akan Terjadi jika Sering Menahan Kentut?

11 hari lalu

Ilustrasi Bau. Livescience.com
Apa yang Akan Terjadi jika Sering Menahan Kentut?

Menahan kentut dapat menyebabkan beberapa masalah kesehatan.


Penyebab dan Faktor Nyeri Pinggul atau Skiatika, Apa Saja?

11 hari lalu

Ilustrasi sakit pinggang. Shutterstock
Penyebab dan Faktor Nyeri Pinggul atau Skiatika, Apa Saja?

Saraf skiatika bisa terjepit di berbagai bagian jalurnya, tulang belakang hingga panggul dan tungkai bawah


3 Cara Mengatasi Tumit Pecah-pecah yang Bisa Dilakukan di Rumah

22 hari lalu

Ilustrasi Tumit Pecah-pecah. sovetclub.ru
3 Cara Mengatasi Tumit Pecah-pecah yang Bisa Dilakukan di Rumah

Tumit pecah-pecah terjadi karena kulit di sekitar kaki kering, ditambah dengan tekanan dan gesekan yang terus-menerus.


Perkembangan Koyo dan Manfaatnya

23 hari lalu

Ilustrasi koyo. Shutterstock
Perkembangan Koyo dan Manfaatnya

Koyo atau koyok plester tempel untuk mengurangi nyeri, karena rasa hangat


Penelitian Ungkap Kaitan Stres dan Nyeri punggung

27 hari lalu

Nyeri punggung
Penelitian Ungkap Kaitan Stres dan Nyeri punggung

Bukti menunjukkan stres berat dapat menyebabkan nyeri kronis dan sebaliknya. Bagi banyak orang, kondisi ini melibatkan sakit punggung.