Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

6 Manfaat Terbiasa Jalan Kaki untuk Kesehatan Tubuh

Reporter

Editor

Bram Setiawan

image-gnews
Ilustrasi jalan kaki. Telegraph.co.uk
Ilustrasi jalan kaki. Telegraph.co.uk
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Berjalan atau aktivitas jalan kaki bermanfaat kesehatan dan kebugaran segala usia. Merujuk Mayo Clinic, kebiasaan berjalan kaki setiap hari membantu menjalani hidup yang lebih sehat. Misalnya, memulai dengan kebiasaan sebagai pejalan biasa, kemudian berjalan lebih cepat dan makin jauh jaraknya.

Manfaat jalan kaki

1. Membakar kalori 

Berjalan membantu membakar kalori yang membantu mengendalikan berat badan. Pembakaran kalori juga dipengaruhi kecepatan berjalan, jarak dan lingkungan yang ditempuh. Lingkungan yang ditempuh berjalan menanjak daripada di permukaan yang datar juga mempengaruhi pembakaran kalori.

2. Mengendalikan gula darah 

Mengutip Healthline, berjalan-jalan sebentar setelah makan bermanfaat membantu menurunkan gula darah. Berjalan kaki 15 menit tiga kali sehari setelah sarapan, makan siang, dan makan malam menjaga kadar gula darah.

3. Mengurangi risiko nyeri sendi

Berjalan kaki membantu melindungi persendian, termasuk lutut dan pinggul. Kebiasaan jalan kaki membantu melumasi dan memperkuat otot-otot yang menopang persendian. Jalan kaki juga bermanfaat mengurangi rasa sakit. Berjalan dengan total jarak enam kilometer dalam satu pekan juga membantu mencegah radang sendi.

4. Meningkatkan fungsi kekebalan tubuh 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Jalan kaki bermanfaat meningkatkan kekebalan tubuh, salah satunya mengurangi risiko pilek atau flu. Coba menyempatkan berjalan-jalan setiap hari untuk merasakan manfaat ini.

5. Meningkatkan energi

Jalan-jalan bisa meningkatkan energi yang lebih efektif daripada minum secangkir kopi. Berjalan meningkatkan aliran oksigen ke seluruh tubuh. Itu juga meningkatkan kadar kortisol, epinefrin, dan norepinefrin, hormon yang membantu meningkatkan tingkat energi.

6. Meningkatkan suasana hati

Jalan kaki bermanfaat untuk kesehatan mental. Berjalan kaki membantu mengurangi kecemasan, depresi, dan suasana hati yang negatif.

Pilihan Editor: Hasil Riset di Jepang: Jalan Kaki 8 Ribu Langkah di Akhir Pekan Kurangi Risiko Kematian

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram http://tempo.co/. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Jalan Kaki vs Yoga, Mana yang Lebih Efektif Menurunkan Berat Badan?

13 jam lalu

Ilustrasi berat badan. Shutterstock
Jalan Kaki vs Yoga, Mana yang Lebih Efektif Menurunkan Berat Badan?

Pilihan terbaik di antara jalan kaki atau yoga bergantung pada preferensi individu, tingkat kebugaran, dan keinginan.


Tips Menyemangati Bayi Belajar Berjalan dan yang Perlu Disiapkan

4 hari lalu

Ilustrasi anak belajar berjalan. Shutterstock
Tips Menyemangati Bayi Belajar Berjalan dan yang Perlu Disiapkan

Dokter anak memberi saran buat orang tua yang punya bayi dan sedang belajar berjalan. Berikut hal-hal yang perlu diperhatikan.


7 Khasiat Air Kelapa Campur Madu

7 hari lalu

Ilustrasi susu dan air kelapa. Shutterstock
7 Khasiat Air Kelapa Campur Madu

air kelapa dikenal sebagai minuman sehat dengan banyak manfaat


Daftar 6 Manfaat Jeruk Nipis untuk Kesehatan Tubuh

9 hari lalu

Ilustrasi jeruk nipis. Wikipedia.org
Daftar 6 Manfaat Jeruk Nipis untuk Kesehatan Tubuh

Jeruk nipis yang memiliki nama latin Citrus aurantifolia dikenal sejak lama sebagai buah yang kaya manfaat. Apa saja manfaat jeruk nipis?


5 Manfaat Kesehatan Biji Labu, Pulaskan Tidur hingga Turunkan Risiko Kanker

11 hari lalu

Pumpkin atau biji labu. Freepik.com/Azerbaijan_stockers
5 Manfaat Kesehatan Biji Labu, Pulaskan Tidur hingga Turunkan Risiko Kanker

Selain bisa diolah menjadi kuaci, biji labu juga bisa dibuat menjadi susu. Ini deretan manfaatnya


6 Aktivitas Fisik yang Dapat Dilakukan Penderita Diabetes

14 hari lalu

ilustrasi diabetes (pixabay.com)
6 Aktivitas Fisik yang Dapat Dilakukan Penderita Diabetes

Penderita diabetes dapat melakukan aktivitas fisik minimal 150 menit per minggu dengan intensitas sedang.


Stres Ternyata Punya Dampak Positif, Apa Saja?

15 hari lalu

ilustrasi stres (pixabay.com)
Stres Ternyata Punya Dampak Positif, Apa Saja?

Beberapa jenis stres dapat memberikan dampak positif bagi individu.


Jelang Konser Coldplay Chris Martin Jalan Tanpa Alas Kaki, Netizen: Seperti Akamsi

16 hari lalu

Chris Martin menyanyikan lagu bersama band Coldplay saat tampil di Rose Bowl Stadium di Pasadena, California, AS, 30 September 2023. Konser Coldplay telah ditunggu-tunggu oleh ribuan penggemarnya di tanah air. REUTERS/Mario Anzuoni
Jelang Konser Coldplay Chris Martin Jalan Tanpa Alas Kaki, Netizen: Seperti Akamsi

Chris Martin membagikan beberapa foto saat berjalan kaki di sekitar Jakarta


Waspada Cacar Monyet, Siapkan Imun Keluarga dengan Tepat

16 hari lalu

Ilustrasi cacar monyet atau monkeypox (Kemkes)
Waspada Cacar Monyet, Siapkan Imun Keluarga dengan Tepat

Pentingnya masyarakat menjaga imun tubuh saat adanya wabah menular terutama dari virus, seperti cacar monyet.


Cara Mengolah Daun Meniran untuk Minuman Kesehatan Tubuh

17 hari lalu

Daun meniran. Unair
Cara Mengolah Daun Meniran untuk Minuman Kesehatan Tubuh

Meski sering dienggap gulma, daun meniran memiliki manfaat bagi kesehatan, terutama meningkatkan kekebalan tubuh. Simak cara mengolahnya.