Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Standard Chartered Bank Operasi Sejuta Penderita Katarak

image-gnews
Iklan
TEMPO Interaktif, Jakarta:Berkaitan dengan Hari Penglihatan Sedunia (World Sight Day), Jumat (14/10), Standard Chartered Bank (SCB) menggelar program peduli sosial untuk memulihkan penglihatan akibat penyakit katarak. Dalam tiga tahun terakhir, SCB telah membiayai operasi katarak bagi sejuta orang di 10 negara. Di Indonesia, menurut Head of Corporate Affair SCB Sinta Sirait, program ini dijalankan bekerjasam dengan Yayasan Helen Keller Internasional dan Persatuan Dokter Spesialis Mata Indonesia (Perdami). Kegiatan ini dipandang penting, mengingat tingginya kasus kebutaan, terutama di Indonesia yang menduduki urutan pertama di negara Asia. Sekitar 20 karyawan SCB, tulis Sinta dalam siaran pers kepada Tempo, akan mendampingi operasi katarak mata 10 pasien atas biaya SCB di Rumah Sakit Dr Cipto Mangunkusumo Jakarta. Operasi akan dipimpin langsung Ketua Perdami Tjahjono Gondhowiardjo. Menurut Tjahjono, dalam siaran pers tersebut, diantara 71,5% penduduk Indonesia yang mengalami kebutaan, separuhnya disebabkan katarak. “Tingkat kebutaan di Indonesia termasuk tertinggi di Asia Tenggara karena sudah mencapai 1,5% dari populasi penduduk. Sedangkan negara-negara lain di bawah 1%,” katanya.Penyebab tingginya angka kebutaan, lanjut dia, adalah masalah fasilitas dan penanganan pemerintah yang masih rendah baik dari sisi cakupan operasi, sarana yang kurang memadai, dan pendanaan. Sementara di negara-negara lain didukung oleh pemerintah dan LSM. Jika per satu mil populasi di setiap negara menjadi buta, jelas Tjahjono, berarti 200 ribu penduduk di Indonesia tiap tahun mengalami kebutaan. Penyakit katarak sifatnya degeneratif, artinya semua orang akan mengalaminya bila usianya semakin tua. Rata-rata yang terkena katarak berusia 65 tahun. Tapi di Indonesia, sekitar 27% yang dioperasi di RS Cipto ini, berusia di bawah 55 tahunPenyebabnya, papar Tjahjono, selain pola makan yang tidak sehat, juga lokasi Indonesia yang berada di daerah katulistiwa sehingga kandungan ultra violetnya tinggi. Menurut dia, munculnya berbagai penyakit sistemik juga akan mempengaruhi munculnya katarak seperti asma, rematik, dan diabetes. Untuk menghindari kelelahan mata sehingga menyebabkan katarak, ia menyarankan, jika berada di tempat panas yang langsung terkena matahari sebaiknya mengenakan kacamata atau payung. “Pengguna aktif komputer juga rentan mengalami kerusakan mata karena bebannya 2,5 hingga 4 kali lebih berat dibandingkan membaca atau menulis,” ujar Tjahjono. Untuk mengatasinya, sebaiknya setiap 30 menit beristirahat dengan melihat jarak jauh. *Sudrajat
Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Tips Kontrol Diabetes untuk Hindari Gangguan Penglihatan

3 hari lalu

Ilustrasi diabetes. Freepik.com
Tips Kontrol Diabetes untuk Hindari Gangguan Penglihatan

Spesialis mata membagi tips mengontrol diabetes demi menghindari gangguan penglihatan dengan cara paling utama dan sederhana.


4 Masalah Mata yang Mulai Mengganggu di Usia 40-an

18 hari lalu

Warga lanjut usia memeriksakan matanya dalam pelayanan kesehatan gratis di Kranji, Bekasi, Jawa Barat, Selasa (31/1). Pemeriksaan diberikan kepada kalangan warga lanjut usia kurang mampu untuk mencegah bertambahnya angka kebutaan di Indonesia, khususnya perkotaan. TEMPO/Tony Hartawan
4 Masalah Mata yang Mulai Mengganggu di Usia 40-an

Setelah usia mencapai 40-an, risiko masalah mata pun meningkat dan perlu diwaspadai. Berikut empat masalah tersebut.


Perlunya Deteksi Dini untuk Perlambat Perkembangan Glaukoma

39 hari lalu

Ilustrasi pemeriksaan mata. shutterstock.com
Perlunya Deteksi Dini untuk Perlambat Perkembangan Glaukoma

Deteksi dini penting untuk mencegah glaukoma tidak semakin parah. Dokter mata sebut penyebabnya.


Cara Operasi Katarak Pakai BPJS Kesehatan dan Syaratnya

48 hari lalu

Pemeriksaan katarak. Dok. KMN EyeCare
Cara Operasi Katarak Pakai BPJS Kesehatan dan Syaratnya

BPJS Kesehatan menjamin pembiayaan operasi katarak bagi peserta program Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) atau pemegang Kartu Indonesia Sehat (KIS).


Banyak yang Belum Paham Operasi Katarak, Begini Prosedurnya

20 Februari 2024

ilustrasi operasi katarak by istimewa
Banyak yang Belum Paham Operasi Katarak, Begini Prosedurnya

Salah satu masalah yang dipengaruhi usia adalah penglihatan, termasuk katarak. Cara mengatasinya adalah lewat operasi lensa mata.


Cegah Kebutaan Akibat Katarak dengan Deteksi Dini

4 Februari 2024

ilustrasi operasi katarak by istimewa
Cegah Kebutaan Akibat Katarak dengan Deteksi Dini

Katarak masih menjadi penyakit yang menghantui masyarakat Indonesia. Banyak yang datang ke dokter setelah alami kebutaan.


Kaleidoskop 2023: Citibank dan Standard Chartered Bank Tutup Bisnis Consumer Banking dan Retail di Indonesia

30 Desember 2023

ilustrasi citibank. ANTARA/Prasetyo Utomo
Kaleidoskop 2023: Citibank dan Standard Chartered Bank Tutup Bisnis Consumer Banking dan Retail di Indonesia

Sepanjang 2023, beberapa bank asing menutup bisnis consumer banking dan retailnya di Indonesia termasuk Citibank dan Standard Chartered Bank Indonesia


Cegah Kebutaan BNI Gelar Operasi Katarak di Indonesia Timur

15 Desember 2023

Cegah Kebutaan BNI Gelar Operasi Katarak di Indonesia Timur

PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk didukung oleh Kementerian Sosial RI serta bekerja sama dengan Perdami (Perhimpunan Dokter Spesialis Mata Indonesia) Cabang Papua.


Waspada Beragam Penyakit Mata Terlebih Ketika Usia Lanjut, Termasuk Degenerasi Makula

11 Desember 2023

ilustrasi periksa mata (pixabay.com)
Waspada Beragam Penyakit Mata Terlebih Ketika Usia Lanjut, Termasuk Degenerasi Makula

Seiring bertambahnya usia, kesehatan mata pun menurun. Inilah beberapa penyakit mata yang mungkin timbul ketika usia tak lagi muda.


Terkini: Erick Thohir Buka Suara soal Kabar Terbaru Vale, Kominfo Dapat Opini Wajar Dengan Pengecualian dari BPK

5 Desember 2023

Menteri BUMN Erick Thohir saat mengikuti rapat kerja dengan Komisi VI DPR RI di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Kamis, 31 Agustus 2023. TEMPO/M Taufan Rengganis
Terkini: Erick Thohir Buka Suara soal Kabar Terbaru Vale, Kominfo Dapat Opini Wajar Dengan Pengecualian dari BPK

Menteri BUMN Erick Thohir buka suara soal kabar terbaru soal divestasi saham PT Vale Indonesia Tbk. (IDX: INCO).