Waspada Narkoba : Karier Bakal Terancam, Denda atau Putus Kontrak

Reporter

Antara

Editor

Susandijani

Jumat, 23 Februari 2018 10:37 WIB

Ilustrasi

TEMPO.CO, Jakarta - Menjauhi narkoba sepertinya sudah tak bisa ditawar lagi. Produser Manoj Punjabi menerapkan peraturan tegas untuk aktor dan aktris yang menyalahgunakan narkoba selama dikontrak oleh rumah produksinya,yakni sanksi putus kontrak hingga denda uang.

"Bukan cuma salah, tapi sangat merugikan produksi," kata Pejabat Eksekutif Tertinggi (CEO) MD Pictures itu usai deklarasi antinarkoba bersama artis, produser dan manajer di Kepolisian Resor Metropolitan Jakarta Selatan (Polres Metro Jaksel), Kamis.

Baca juga:
Ingin Selalu Dapat Diskon? Intip Tips Berikut Ini
Bupati Kutai Kartanegara Kolektor Tas Mewah, Simak Gaya Pria Ini
Pasca Video Viral Bu Dendy, NN Masuk Rumah Sakit

Ia mengatakan pihaknya akan segera memutus kontrak dan memberlakukan denda uang untuk aktor dan aktris yang kedapatan menggunakan narkotika dan bahan obat berbahaya (narkoba).

Skandal yang mewarnai produksi sebuah film, yang melibatkan banyak orang, menimbulkan kerugian besar serta mencoret reputasi rumah produksi.

"Produksi tidak berjalan, kerugian miliaran, semua jadi terdampak," imbuhnya.

Penyalahgunaan narkoba adalah salah satu larangan yang tertulis secara jelas di setiap kontrak artis yang ada di bawah naungan rumah produksinya. Secara berkala poin tersebut akan terus diperkuat, kata Manoj, apalagi saat ini semakin banyak kasus narkoba yang menyeret nama-nama artis.

Apakah ini berarti MD Pictures tidak akan mengontrak aktor dan aktris yang pernah terlibat penyalahgunaan narkoba?

Dia mengatakan pihaknya tidak akan serta merta menolak artis yang sudah punya rekam jejak penyalahgunaan narkoba. Mereka yang memakai narkoba gara-gara terseret, kemudian menyesali perbuatannya, tidak akan masuk ke daftar hitam.

"Tidak sekadar blacklist, lihat kasusnya apa, menyesal apa tidak, kalau jelas dia pakai Narkoba tidak akan," ujarnya, merujuk isi kontrak kerja dengan artis

Berita terkait

Polri Ungkap Rencana Upaya TPPU Terhadap Istri Fredy Pratama, Kerja Sama 4 Negara Tangkap Gembong Narkoba

18 jam lalu

Polri Ungkap Rencana Upaya TPPU Terhadap Istri Fredy Pratama, Kerja Sama 4 Negara Tangkap Gembong Narkoba

Polri mengadakan kerja sama antarnegara untuk menangkap bandar Narkoba Fredy Pratama.

Baca Selengkapnya

Polri Tangkap 28.861 Tersangka Kasus Narkoba Sejak September 2023

20 jam lalu

Polri Tangkap 28.861 Tersangka Kasus Narkoba Sejak September 2023

Polisi juga telah menangani 10 kasus narkoba menonjol sejak 14 Maret hingga 6 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Ancaman Polri kepada Personel yang Terbukti Gunakan Narkoba

22 jam lalu

Ancaman Polri kepada Personel yang Terbukti Gunakan Narkoba

Polri bakal langsung memecat anggota kepolisian yang terbukti mengkonsumsi narkoba.

Baca Selengkapnya

Polres Metro Jakarta Barat Sita 5,1 Kilogram Narkoba Jenis Sabu Sejak Maret-April 2024

2 hari lalu

Polres Metro Jakarta Barat Sita 5,1 Kilogram Narkoba Jenis Sabu Sejak Maret-April 2024

Dari total sabu yang berhasil diamankan, Polres Metro Jakarta Barat berhasil menyelamatkan sebanyak 51.480 jiwa dari dampak buruk narkoba.

Baca Selengkapnya

Bareskrim Polri Bongkar Pabrik Narkoba di Bali, 3 WNA Ditangkap

2 hari lalu

Bareskrim Polri Bongkar Pabrik Narkoba di Bali, 3 WNA Ditangkap

Polisi kembali membongkar pabrik narkoba.

Baca Selengkapnya

Polisi Masih Buru Penyuplai Narkoba Rio Reifan

3 hari lalu

Polisi Masih Buru Penyuplai Narkoba Rio Reifan

Polisi telah memasukkan BB penyuplai narkoba ke Rio Reifan sebagai DPO.

Baca Selengkapnya

Rio Reifan Tidak Dapat Rehabilitasi karena Terjerat Kasus Narkoba 5 Kali

4 hari lalu

Rio Reifan Tidak Dapat Rehabilitasi karena Terjerat Kasus Narkoba 5 Kali

Polisi tak akan melepas Rio Reifan untuk menjalani rehabilitasi karena sudah lima kali terjerat kasus narkoba.

Baca Selengkapnya

Kurir Pabrik Ganja Sintetis Pinaca Mengaku Dijanjikan akan Dibayar Rp 80-Rp 100 Juta

5 hari lalu

Kurir Pabrik Ganja Sintetis Pinaca Mengaku Dijanjikan akan Dibayar Rp 80-Rp 100 Juta

GBH, kurir tempat produksi ganja sintetis di Sentul, Babakan Madang, Kabupaten Bogor, mengaku dijanjikan oleh pengendali imbalan Rp 80-100 juta.

Baca Selengkapnya

Polisi Ungkap Tempat Produksi Ganja Sintetis 'Pinaca' di Sentul, Bahan Baku Dibeli dari Cina Pakai Crypto

5 hari lalu

Polisi Ungkap Tempat Produksi Ganja Sintetis 'Pinaca' di Sentul, Bahan Baku Dibeli dari Cina Pakai Crypto

Polda Metro Jaya mengungkap laboratorium terselubung narkoba jenis cannabinoid/MDMB-4en-Pinaca atau ganja sintetis di Sentul, Bogor.

Baca Selengkapnya

Bahaya Konsumsi Paracetamol Sembarangan, Perlu Perhatikan Dosis yang Tepat

5 hari lalu

Bahaya Konsumsi Paracetamol Sembarangan, Perlu Perhatikan Dosis yang Tepat

Paracetamol tidak dapat dikonsumsi sembarangan karena memiliki efek dan bahaya bagi kesehatan. Perhatikan dosis yang disarankan.

Baca Selengkapnya