Yuk Minum Kopi Hitam dan Rasakan Manfaatnya buat Tubuh

Reporter

Antara

Kamis, 7 Mei 2020 13:15 WIB

Ilustrasi kopi. Unsplash.com/Kira Auf Der Heide

TEMPO.CO, Jakarta - Kopi hitam tidak hanya bisa membuat terjaga namun juga memiliki manfaat lain. Menurut sebuah penelitian, di antara banyak manfaatnya, minum kopi atau teh tanpa gula dikaitkan dengan penurunan risiko diabetes tipe 2.

Tak hanya itu, secangkir kopi hitam juga mampu meningkatkan daya ingat hingga menjaga kesehatan hati atau liver. Berikut pembahasannya menurut Indian Express.

Meningkatkan daya ingat
Secangkir kopi hitam di pagi hari dapat meningkatkan perhatian dan menjaga pikiran pada kecepatan optimalnya. Selama bertahun-tahun, minum kopi telah dikaitkan dengan penurunan risiko terkena penyakit Parkinson. Faktanya, penelitian tahun 1968 menyatakan bahwa peminum kopi lebih sedikit yang terkena Parkinson.

Hasil olahraga lebih baik
Kopi hitam dapat meningkatkan kinerja olahraga. Hal ini berguna dalam membantu memecah lemak dan melepaskannya dalam aliran darah sebagai asam lemak, yang dapat digunakan sebagai bahan bakar bagi tubuh.

Menurunkan berat badan
Kopi hitam dapat meningkatkan metabolisme hingga 50 persen dan membantu membakar lemak, juga mengurangi kadar air dalam tubuh.

Advertising
Advertising

Kaya antioksidan
Kopi memiliki antioksidan seperti potasium, magnesium, Vitamin B2, B3 dan B5.

Menjaga kesehatan hati
Minum kopi hitam tanpa gula secara teratur telah dikaitkan dengan pencegahan kanker hati, penyakit hati berlemak, hepatitis, serta sirosis alkoholik.

Berita terkait

Inilah 5 Minuman yang Bisa Memperlancar BAB

2 hari lalu

Inilah 5 Minuman yang Bisa Memperlancar BAB

Berikut ini lima minuman kesehatan yang bagus untuk menghilangkan sembelit serta perlancar BAB.

Baca Selengkapnya

Indonesia Targetkan Nilai Ekspor Kopi ke Mesir Tahun Ini Tembus Rp 1,5 Triliun

15 hari lalu

Indonesia Targetkan Nilai Ekspor Kopi ke Mesir Tahun Ini Tembus Rp 1,5 Triliun

Atase Perdagangan Kairo, M Syahran Bhakti berharap eksportir kopi Indonesia dapat memenuhi permintaan dari Mesir pada 2024 ini di atas Rp 1,5 triliun.

Baca Selengkapnya

Inilah Alasan Disarankan Tidak Minum Kopi Sebelum Naik Pesawat

37 hari lalu

Inilah Alasan Disarankan Tidak Minum Kopi Sebelum Naik Pesawat

Minum kopi sebelum penerbangan tak hanya meningkatkan risiko kembung, tapi juga menyebabkan dehidrasi yang berujung pada rasa mual dan sakit kepala.

Baca Selengkapnya

Kopi Kenangan Sajikan Blewah Mewah, Menu Segar untuk Berbuka Puasa

43 hari lalu

Kopi Kenangan Sajikan Blewah Mewah, Menu Segar untuk Berbuka Puasa

Menu andalan Blewah Tea dengan taburan Blewah Jelly yang terbuat dari ekstrak buah asli

Baca Selengkapnya

Alasan Penderita Epilepsi Tak Boleh Banyak Minum Kopi

46 hari lalu

Alasan Penderita Epilepsi Tak Boleh Banyak Minum Kopi

Penderita epilepsi diminta tidak minum kopi berlebihan untuk menghindari kejang. Pasalnya, kafein justru dapat meningkatkan frekuensi kejang.

Baca Selengkapnya

Berapa Banyak Konsumsi Kopi dan Teh yang Pas saat Puasa?

51 hari lalu

Berapa Banyak Konsumsi Kopi dan Teh yang Pas saat Puasa?

Ahli gizi dari RS Cipto Mangunkusumo Kencana Fitri Hudayani SST, M.Gz memberi tips mengonsumsi teh atau kopi yang pasa saat puasa.

Baca Selengkapnya

Organisasi Ini Minta Wisatawan di Bali Tidak Minum Kopi Luwak, Kenapa?

56 hari lalu

Organisasi Ini Minta Wisatawan di Bali Tidak Minum Kopi Luwak, Kenapa?

People for the Ethical Treatment of Animals atau PETA meminta wisatawan di Bali menghindari minum kopi luwak setelah melakukan penyelidikan.

Baca Selengkapnya

Dukung Kebahagiaan Keluarga Indonesia, Kapal Api Gelar Mudik Gratis

59 hari lalu

Dukung Kebahagiaan Keluarga Indonesia, Kapal Api Gelar Mudik Gratis

Selain mudik gratis, peserta juga mendapatkan asuransi perjalanan dan fasilitas lainnya.

Baca Selengkapnya

Hari Kopi Nasional, Investigasi PETA Ungkap Luwak Bali Tetap Dieksploitasi Demi Cita Rasa

8 Maret 2024

Hari Kopi Nasional, Investigasi PETA Ungkap Luwak Bali Tetap Dieksploitasi Demi Cita Rasa

Investigasi terbaru PETA merekam bagaimana luwak di Bali masih terus dieksploitasi demi cita rasa kopi luwak.

Baca Selengkapnya

7 Manfaat Minum Kopi Tanpa Gula

1 Maret 2024

7 Manfaat Minum Kopi Tanpa Gula

Tidak hanya menyajikan kenikmatan, kopi hitam tanpa gula memiliki sejumlah manfaat kesehatan yang menarik. Apa saja?

Baca Selengkapnya