Lebaran di Rumah, Yuk Makan Sambil Lesehan dan Rasakan Manfaatnya

Reporter

Tempo.co

Jumat, 22 Mei 2020 16:16 WIB

Ilustrasi keluarga berbuka puasa Ramadan bersama di dalam rumah mereka di tengah wabah Virus Corona di Jakarta. TEMPO/Subekti.

TEMPO.CO, Jakarta - Ada yang berbeda di Idul Fitri 2020 karena tak ada kumpul-kumpul dengan keluarga besar dan kerabat. Namun perayaan Lebaran dengan keluarga inti pun bisa semarak, terutama dengan acara makan bersama.

Banyak orang yang memiliki kebiasaan makan di lantai atau biasa disebut lesehan. Makan gaya lesehan banyak dipilih karena dianggap bisa menciptakan suasana lebih akrab saat makan bersama dan bisa diterapkan saat Lebaran.

Meski membuat badan pegal, makan lesehan memiliki manfaat bagi tubuh. Tentu saja, Anda tidak perlu tiba-tiba mengubah kebiasaan makan jika punya masalah kesehatan seperti sakit sendi yang membuat sulit ditekuk, atau tak terbiasa duduk di lantai. Berikut beberapa manfaat makan lesehan, dilansir dari Boldsky.

Meningkatkan pencernaan
Makan lesehan bisa meningkatkan pencernaan. Pertama, posisi duduk itu sendiri sangat baik untuk pencernaan dan kedua, merangsang otot-otot di sekitar sistem pencernaan. Cara itu juga membantu dalam hal pencernaan.

Baik untuk jantung
Sirkulasi darah membaik saat duduk di lantai dan makan. Ini juga akan meningkatkan kesehatan jantung.

Advertising
Advertising

Tidak akan makan berlebihan
Saraf vagus berfungsi secara efisien saat duduk di lantai. Ini akan mengirim sinyal ke pikiran saat kenyang sehingga bisa mencegah makan berlebihan.

Bagus untuk sendi
Duduk di lantai bagus untuk persendian. Duduk di lantai dan bangun akan membuat tulang dan sendi lentur.

Peregangan otot
Saat duduk di lantai, perut, panggul, punggung bawah sedikit meregang, dan ini membantu otot tetap lentur.

Memiliki efek menenangkan
Duduk di lantai dan makan memiliki efek menenangkan pada tubuh, juga memperbaiki postur tubuh dan membantu lebih meresapi rasa, aroma, dan tampilan makanan yang disantap.

Berita terkait

BPS: Inflasi Indonesia Mencapai 3 Persen di Momen Lebaran, Faktor Mudik

4 hari lalu

BPS: Inflasi Indonesia Mencapai 3 Persen di Momen Lebaran, Faktor Mudik

Badan Pusat Statistik mencatat tingkat inflasi pada momen Lebaran atau April 2024 sebesar 3 persen secara tahunan.

Baca Selengkapnya

Ramadan-Lebaran 2024, Tokopedia: Produk Kebutuhan Harian hingga Fesyen Paling Laris

11 hari lalu

Ramadan-Lebaran 2024, Tokopedia: Produk Kebutuhan Harian hingga Fesyen Paling Laris

E-Commerce Communications Director Shop Tokopedia, Nuraini Razak mengungkap tren belanja sepanjang Ramdan dan Lebaran 2024.

Baca Selengkapnya

KAI Sebut Penjualan Tiket Kereta Kelas Suite Compartment dan Luxury Laris saat Libur Lebaran, Laku hingga 112 Persen

11 hari lalu

KAI Sebut Penjualan Tiket Kereta Kelas Suite Compartment dan Luxury Laris saat Libur Lebaran, Laku hingga 112 Persen

EVP of Corporate Secretary PT Kereta Api Indonesia (Persero) atau KAI Raden Agus Dwinanto Budiadji mengatakan penjualan tiket kereta api kelas Suite Class Compartment dan Luxury laris dibeli saat pelaksanaan angkutan masa Lebaran 2024.

Baca Selengkapnya

Bawang Merah Rp 80 Ribu, Menteri Zulhas: Gara-gara Lebaran

12 hari lalu

Bawang Merah Rp 80 Ribu, Menteri Zulhas: Gara-gara Lebaran

Harga bawang merah naik hingga Rp 80 ribu per kilogram. Menteri Zulhas bilang gara-gara lebaran.

Baca Selengkapnya

Penumpang Commuter line di Masa Angkutan Lebaran Mencapai 20 Juta

13 hari lalu

Penumpang Commuter line di Masa Angkutan Lebaran Mencapai 20 Juta

PT Kereta Commuter Indonesia atau KCI mencatat total 20.944.000 penumpang commuter line selama masa angkutan Lebaran 2024.

Baca Selengkapnya

22 Hari Jadi Angkutan Lebaran, PT KAI Divre 1 Sumut Angkut 187.584 Penumpang

13 hari lalu

22 Hari Jadi Angkutan Lebaran, PT KAI Divre 1 Sumut Angkut 187.584 Penumpang

PT Kereta Api Indonesia (Persero) atau KAI resmi menutup pelaksanaan Angkutan Lebaran 2024 yang telah berlangsung selama 22 hari sejak 31 Maret.

Baca Selengkapnya

Terkini: OJK Beri Tips Kelola Keuangan untuk Emak-emak, Bulog Siap Jadi Pembeli Gabah Teknologi Cina di Kalimantan Tengah

13 hari lalu

Terkini: OJK Beri Tips Kelola Keuangan untuk Emak-emak, Bulog Siap Jadi Pembeli Gabah Teknologi Cina di Kalimantan Tengah

Kepala Eksekutif OJK Friderica Widyasari Dewi memberikan sejumlah tips yang dapat diterapkan oleh ibu-ibu dalam menyikapi isi pelemahan rupiah.

Baca Selengkapnya

Hutama Karya Sebut Usai Lebaran, Kendaraan yang Melintasi Jalan Tol Trans Sumatera Malah Lebih Tinggi

13 hari lalu

Hutama Karya Sebut Usai Lebaran, Kendaraan yang Melintasi Jalan Tol Trans Sumatera Malah Lebih Tinggi

Selama periode arus mudik dan balik Lebaran 2024 di Jalan Tol Trans Sumatera, PT Hutama Karya (Persero) mencatat 2,1 juta kendaraan melintas.

Baca Selengkapnya

Direktur BRI Tinjau Langsung Operasional Layanan Libur Lebaran

13 hari lalu

Direktur BRI Tinjau Langsung Operasional Layanan Libur Lebaran

Direktur Retail Funding and Distribution BRI, Andrijanto, meninjau operasional di Branch Office BRI Jakarta untuk memastikan performa layanan BRI selama periode libur lebaran.

Baca Selengkapnya

Selama Masa Angkutan Lebaran 2024, Ada 208.798 Pelanggan Gunakan Kereta Api di KAI Daop 9 Jember

13 hari lalu

Selama Masa Angkutan Lebaran 2024, Ada 208.798 Pelanggan Gunakan Kereta Api di KAI Daop 9 Jember

KAI Daop 9 Jember menyebutkan ada sebanyak 208.798 penumpang yang menggunakan kereta api di wilayahnya selama pelaksanaan angkutan Lebaran 2024.

Baca Selengkapnya