Libur Panjang, Ini Aktivitas Seru Bareng Anak Jika di Rumah Saja

Reporter

Tempo.co

Editor

Rini Kustiani

Selasa, 27 Oktober 2020 15:37 WIB

Ilustrasi anak bermain sendiri. Pexels.com

TEMPO.CO, Jakarta - Libur panjang sudah di depan mata. Mulai sore nanti, urusan pekerjaan dan tugas sekolah terhenti sejenak karena libur panjang plus cuti bersama Maulid Nabi Muhammad berlangsung selama lima hari ke depan.

Aktivitas seperti biasa baru kembali Senin pekan depan, 2 November 2020. Lantas, apa aktivitas untuk mengisi liburan panjang pekan ini? Jika masih punya anak kecil, mungkin agak riskan bepergian ke luar kota di masa pandemi Covid-19 ini. Sebab itu, orang tua perlu merencanakan kegiatan seru supaya tak bosan di rumah saja selama libur panjang ini.

Dokter spesialis anak Rumah Sakit Pondok Indah – Puri Indah, Cynthia Rindang Kusumaningtyas mengatakan selain mengusir rasa bosan, aktivitas fisik secara rutin juga menjadi salah satu kunci menjaga daya tahan tubuh anak. "Yang penting, sesuaikan jenis dan durasi kegiatan fisik dengan kemampuan dan perkembangan anak," kata Cynthia Rindang dalam keterangan tertulis, Kamis 22 Oktober 2020.

Ilustrasi wanita atau ibu bermain bersama anak. shutterstock.com

Berikut aktivitas seru bersama anak berdasarkan kelompok usia:

  • Bayi
    Jika buah hati masih bayi, ajak bermain misalkan dalam posisi tengkurap, mencoba meraih benda dengan merangkak, mendorong benda, atau bermain bola dalam posisi duduk selama 30 menit per hari. "Ini sudah merupakan bentuk olahraga pada kelompok usia tersebut," kata Cynthia.

  • Batita dan balita
    Aktuvitas fisik ringan seperti berjalan-jalan di taman sambil mencari kupu-kupu, bermain pasir, membantu menyiram tanaman selama beberapa menit sehari bisa menjadi pilihan kegiatan yang menyenangkan bagi anak.

  • Di atas lima tahun
    Untuk anak yang lebih besar membutuhkan olahraga dengan intensitas lebih tinggi dengan durasi sekitar 1 jam dalam sehari. Misalkan bermain petak umpet, naik sepeda, menari, atau berlari.

    Apabila anak tidak suka olahraga tertentu, orang tua sebaiknya mengajak dia melakukan kegiatan harian, seperti mencuci kendaraan, menyapu, membantu mencuci pakaian, membantu memasak, dan lainnya. "Buatlah variasi aktivitas dan libatkan anak yang berusia lebih besar untuk menentukan kegiatan yang ingin dia lakukan," katanya.

Berita terkait

KAI Daop 9 Jember Sediakan 37 Ribu Tempat Duduk untuk Libur Cuti Bersama

19 jam lalu

KAI Daop 9 Jember Sediakan 37 Ribu Tempat Duduk untuk Libur Cuti Bersama

PT Kereta Api Indonesia (Persero) Daop 9 Jember tempat duduk tambahan selama libur kenaikan Isa Al Masih yang dirangkai dengan cuti bersama 8-12 Mei

Baca Selengkapnya

Anak Pemimpin Sudan Tewas dalam Kecelakaan di Turki

2 hari lalu

Anak Pemimpin Sudan Tewas dalam Kecelakaan di Turki

Anak panglima militer dan pemimpin de facto Sudan meninggal di rumah sakit setelah kecelakaan lalu lintas di Turki.

Baca Selengkapnya

Mengapa Bayi Harus Diimunisasi?

2 hari lalu

Mengapa Bayi Harus Diimunisasi?

Bayi harus menjalani imunisasi karena beberapa alasan tertentu yang akan dibahas dalam artikel ini.

Baca Selengkapnya

10.000 Warga Palestina Hilang di Gaza, 210 Hari Sejak Serangan Israel Dimulai

2 hari lalu

10.000 Warga Palestina Hilang di Gaza, 210 Hari Sejak Serangan Israel Dimulai

Sejauh ini, 30 anak telah meninggal karena kelaparan dan kehausan di Gaza akibat blokade total bantuan kemanusiaan oleh Israel

Baca Selengkapnya

6 Bahaya Bayi yang Tidak Diimunisasi

3 hari lalu

6 Bahaya Bayi yang Tidak Diimunisasi

Bayi penting untuk melakukan imunisasi secara rutin agar terhindar dari bahaya kesehatan mendatang. Lantas, apa saja bahaya bagi bayi yang tidak melakukan imunisasi?

Baca Selengkapnya

Saran Psikolog agar Anak Berkembang di Bidang Seni

4 hari lalu

Saran Psikolog agar Anak Berkembang di Bidang Seni

Orang tua perlu memberikan kesempatan kepada anak untuk bereksplorasi di berbagai bidang, baik seni maupun bidang lain.

Baca Selengkapnya

Kalender Mei 2024 Lengkap, Total Ada 5 Tanggal Merah dan Cuti Bersama

6 hari lalu

Kalender Mei 2024 Lengkap, Total Ada 5 Tanggal Merah dan Cuti Bersama

Berikut ini rincian kalender Mei 2024 lengkap dengan jadwal tanggal merah dan cuti bersama. Total ada 5 hari libur yang bisa Anda manfaatkan.

Baca Selengkapnya

Uang Kementan untuk Keluarga Syahrul Yasin Limpo: dari Tagihan Parfum, Skincare, Kafe, hingga Sunatan

6 hari lalu

Uang Kementan untuk Keluarga Syahrul Yasin Limpo: dari Tagihan Parfum, Skincare, Kafe, hingga Sunatan

Dalam sidang terungkap bekas Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo alias SYL acapkali menggunakan uang Kementan untuk keperluan pribadi.

Baca Selengkapnya

Jadwal Cuti Bersama dan Tanggal Merah Mei 2024, Banyak Long Weekend

7 hari lalu

Jadwal Cuti Bersama dan Tanggal Merah Mei 2024, Banyak Long Weekend

Jadwal cuti bersama dan tanggal merah Mei 2024 cukup banyak. Anda bisa langsung menentukan waktu liburan dengan tepat. Ini tanggalnya.

Baca Selengkapnya

Bocah 15 Tahun jadi Korban Persetubuhan Sang Kekasih, Ibunya Lapor Polisi

12 hari lalu

Bocah 15 Tahun jadi Korban Persetubuhan Sang Kekasih, Ibunya Lapor Polisi

DP seorang anak wanita berusia 15 tahun menjadi korban dugaan persetubuhan anak di bawah umur. Pelaku diduga pemilik sebuah BAR.

Baca Selengkapnya