Tips Hubungan Jarak Jauh Terjaga dengan Baik

Reporter

Bisnis.com

Selasa, 6 April 2021 15:30 WIB

Ilustrasi hubungan jarak jauh/long distance relationship. Shutterstock

TEMPO.CO, Jakarta - Hubungan jarak jauh atau LDR harus menghadapi perbedaan jarak, wilayah, bahkan waktu dan kurangnya kontak langsung. Dengan berkurangnya kontak secara langsung, maka hubungan ini dinilai mampu menimbulkan berbagai masalah pada pasangan.

Agar tak terjadi sesuatu yang tak diinginkan, berikut delapan tips menjaga hubungan jarak jauh tetap langgeng.

Manfaatkan teknologi
jarak jauh saat ini lebih mudah dibanding dengan beberapa tahun ke belakang. Dengan perkembangan teknologi yang kian pesat, kita tidak perlu lagi khawatir menunggu pesan atau kabar dari pasangan dengan jangka waktu yang lama.

Berkomitmen
Untuk setiap pasangan, komitmen terhadap suatu hubungan sangat penting karena kita tidak tahu akan sampai di mana hubungan ini. Penting untuk diketahui dalam hubungan jarak jauh senantiasa untuk memastikan memiliki komitmen dan rencana yang sama sebelum bertemu.

Baca juga: Tips Menjaga Hubungan Jarak Jauh Dengan Pasangan

Advertising
Advertising

Atur waktu bertemu
Cinta tidak mengenal jarak dan tempat tetapi masalah pun juga begitu. Sebaiknya atur waktu untuk bisa melakukan obrolan secara langsung. Penting untuk berhubungan secara langsung karena kita harus mengenal dan mengetahui dari tatapannya untuk hubungan ke depan.

Lakukan hal-hal bersamaan
Hanya karena tidak berada di tempat yang sama bukan berarti tidak bisa melakukan sesuatu seperti pasangan lain. Dengan menonton film yang sama atau main game online di server yang sama membantu hubungan jarak jauh kian seru.

Membuat rencana sebelum kencan
Jika ini adalah pertemuan pertama dengan pasangan jarak jauh, hendaknya membuat beberapa rencana sebelum berkencan agar lebih berkesan. Sebaiknya tanya terlebih dulu apa kesukaannya dan tempat yang ingin dikunjungi agar bisa menyesuaikan dengan apa yang disukai dan ingin dilakukan.

Percaya pada pasangan
Ketidaknyamanan dapat menyebabkan pasangan enggan mempercayai lagi jika terlalu sering bertanya atau memeriksa keadaannya. Memang perhatian itu diperlukan dalam setiap hubungan, setidaknya jangan terlalu berlebihan dalam melakukannya. Percaya kepadanya merupakan perhatian untuk menjaga hubungan tetap lancar.

Menetapkan aturan dan batasan
Tidak melakukan hal-hal aneh yang bisa membuat pasangan merasa hilang ketidaknyamanannya. Karena itu, dengan menetapkan batasan yang harus dan tidak dilakukan agar saling mempercayai dan tidak melanggar batas privasi meski menjalani hubungan jarak jauh.

Berita terkait

Pakar Hubungan Ungkap Tipe Pasangan yang Senang Menghindar, Jangan Sampai Bikin Stres

6 jam lalu

Pakar Hubungan Ungkap Tipe Pasangan yang Senang Menghindar, Jangan Sampai Bikin Stres

Salah satu tipe hubungan yang dialami banyak pasangan adalah menghindar. Berikut beberapa tanda yang mungkin mengindikasikan pasangan punya gaya ini.

Baca Selengkapnya

Benarkah Belahan Jiwa Sudah Terdeteksi dari Pandangan Pertama?

23 jam lalu

Benarkah Belahan Jiwa Sudah Terdeteksi dari Pandangan Pertama?

Jika sudah menjalin hubungan dengan seseorang dan sangat ingin tahu apakah dia adalah belahan jiwa, berikut beberapa tandanya.

Baca Selengkapnya

Jaga Kesehatan Mental dengan Hindari Pacaran di Usia Anak

1 hari lalu

Jaga Kesehatan Mental dengan Hindari Pacaran di Usia Anak

KemenPPPA meminta pacaran pada usia anak sebaiknya dihindari untuk menjaga kesehatan mental.

Baca Selengkapnya

Menlu Selandia Baru Sebut Hubungan dengan Cina "Rumit"

2 hari lalu

Menlu Selandia Baru Sebut Hubungan dengan Cina "Rumit"

Menlu Selandia Baru menggambarkan hubungan negaranya dengan Cina sebagai hubungan yang "rumit".

Baca Selengkapnya

Perhatikan Sinyalnya, Siapa Tahu Teman Sendiri adalah Belahan Jiwa Anda

2 hari lalu

Perhatikan Sinyalnya, Siapa Tahu Teman Sendiri adalah Belahan Jiwa Anda

Berikut tujuh sinyal pasangan adalah belahan jiwa, siapa tahu dia teman sendiri yang sudah sering menghabiskan waktu bersama.

Baca Selengkapnya

Tips agar Tak Salah Pilih Pasangan lewat Perjodohan

4 hari lalu

Tips agar Tak Salah Pilih Pasangan lewat Perjodohan

Buat yang sedang mencari pasangan melalui proses perjodohan atau kencan kilat, perhatikan beberapa hal penting berikut agar tak salah pilih.

Baca Selengkapnya

Ide Kencan di Luar Ruangan saat Cuaca Cerah

5 hari lalu

Ide Kencan di Luar Ruangan saat Cuaca Cerah

Berikut ragam kegiatan luar ruangan yang bisa dilakukan bersama pasangan, kencan sambil berjemur dan menghirup udara segar.

Baca Selengkapnya

Malas Bicara dengan Orang Asing, Pakar Ungkap Alasan di Baliknya

5 hari lalu

Malas Bicara dengan Orang Asing, Pakar Ungkap Alasan di Baliknya

Kebanyakan orang malas bersikap ramah dan mengobrol dengan orang asing. Padahal bicara dengan mereka tak selalu buruk, asalkan tetap waspada.

Baca Selengkapnya

Merasa Terjebak dalam Hubungan Tak Bahagia? Bulatkan Tekad untuk Pergi

6 hari lalu

Merasa Terjebak dalam Hubungan Tak Bahagia? Bulatkan Tekad untuk Pergi

Merasa terjebak dalam hubungan tak bahagia? Berikut tanda Anda harus mengakhiri hubungan karena sudah tak mungkin diperbaiki.

Baca Selengkapnya

Saran Psikolog buat Pasangan yang akan Menikah, Perhatikan Hal Ini

7 hari lalu

Saran Psikolog buat Pasangan yang akan Menikah, Perhatikan Hal Ini

Perhatikan hal ini sebelum menikah mengingat penyebab perceraian dalam masyarakat biasanya multifaktor.

Baca Selengkapnya