Dari Demam hingga Nyeri Tulang, Berikut Gejala Kanker Darah

Reporter

Tempo.co

Editor

Nurhadi

Selasa, 31 Mei 2022 14:37 WIB

Ilustrasi kantong darah/golongan darah. Shutterstock

TEMPO.CO, Jakarta - Kanker darah termasuk penyakit yang mempengaruhi produksi sel-sel darah dan proses kerja sel darah dalam tubuh. Padahal sel-sel ini memberi energi sekaligus mencegah tubuh dari pendarahan terlalu banyak.

Menurut Cancer Center, kanker darah terjadi saat sel darah abnormal mulai tumbuh di luar kendali, mengganggu fungsi sel darah normal, yang melawan infeksi dan menghasilkan sel darah baru. Umumnya, kanker darah dibagi tiga jenis umum, yaitu leukemia, limfoma, dan mieloma.

Sekitar 10 persen dari semua kanker darah didiagnosis di Amerika setiap tahun dan diperkirakan 3 perse dari semua kematian terkait kanker. Data National Cancer Institute menunjukkan penurunan yang stabil dalam kematian akibat kanker darah.

Gejala Kanker Darah

Beberapa gejala kanker darah, meliputi:

  • Demam,
  • Kelelahan terus menerus,
  • Kehilangan nafsu makan,
  • Penurunan berat badan yang tiba-tiba,
  • Keringat malam,
  • Nyeri tulang,
  • Sakit kepala,
  • Sesak napas,
  • Kulit gatal atau ruam,
  • Pembengkakan kelenjar getah bening di leher, ketiak, atau selangkangan.
Advertising
Advertising

Banyak gejala kanker darah mirip dengan gejala penyakit lain yang kurang serius. Memiliki gejala ini tidak berarti Anda menderita kanker darah. Namun, Anda harus tetap menghubungi penyedia layanan kesehatan terdekat.

Dikutip dari Mycleve and Clinic, layanan kesehatan kemungkinan membagikan tingkat kelangsungan hidup setelah kanker darah dalam kurun waktu lima tahun, yang mempengaruhi kesehatan setelah diagnosis. Tingkat kelangsungan hidup penderita dari tiga jenis kanker darah ini berbeda-beda.

Kanker darah terjadi saat DNA sel darah berubah atau bermutasi. Sampai hari ini penyebab khusus kanker darah belum ditemukan. Sebaliknya, para peneliti telah mengidentifikasi sejumlah faktor yang tampaknya berperan dalam perubahan genetik, seperti:

  • Paparan radiasi.
  • Bahan kimia tertentu.
  • Imunitas menurun karena infeksi.
  • Riwayat keluarga dengan kanker darah.
  • Kondisi bawaan yang meningkatkan risiko terkena kanker darah.

BALQIS PRIMASARI

Baca juga: Apa Itu Kanker Darah yang Dirumorkan Diderita Vladimir Putin?

Berita terkait

Jokowi: Daerah Kepulauan Indonesia Kekurangan Dokter Spesialis

2 hari lalu

Jokowi: Daerah Kepulauan Indonesia Kekurangan Dokter Spesialis

Jokowi mengatakan kemampuan produksi dokter spesialis Indonesia hanya 2.700 per tahun.

Baca Selengkapnya

Mengapa Bayi Harus Diimunisasi?

4 hari lalu

Mengapa Bayi Harus Diimunisasi?

Bayi harus menjalani imunisasi karena beberapa alasan tertentu yang akan dibahas dalam artikel ini.

Baca Selengkapnya

6 Bahaya Bayi yang Tidak Diimunisasi

4 hari lalu

6 Bahaya Bayi yang Tidak Diimunisasi

Bayi penting untuk melakukan imunisasi secara rutin agar terhindar dari bahaya kesehatan mendatang. Lantas, apa saja bahaya bagi bayi yang tidak melakukan imunisasi?

Baca Selengkapnya

Punya Efek yang Parah, Bisakah Penyakit Lyme Disembuhkan?

7 hari lalu

Punya Efek yang Parah, Bisakah Penyakit Lyme Disembuhkan?

Bisakah penyakit Lyme akibat gigitan serangga disembuhkan? Tentu saja asal tak terlambat diobati karena komplikasinya beragam.

Baca Selengkapnya

Kenali Gejala Imunodefisiensi yang Mengganggu Kesehatan Anak

10 hari lalu

Kenali Gejala Imunodefisiensi yang Mengganggu Kesehatan Anak

Masyarakat diminta mewaspadai imunodefisiensi pada anak bila ditemui gejala berikut. Simak penjelasan pakar kesehatan anak.

Baca Selengkapnya

Konimex dan Indordesa Luncurkan Produk Baru Makanan Nutrisi FontLife One, Bidik Pasar Dewasa Muda

11 hari lalu

Konimex dan Indordesa Luncurkan Produk Baru Makanan Nutrisi FontLife One, Bidik Pasar Dewasa Muda

PT Indordesa-- anak perusahaan PT Konimex, meluncurkan produk makanan nutrisi dan perawatan kesehatan, FontLife One, di Kota Solo, Jawa Tengah.

Baca Selengkapnya

Aliansi Kecam Kehadiran Industri Plastik dan Kimia dalam Delegasi Indonesia untuk Negosiasi Perjanjian Plastik

12 hari lalu

Aliansi Kecam Kehadiran Industri Plastik dan Kimia dalam Delegasi Indonesia untuk Negosiasi Perjanjian Plastik

Kehadiran itu membahayakan tujuan perjanjian, yaitu mengatur keseluruhan daur hidup plastik untuk melindungi kesehatan manusia dan lingkungan.

Baca Selengkapnya

Sejak 2021, Jokowi 6 Kali Sampaikan Keresahan WNI Pilih Berobat ke Luar Negeri

13 hari lalu

Sejak 2021, Jokowi 6 Kali Sampaikan Keresahan WNI Pilih Berobat ke Luar Negeri

Presiden Joko Widodo atau Jokowi acap menyampaikan keresahannya soal warga negara Indonesia yang berbondong-bondong berobat ke negara lain, alih-alih dalam negeri.

Baca Selengkapnya

5 Penyebab Sulit Tidur pada Penderita Diabetes

13 hari lalu

5 Penyebab Sulit Tidur pada Penderita Diabetes

Ternyata lima masalah ini menjadi penyebab penderita diabetes sulit tidur.

Baca Selengkapnya

Saran Tenaga Medis agar Kebersihan Tangan Selalu Terjaga

13 hari lalu

Saran Tenaga Medis agar Kebersihan Tangan Selalu Terjaga

Menjaga kebersihan tangan merupakan upaya mencegah berbagai penyakit infeksi dan bagian dari cara hidup sehat. Ini cara yang dianjurkan.

Baca Selengkapnya