5 Alasan Orang Susah Move On dari Hubungan Cinta Beracun

Reporter

Tempo.co

Sabtu, 2 Juli 2022 10:00 WIB

Ilustrasi pasangan putus/berpisah. Shutterstock

TEMPO.CO, Jakarta - Hubungan cinta yang tidak sehat akan berakibat pada kualitas keharmonisan pasangan dan salah satu harus mengakhiri hubungan itu. Namun, kenyataannya mengakhiri hubungan membutuhkan waktu yang lama untuk move on dari situasi itu.

Meninggalkan hubungan yang tidak baik membuat orang harus merasakan ketakutan yang luar biasa untuk membiasakan dan melupakan banyak hal yang telah dilakukan. Banyak alasan yang dialami setiap orang yang tidak mampu melupakan kenangan bersama mantan pasangannya yang nyatanya merupakan hubungan yang kurang sehat.

Lalu, mengapa hal itu bisa terjadi? Berikut beberapa alasan orang susah move on dari hubungan beracun atau toxic relationship.

Masih berharap lebih baik lagi
Alasan pertama mengapa orang masih susah move on dari hubungan yang kurang baik adalah karena masih memiliki harapan untuk berubah menjadi lebih baik. Hal ini yang membuat orang masih menunggu dan mencari kesempatan di waktu lain untuk memperbaiki hubungan cinta melalui janji.

Trauma masa lalu
Pengalaman yang kurang mengenakan di masa lalu membuat orang takut dan trauma dengan kejadian yang sama dalam hubungan yang sedang dijalani.

Advertising
Advertising

Merasa terisolasi
Tekanan dari luar, seperti teman atau anggota keluarga salah satu pasangan yang kurang mendukung, juga membuat orang menjadi bingung dan tidak memiliki tujuan selain bersama pasangan.

Paksaan dari pihak luar
Ketika sudah berada dalam hubungan yang tidak baik dan ingin mengakhirinya namun pihak luar tetap memberikan tekanan untuk bisa bersama menjadi salah satu hal yang membuat orang susah move on. Tekanan tersebut dilakukan untuk menghindari stigma sosial mengenai kegagalan pribadi yang tidak mampu mempertahankan hubungan dengan baik.

Mengalami kesulitan hukum
Ketika orang sudah merasa hubungan itu tidak sehat maka akan ada tindakan melaporkan ke pihak berwenang untuk mendapatkan perlindungan. Sayangnya, hal tersebut tidak selalu mudah dan butuh beberapa bukti kuat untuk menghindari tuduhan palsu.

WIBI PUTRI R. | Very Well Mind

Baca juga: Pria Kerap Dicap Tak Romantis, Ini Kiat Menghadapinya

Berita terkait

Pakar Hubungan Ungkap Tipe Pasangan yang Senang Menghindar, Jangan Sampai Bikin Stres

16 jam lalu

Pakar Hubungan Ungkap Tipe Pasangan yang Senang Menghindar, Jangan Sampai Bikin Stres

Salah satu tipe hubungan yang dialami banyak pasangan adalah menghindar. Berikut beberapa tanda yang mungkin mengindikasikan pasangan punya gaya ini.

Baca Selengkapnya

Benarkah Belahan Jiwa Sudah Terdeteksi dari Pandangan Pertama?

1 hari lalu

Benarkah Belahan Jiwa Sudah Terdeteksi dari Pandangan Pertama?

Jika sudah menjalin hubungan dengan seseorang dan sangat ingin tahu apakah dia adalah belahan jiwa, berikut beberapa tandanya.

Baca Selengkapnya

Jaga Kesehatan Mental dengan Hindari Pacaran di Usia Anak

2 hari lalu

Jaga Kesehatan Mental dengan Hindari Pacaran di Usia Anak

KemenPPPA meminta pacaran pada usia anak sebaiknya dihindari untuk menjaga kesehatan mental.

Baca Selengkapnya

Menlu Selandia Baru Sebut Hubungan dengan Cina "Rumit"

3 hari lalu

Menlu Selandia Baru Sebut Hubungan dengan Cina "Rumit"

Menlu Selandia Baru menggambarkan hubungan negaranya dengan Cina sebagai hubungan yang "rumit".

Baca Selengkapnya

Perhatikan Sinyalnya, Siapa Tahu Teman Sendiri adalah Belahan Jiwa Anda

3 hari lalu

Perhatikan Sinyalnya, Siapa Tahu Teman Sendiri adalah Belahan Jiwa Anda

Berikut tujuh sinyal pasangan adalah belahan jiwa, siapa tahu dia teman sendiri yang sudah sering menghabiskan waktu bersama.

Baca Selengkapnya

Tips agar Tak Salah Pilih Pasangan lewat Perjodohan

5 hari lalu

Tips agar Tak Salah Pilih Pasangan lewat Perjodohan

Buat yang sedang mencari pasangan melalui proses perjodohan atau kencan kilat, perhatikan beberapa hal penting berikut agar tak salah pilih.

Baca Selengkapnya

Ide Kencan di Luar Ruangan saat Cuaca Cerah

5 hari lalu

Ide Kencan di Luar Ruangan saat Cuaca Cerah

Berikut ragam kegiatan luar ruangan yang bisa dilakukan bersama pasangan, kencan sambil berjemur dan menghirup udara segar.

Baca Selengkapnya

Malas Bicara dengan Orang Asing, Pakar Ungkap Alasan di Baliknya

6 hari lalu

Malas Bicara dengan Orang Asing, Pakar Ungkap Alasan di Baliknya

Kebanyakan orang malas bersikap ramah dan mengobrol dengan orang asing. Padahal bicara dengan mereka tak selalu buruk, asalkan tetap waspada.

Baca Selengkapnya

Merasa Terjebak dalam Hubungan Tak Bahagia? Bulatkan Tekad untuk Pergi

7 hari lalu

Merasa Terjebak dalam Hubungan Tak Bahagia? Bulatkan Tekad untuk Pergi

Merasa terjebak dalam hubungan tak bahagia? Berikut tanda Anda harus mengakhiri hubungan karena sudah tak mungkin diperbaiki.

Baca Selengkapnya

Saran Psikolog buat Pasangan yang akan Menikah, Perhatikan Hal Ini

8 hari lalu

Saran Psikolog buat Pasangan yang akan Menikah, Perhatikan Hal Ini

Perhatikan hal ini sebelum menikah mengingat penyebab perceraian dalam masyarakat biasanya multifaktor.

Baca Selengkapnya