Air Minum Murni dan Mineral, Mana yang Lebih Baik?

Reporter

Antara

Rabu, 1 Februari 2023 14:10 WIB

Ilustrasi Air Minum. shutterstock.com

TEMPO.CO, Jakarta - Guru Besar Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia (FKUI), Profesor Ari Fahrial Syam, menjelaskan air murni seperti yang dalam kemasan bermanfaat bagi tubuh. Syaratnya, air minum yang baik untuk dikonsumsi jernih, bersih, tidak berbau, dan tidak memiliki rasa.

"Masyarakat pada umumnya biasa menyebut air mineral yang digunakan sebagai air minum sehari–hari. Namun yang perlu ada air minum berjenis air murni atau air demineral," katanya.

Dalam buku berjudul Your Water and Your Health yang di tulis oleh Dr. Allan E. Bani menyebutkan minum air nonmineral memiliki manfaat lebih karena tidak adanya tambahan kadar mineral anorganik yang sudah menumpuk dalam tubuh dan memiliki peran untuk membersihkan mineral anorganik keluar dari tubuh. Dr. Charles Mayo dari Mayo Clinic juga menyampaikan air biasa mengandung mineral anorganik yang sebenarnya tidak dibutuhkan oleh tubuh dan tubuh butuh mineral organik yang didapat dari buah, sayur, atau daging. Mineral anorganik justru akan membuat sel tubuh bekerja lebih berat.

Mengandung zat berbahaya
Oleh sebab itu, air minum yang tidak mengandung atau hanya mengandung sedikit mineral akan lebih bermanfaat bagi tubuh. Air mineral dalam kemasan dengan proses penyaringan yang kurang baik akan mengandung beberapa bakteri serta zat yang berbahaya bagi tubuh.

Sebagai contoh ditemukan beberapa zat arsenik atau logam beracun dalam air, terdapat zat Talaromyces penicillium atau jamur yang bisa menyebabkan alergi serta demam, sumber air yang terkontaminasi bakteri E. Coli, ditemukan partikel polimer sintetis mikroplastik yang bisa menyebabkan terindikasinya beberapa penyakit autoimun, kanker, serta kardiovaskular. Kemurnian dari produk air minum dalam kemasan bisa di lihat dari bukti total dissolved solid (TDS) yang begitu rendah di bawah 10 ppm.

Advertising
Advertising

Baca juga: 7 Manfaat Minum Air Mineral

Berita terkait

Cek Kesiapan IKN Menjelang Upacara 17 Agustus, Basuki Tinjau Istana Kepresidenan hingga Reservoir

1 hari lalu

Cek Kesiapan IKN Menjelang Upacara 17 Agustus, Basuki Tinjau Istana Kepresidenan hingga Reservoir

Menteri Basuki tiba di area pembangunan reservoir IKN sekitar pukul 16.25 WITA.

Baca Selengkapnya

Agen Tabung di Cinere Depok Terbakar, Pemilik Tewas

11 hari lalu

Agen Tabung di Cinere Depok Terbakar, Pemilik Tewas

Diduga terjadi kebocoran gas agen tabung dan air mineral di Gang Melati 1, Cinere, Depok, terbakar Jumat, 26 April 2024.

Baca Selengkapnya

IBI Lakukan Edukasi Air Mineral Bebas BPA di OPOR Bu Bidan

27 hari lalu

IBI Lakukan Edukasi Air Mineral Bebas BPA di OPOR Bu Bidan

Ikatan Bidan Indonesia (IBI) membuka Posko Mudik Posko Organisasi Profesi Pro Perempuan atau OPOR Bu Bidan di beberapa titik lokasi.

Baca Selengkapnya

Hal-hal yang Perlu Diketahui Soal Bahaya Kandungan Senyawa Bromat pada Air Minum dalam Kemasan

30 hari lalu

Hal-hal yang Perlu Diketahui Soal Bahaya Kandungan Senyawa Bromat pada Air Minum dalam Kemasan

Pakar mengingatkan bahaya kandungan senyawa bromat yang banyak terbentuk saat Air Minum Dalam Kemasan (AMDK).

Baca Selengkapnya

4 Jenis Batu Ginjal dan Cara Terbentuknya

37 hari lalu

4 Jenis Batu Ginjal dan Cara Terbentuknya

Dalam kebanyakan kasus, batu ginjal terbentuk karena penurunan volume urine atau peningkatan mineral pembentuk batu dalam urine.

Baca Selengkapnya

Berbuka Puasa di MRT dan Transjakarta, Begini Aturannya Selama Ramadan

54 hari lalu

Berbuka Puasa di MRT dan Transjakarta, Begini Aturannya Selama Ramadan

MRT dan Transjakarta keluarkan aturan selama Ramadan bagi masyarakat yang berbuka puasa saat berada dalam moda transportasi ini.

Baca Selengkapnya

Pertumbuhan Industri Air Minum dalam Kemasan Ditopang Air Mineral dan Teh Kemasan

55 hari lalu

Pertumbuhan Industri Air Minum dalam Kemasan Ditopang Air Mineral dan Teh Kemasan

Industri air minum dalam kemasan (AMDK) memberikan kontribusi besar dalam pertumbuhan penjualan minuman ringan periode 2022 hingga 2023.

Baca Selengkapnya

Dokter Ingatkan Pemenuhan Kebutuhan Cairan saat Puasa Ramadan

57 hari lalu

Dokter Ingatkan Pemenuhan Kebutuhan Cairan saat Puasa Ramadan

Kecukupan cairan dalam tubuh itu menjadi prioritas utama untuk dipenuhi kebutuhannya saat puasa Ramadan agar tidak dehidrasi.

Baca Selengkapnya

Saran Urolog agar Kesehatan Ginjal Terjaga

6 Maret 2024

Saran Urolog agar Kesehatan Ginjal Terjaga

Spesialis urologi memberi tips menjaga kesehatan ginjal. Berikut yang peru dilakukan.

Baca Selengkapnya

Le Minerale Aman Dikonsumsi, Teruji oleh Badan Terakreditasi

23 Februari 2024

Le Minerale Aman Dikonsumsi, Teruji oleh Badan Terakreditasi

Le Minerale mengecam hoaks yang tidak berdasar pada fakta dan data, yang dapat menyesatkan masyarakat.

Baca Selengkapnya