Waspadai Gejala Covid-19 Varian Pirola, Jangan Anggap Flu Biasa

Reporter

Tempo.co

Selasa, 12 September 2023 20:21 WIB

Ilustrasi pria sakit demam. shutterstock.com

TEMPO.CO, Jakarta - Varian baru Covid-19, BA.2.86 atau yang disebut Pirola, telah menginfeksi ratusan ribu orang di Amerika Serikat dan Eropa. Di Inggris, kasus baru Covid-19 mencapai 100.516 pada 10 September 2023. Selain varian Pirola, varian Eris atau EG.5.1 juga menyerang warga di sana.

Varian Pirola disebut memiliki jumlah protein spike yang tinggi yang bisa lebih mudah mengganggu sistem kekebalan tubuh atau lebih mudah menular. Menurut UK Health Security Agency (UKHSA), kemungkinan ada transmisi di komunitas namun masih terlalu dini untuk menduga penyebarannya.

Wabah kali ini disebut sebagai indikator awal varian tersebut mungkin bisa menular pada kontak dekat, jelas UKSHA. Namun kewaspadaan terhadap gejala tetap penting karena belum terlalu banyak yang terinfeksi varian Pirola sehingga belum ada daftar spesifik terkait gejalanya.

"Saat ini, kami belum punya cukup data untuk menentukan gejala spesifik untuk varian Pirola," jelas pakar kesehatan Profesor Emily E. Volk kepada Express.co.uk.

Ilustrasi pria flu. shutterstock.com

Advertising
Advertising

Namun, dia tetap meminta mewaspadai gejala berikut:
-Kehilangan indera perasa atau penciuman
-Demam dan menggigil
-Nyeri otot

Segera lakukan tes
Ia mengimbau orang yang merasakan gejala tersebut danmerasa tak enak badan untuk melakukan tes sehingga mengetahui apakah penyebabnya virus flu biasa atau virus corona.

"Gejala flu dan Covid-19 mirip sehingga sulit dibedakan. Jika merasakan gejala, jangan ragu untuk dites agar tahu penyakit apa yang dialami sehingga bisa melindungi diri sendiri dan orang lain," saran Volk.

Pilihan Editor: Waspada Varian Pirola, Varian Covid-19 dengan Mutasi Lebih Besar Daripada Omicron

Berita terkait

Vaksin AstraZeneca Tidak Diedarkan Lagi di Dunia, Begini Dampaknya untuk Indonesia

23 jam lalu

Vaksin AstraZeneca Tidak Diedarkan Lagi di Dunia, Begini Dampaknya untuk Indonesia

Epidemiolog menilai penarikan stok vaksin AstraZeneca dari pasar global tak berpengaruh terhadap penanganan Covid-19 saat ini.

Baca Selengkapnya

Ramai soal Efek Samping Langka AstraZeneca, Begini Cara Cek Jenis Vaksin Covid-19 yang Pernah Diterima

1 hari lalu

Ramai soal Efek Samping Langka AstraZeneca, Begini Cara Cek Jenis Vaksin Covid-19 yang Pernah Diterima

Pengecekan status dan jenis vaksin Covid-19 bisa dicek melalui aplikasi SatuSehat

Baca Selengkapnya

Bukan Akibat Efek Samping, Ini Kata AstraZeneca yang Tarik Stok Vaksin Covidnya di Dunia

1 hari lalu

Bukan Akibat Efek Samping, Ini Kata AstraZeneca yang Tarik Stok Vaksin Covidnya di Dunia

Perusahaan farmasi AstraZeneca telah memutuskan menarik stok vaksin Vaxzefria dari seluruh dunia. Waktunya bareng dengan sidang gugatan.

Baca Selengkapnya

Viral Efek Samping Vaksin AstraZeneca, Guru Besar FKUI Sebut Manfaatnya Jauh Lebih Tinggi

4 hari lalu

Viral Efek Samping Vaksin AstraZeneca, Guru Besar FKUI Sebut Manfaatnya Jauh Lebih Tinggi

Pada 2021 lalu European Medicines Agency (EMA) telah mengungkap efek samping dari vaksinasi AstraZeneca.

Baca Selengkapnya

Gejala Baru pada Pasien DBD yang Dialami Penyintas COVID-19

6 hari lalu

Gejala Baru pada Pasien DBD yang Dialami Penyintas COVID-19

Kemenkes mendapat beberapa laporan yang menunjukkan perubahan gejala pada penderita DBD pascapandemi COVID-19. Apa saja?

Baca Selengkapnya

Selain AstraZeneca, Ini Daftar Vaksin Covid-19 yang Pernah Dipakai Indonesia

7 hari lalu

Selain AstraZeneca, Ini Daftar Vaksin Covid-19 yang Pernah Dipakai Indonesia

Selain AstraZeneca, ini deretan vaksin Covid-19 yang pernah digunakan di Indonesia

Baca Selengkapnya

Heboh Efek Samping AstraZeneca, Pernah Difatwa Haram MUI Karena Kandungan Babi

7 hari lalu

Heboh Efek Samping AstraZeneca, Pernah Difatwa Haram MUI Karena Kandungan Babi

MUI sempat mengharamkan vaksin AstraZeneca. Namun dibolehkan jika situasi darurat.

Baca Selengkapnya

Komnas PP KIPI Sebut Tidak Ada Efek Samping Vaksin AstraZeneca di Indonesia

7 hari lalu

Komnas PP KIPI Sebut Tidak Ada Efek Samping Vaksin AstraZeneca di Indonesia

Sebanyak 453 juta dosis vaksin telah disuntikkan ke masyarakat Indonesia, dan 70 juta dosis di antaranya adalah vaksin AstraZeneca.

Baca Selengkapnya

Fakta-fakta Vaksin AstraZeneca: Efek Samping, Kasus Hukum hingga Pengakuan Perusahaan

7 hari lalu

Fakta-fakta Vaksin AstraZeneca: Efek Samping, Kasus Hukum hingga Pengakuan Perusahaan

Astrazeneca pertama kalinya mengakui efek samping vaksin Covid-19 yang diproduksi perusahaan. Apa saja fakta-fakta seputar kasus ini?

Baca Selengkapnya

Kilas Balik Kasus Korupsi APD Covid-19 Rugikan Negara Rp 625 Miliar

13 hari lalu

Kilas Balik Kasus Korupsi APD Covid-19 Rugikan Negara Rp 625 Miliar

KPK masih terus menyelidiki kasus korupsi pada proyek pengadaan APD saat pandemi Covid-19 lalu yang merugikan negara sampai Rp 625 miliar.

Baca Selengkapnya