Cara Membuat Susu Biji Labu, Minuman Sehat Banyak Manfaat

Minggu, 19 November 2023 08:00 WIB

Minyak biji labu. Shutterstock

TEMPO.CO, Jakarta - Labu dikenal sebagai tanaman yang banyak manfaat. Selain bisa dimakan buahnya, daun labu kuning juga bisa diolah menjadi sayuran. Bahkan, biji labu bisa diolah jadi beragam cemilan, mulai dari kuaci hingga minuman sehat.

Dikutip dari situs Health, biji labu mengandung kalori, lemak, karbohidrat, serat, protein, magnesium, seng dan zat besi. Sebagai rekomendasi, dikutip dari The Healthy Chef, berikut cara mudah membuat susu biji labu:

Bahan-bahan:

  • 1 cangkir biji labu yang telah direndam semalaman
  • 1 sendok teh bubuk matcha
  • 6 gelas air
  • 4 buah kurma
  • 1 sendok makan madu
  • 2 sendok makan minyak kelapa
  • 1 sendok teh ekstrak vanila
  • Setengah sendok teh garam

Cara Membuat:

1. Cuci biji labu yang telah direndam semalaman

Advertising
Advertising

2. Gabungkan biji labu, matcha, air, kurma, minyak kelapa, vanili, madu dan garam

3. Kemudian blender selama 30 sampai satu menit hingga semua lembut dan tercampur rata

4. Selanjutnya siapkan selembar kain, masukkan adonan ke dalam kain dan remas-remas

5. Masukkan air ekstraknya ke dalam botol dan simpan di dalam lemari es. Minuman itu enak dinikmati saat dingin.

Pilihan Editor: Khasiat Minyak Biji Labu dan Rosemary untuk Pertumbuhan Rambut

Berita terkait

Kementerian Perdagangan Sebut Waralaba Makanan dan Minuman Terbesar, Capai 47 Persen

2 hari lalu

Kementerian Perdagangan Sebut Waralaba Makanan dan Minuman Terbesar, Capai 47 Persen

Dirjen Perdagangan Dalam Negeri Kementerian Perdagangan Isy Karim menyebut bisnis waralaba di sektor makanan dan minuman menjadi yang terbesar

Baca Selengkapnya

Deteksi Lupus pada Anak dengan 11 Pertanyaan Ini

4 hari lalu

Deteksi Lupus pada Anak dengan 11 Pertanyaan Ini

Ikatan Dokter Anak Indonesia (IDAI) membagikan 11 butir pertanyaan yang dapat digunakan untuk mendeteksi awal penyakit lupus pada anak secara mandiri.

Baca Selengkapnya

Ingin Terlihat Awet Muda? Hindari 7 Makanan dan Minuman Ini

11 hari lalu

Ingin Terlihat Awet Muda? Hindari 7 Makanan dan Minuman Ini

Menjaga kulit agar tetap awet muda bisa dimulai dengan olahraga teratur dan makan makanan sehat.

Baca Selengkapnya

Ini Kompensasi yang Seharusnya Diterima Penumpang jika Terjadi Keterlambatan Kereta Api

13 hari lalu

Ini Kompensasi yang Seharusnya Diterima Penumpang jika Terjadi Keterlambatan Kereta Api

Aturan kompensasi diatur dalam Permenhub Nomor PM 63 Tahun 2019 tentang Standar Pelayanan Minimum Angkutan Orang dengan Kereta Api.

Baca Selengkapnya

Kandungan Plastik dalam Makanan dan Minuman: Dampak Kesehatan dan Cara Kurangi Konsumsi Mikroplastik

16 hari lalu

Kandungan Plastik dalam Makanan dan Minuman: Dampak Kesehatan dan Cara Kurangi Konsumsi Mikroplastik

Penelitian menunjukkan bahwa hampir semua makanan kita mengandung mikroplastik, dalam bentuk apa saja? Apa bahaya bagi kesehatan?

Baca Selengkapnya

Vietnam Penjarakan Konglomerat Lagi, Pengusaha Minuman Terjerat Penipuan Rp 648 M

16 hari lalu

Vietnam Penjarakan Konglomerat Lagi, Pengusaha Minuman Terjerat Penipuan Rp 648 M

Vietnam kembali melakukan tindakan keras dalam pemberantasan korupsi dengan memenjarakan konglomerat minuman ringan.

Baca Selengkapnya

Pola Makan yang Perlu Diperhatikan Pasien Parkinson

22 hari lalu

Pola Makan yang Perlu Diperhatikan Pasien Parkinson

Sejumlah hal perlu diperhatikan dalam pola makan penderita Parkinson, seperti pembuatan rencana makan. Berikut yang perlu dilakukan.

Baca Selengkapnya

Inilah 5 Minuman yang Dapat Memperburuk Asam Lambung

24 hari lalu

Inilah 5 Minuman yang Dapat Memperburuk Asam Lambung

Bagi penderita asam lambung penting untuk menghindari beberapa minuman yang dapat memperburuk penyakit ini.

Baca Selengkapnya

Inilah 5 Minuman yang Dapat Meredakan Asam Lambung

24 hari lalu

Inilah 5 Minuman yang Dapat Meredakan Asam Lambung

Jika Anda mengalami asam lambung, tidak perlu khawatir karena terdapat beberapa minuman yang meredakan penyakit ini.

Baca Selengkapnya

Hidangan Lebaran Penuh Kolesterol, Inilah 10 Makanan dan Minuman yang Dapat Mengurangi Kadar Kolesterol

27 hari lalu

Hidangan Lebaran Penuh Kolesterol, Inilah 10 Makanan dan Minuman yang Dapat Mengurangi Kadar Kolesterol

Makanan dan minuman ini bisa menjadi alternatif pilihan untuk mengurangi kadar kolesterol dalam darah.

Baca Selengkapnya