Konsumsi Alkohol Saat Hamil Pengaruhi IQ Bayi  

Reporter

Editor

S Tri P Bud

Kamis, 15 November 2012 09:41 WIB

visualphotos.com

TEMPO.CO, London - Minum minuman keras oleh ibu hamil menjadi topik yang kontroversial selama beberapa dekade, tanpa kebulatan pendapat ilmiah. Sementara beberapa ahli menyarankan pantangan total dari alkohol, yang lain memperbolehkan dalam jumlah moderat.

Studi baru, yang menggunakan pendekatan genetik untuk mempelajari dampak dari alkohol, menyimpulkan bahwa anak-anak yang ibunya mengkonsumsi alkohol selama kehamilan memiliki IQ lebih rendah ketika mereka berusia 8 tahun. Setidaknya, dibandingkan dengan anak-anak yang tidak terkena alkohol dalam rahim. Bahkan sejumlah kecil memiliki pengaruh buruk pada kecerdasan anak-anak.

Para peneliti dari Universitas Bristol dan Oxford menggunakan data lebih dari 4.000 ibu dan anak-anak mereka untuk sampai pada kesimpulan. Studi ini akan diterbitkan dalam jurnal ilmiah PLoS ONE pada hari Kamis.

Dalam rangka untuk memisahkan dampak alkohol dari faktor gaya hidup lain, seperti merokok dan diet, para peneliti menggunakan data genetika. Mereka menemukan bahwa empat varian genetik dari ibu pengkonsumsi alkohol di antara 4.167 anak yang diteliti sangat terkait dengan IQ lebih rendah pada usia 8 tahun.

Dr Ron Gray dari University of Oxford yang memimpin penelitian mengatakan, tidak ada efek yang terlihat pada anak yang ibunya "libur" minum alkohol selama kehamilan.

Ketika seseorang minum alkohol, etanol diubah menjadi asetaldehida oleh enzim. "Enzim ini menyebabkan perbedaan dalam kemampuan untuk metabolisme etanol. Dalam 'metabolisme lambat', puncak tingkat alkohol mungkin lebih tinggi dan bertahan lebih lama daripada mereka yang metabolismenya cepat," katanya.

Sejauh ini, metabolisme cepat diyakini melindungi perkembangan otak abnormal pada bayi karena alkohol yang dikirim pada janin lebih sedikit.

MAIL ONLINE | TRIP B

Berita terpopuler lainnya:
5 Cara Tidur Dengan Cepat

Terinspirasi Ubur-ubur, Kenali Sel Kanker

Anak Indonesia Kurang Gizi

Hati-hati! Pukul Anak Bisa Berujung Kanker

Teknologi Bayi Tabung Kian Menjanjikan

Melatih Imajinasi Anak dengan Pancake

Berita terkait

Ibu Hamil Konsumsi Paracetamol, Apa yang Perlu Jadi Perhatian?

4 hari lalu

Ibu Hamil Konsumsi Paracetamol, Apa yang Perlu Jadi Perhatian?

Ibu hamil mengonsumsi paracetamol perlu baca artikel ini. Apa saja yang harus diperhatikan?

Baca Selengkapnya

Pentingnya Suplemen Vitamin D Selama Masa Kehamilan

5 hari lalu

Pentingnya Suplemen Vitamin D Selama Masa Kehamilan

Vitamin D3 berperan penting dalam pembentukan tulang, gigi dan otot janin. Kekurangan vitamin D3 selama masa kehamilan akan menyulut beragam risiko.

Baca Selengkapnya

Cegah Stunting dengan Jaga Nutrisi dan Rutin Periksa Kandungan

8 hari lalu

Cegah Stunting dengan Jaga Nutrisi dan Rutin Periksa Kandungan

Ibu hamil untuk menjaga nutrisi dan rutin memeriksakan kandungan untuk cegah stunting. Berikut saran yang perlu dilakukan.

Baca Selengkapnya

Bagaimana Risiko Kehamilan pada Usia Terlalu Muda dan Terlalu Tua? Ini Penjelasan Wakil Dekan Kedokteran UI

15 hari lalu

Bagaimana Risiko Kehamilan pada Usia Terlalu Muda dan Terlalu Tua? Ini Penjelasan Wakil Dekan Kedokteran UI

Wakil Dekan Fakultas Kedokteran UI memaparkan sejumlah risiko kehamilan di luar usia 20-35 tahun. Kondisi itu memerlukan antisipasi lebih dini.

Baca Selengkapnya

Pemeriksaan Kehamilan Rutin Bantu Cegah Penularan Sifilis dari Ibu ke Janin

16 hari lalu

Pemeriksaan Kehamilan Rutin Bantu Cegah Penularan Sifilis dari Ibu ke Janin

Penyakit sifilis bisa menular dari ibu yang terinfeksi ke janinnya melalui plasenta. Pemeriksaan kehamilan bantu mencegah penularan itu.

Baca Selengkapnya

Risiko Kehamilan setelah Usia 35 Tahun dan Perawatannya

25 hari lalu

Risiko Kehamilan setelah Usia 35 Tahun dan Perawatannya

Seiring bertambahnya usia, risiko komplikasi terkait kehamilan mungkin meningkat, terutama pada yang berumur di atas 35 tahun.

Baca Selengkapnya

Ragam Penyebab Mual dan Kapan Perlu Mendapat Perhatian Serius

28 hari lalu

Ragam Penyebab Mual dan Kapan Perlu Mendapat Perhatian Serius

Semua orang bisa mengalami mual dengan berbagai penyebab. Kapan perlu mendapat perhatian khusus dan periksa ke dokter?

Baca Selengkapnya

4 Pola Tidur Berkaitan Tidur yang Terbawa Sejak Masa Kehamilan

28 hari lalu

4 Pola Tidur Berkaitan Tidur yang Terbawa Sejak Masa Kehamilan

Perilaku dan pola pikir bermasalah mengenai tidur dapat muncul selama kehamilan dan menetap pada masa nifas.

Baca Selengkapnya

Penanganan Tidur yang Buruk Selama Masa Kehamilan dan Pasca Melahirkan

29 hari lalu

Penanganan Tidur yang Buruk Selama Masa Kehamilan dan Pasca Melahirkan

Tiga dari 4 wanita selama periode hamil dan atau pasca melahirkan mengalami masalah tidur seperti insomnia, kualitas tidur buruk, atau gangguan tidur

Baca Selengkapnya

Mudik Lebaran, Ibu Hamil Perlu Periksa USG Dulu dan Bawa Camilan Berprotein

30 hari lalu

Mudik Lebaran, Ibu Hamil Perlu Periksa USG Dulu dan Bawa Camilan Berprotein

Ibu hamil disarankan melakukan pemeriksaan melalui USG hingga membawa camilan berprotein tinggi untuk perjalanan mudik Lebaran.

Baca Selengkapnya