Enam Tip Hindari Nyeri Punggung Saat Bangun Tidur

Reporter

Bisnis.com

Editor

Mitra Tarigan

Senin, 27 November 2017 19:21 WIB

Kasur Animi Causa yang terbuat dari 120 buah bantal busa bundar yang lembut dan dapat dibentuk sesuai dengan posisi tidur penggunanya. Animicausa.com

TEMPO.CO, Jakarta - Tidak sedikit orang yang merasa nyeri di area punggung saat bangun tidur. Hal ini bisa terjadi karena banyak hal, di antaranya posisi tidur yang salah dan waktu tidur yang kurang. Karena itu, cegahlah hal tersebut dengan tidur lebih awal agar waktu tidur tercukupi.

Adapun untuk posisi tidur, cobalah beberapa tip posisi tidur yang bisa membuat Anda bangun tanpa nyeri punggung berikut ini.

Baca: Antidepresan Tingkatkan Risiko Patah Tulang, Intip Penelitiannya

1. Jika Anda tidur telentang, coba letakkan bantal di bawah lutut Anda untuk membantu mengurangi sakit pada punggung.

Tidur merupakan salah satu bagian terpenting dalam kehidupan anak-anak, tapi terkadang mereka melakukannya di tempat dan dengan posisi yang tidak terduga. Salah satunya seorang anak kecil yang tidur di atas televisi yang sedang menyala, 30 Agustus 2015. Dailymail

2. Jika Anda suka tidur tengkurap, coba letakkan bantal di bawah perut.

3. Jika Anda suka tidur menyamping, letakkan bantal di antara lutut.

Baca: Bisnis Game, Kaesang Pangarep: Sambil Bermain Bisa Belajar

Seorang pria menggunakan kopernya sebagai bantal saat tertidur di ruang tunggu, sementara yang lain hanya menggunakan kursi dengan posisi "nyaman". Dailymail.co.uk

4. Menabunglah untuk memiliki kasur baru. Pilih salah satu kasur yang kokoh atau setengah kokoh sebagai alas tidur yang lebih baik atau gunakan seprai di bawah kasur Anda saat ini.

5. Bangunlah dari kasur secara perlahan. Dibanding langsung duduk tegap, lebih baik berguling sedikit ke samping, dan bangun menggunakan tangan seperti push up dari samping. Setelah itu, ayunkan kaki ke samping.

Seorang anak kecil yang tertidur di atas tempat tidur dengan posisi terbalik. Posisi tidur seperti ini sangat tidak nyaman dan membahayakan. Dailymail.

6. Berolahraga secara teratur. Coba fokus berolahraga untuk menguatkan punggung dan perut Anda.

Berita terkait

Jokowi: Daerah Kepulauan Indonesia Kekurangan Dokter Spesialis

15 jam lalu

Jokowi: Daerah Kepulauan Indonesia Kekurangan Dokter Spesialis

Jokowi mengatakan kemampuan produksi dokter spesialis Indonesia hanya 2.700 per tahun.

Baca Selengkapnya

Mengapa Bayi Harus Diimunisasi?

2 hari lalu

Mengapa Bayi Harus Diimunisasi?

Bayi harus menjalani imunisasi karena beberapa alasan tertentu yang akan dibahas dalam artikel ini.

Baca Selengkapnya

6 Bahaya Bayi yang Tidak Diimunisasi

2 hari lalu

6 Bahaya Bayi yang Tidak Diimunisasi

Bayi penting untuk melakukan imunisasi secara rutin agar terhindar dari bahaya kesehatan mendatang. Lantas, apa saja bahaya bagi bayi yang tidak melakukan imunisasi?

Baca Selengkapnya

Kenali Dampak Stres pada Diabetes dan Cara Mengelolanya

7 hari lalu

Kenali Dampak Stres pada Diabetes dan Cara Mengelolanya

Stres fisik, seperti saat sakit atau cedera, gula darah juga bisa meningkat, yang dapat mempengaruhi penderita diabetes tipe 1 maupun tipe 2.

Baca Selengkapnya

5 Teknik Pernapasan untuk Mempermudah Tidur pada Malam Hari

7 hari lalu

5 Teknik Pernapasan untuk Mempermudah Tidur pada Malam Hari

Berikut beberapa teknik pernapasan yang dapat Anda praktikkan untuk memeprmudah tidur pada malam hari

Baca Selengkapnya

Konimex dan Indordesa Luncurkan Produk Baru Makanan Nutrisi FontLife One, Bidik Pasar Dewasa Muda

10 hari lalu

Konimex dan Indordesa Luncurkan Produk Baru Makanan Nutrisi FontLife One, Bidik Pasar Dewasa Muda

PT Indordesa-- anak perusahaan PT Konimex, meluncurkan produk makanan nutrisi dan perawatan kesehatan, FontLife One, di Kota Solo, Jawa Tengah.

Baca Selengkapnya

Aliansi Kecam Kehadiran Industri Plastik dan Kimia dalam Delegasi Indonesia untuk Negosiasi Perjanjian Plastik

11 hari lalu

Aliansi Kecam Kehadiran Industri Plastik dan Kimia dalam Delegasi Indonesia untuk Negosiasi Perjanjian Plastik

Kehadiran itu membahayakan tujuan perjanjian, yaitu mengatur keseluruhan daur hidup plastik untuk melindungi kesehatan manusia dan lingkungan.

Baca Selengkapnya

Sejak 2021, Jokowi 6 Kali Sampaikan Keresahan WNI Pilih Berobat ke Luar Negeri

11 hari lalu

Sejak 2021, Jokowi 6 Kali Sampaikan Keresahan WNI Pilih Berobat ke Luar Negeri

Presiden Joko Widodo atau Jokowi acap menyampaikan keresahannya soal warga negara Indonesia yang berbondong-bondong berobat ke negara lain, alih-alih dalam negeri.

Baca Selengkapnya

5 Penyebab Sulit Tidur pada Penderita Diabetes

12 hari lalu

5 Penyebab Sulit Tidur pada Penderita Diabetes

Ternyata lima masalah ini menjadi penyebab penderita diabetes sulit tidur.

Baca Selengkapnya

Saling Mempengaruhi, Ini Hubungan Diabetes dengan Gangguan Tidur

12 hari lalu

Saling Mempengaruhi, Ini Hubungan Diabetes dengan Gangguan Tidur

Penderita diabetes tipe 2 mengalami masalah gangguan tidur karena ketidakstabilan kadar gula darah dan gejala terkait diabetes.

Baca Selengkapnya