Cancer dan 3 Zodiak Ini Punya Sifat Misterius, Bikin Penasaran

Reporter

Tabloid Bintang

Editor

Mila Novita

Jumat, 19 April 2019 18:15 WIB

Ilustrasi wanita melamun sambil tersenyum. shutterstock.com

TEMPO.CO, Jakarta - Sebagian dari orang yang ada di sekitar Anda mungkin punya kepribadian tertutup. Apa yang dipikirkan dan akan dilakukannya sulit ditebak sehingga bikin orang lain penasaran. Orang-orang seperti itu ternyata bisa ditebak dari zodiaknya. Berikut 4 zodiak yang disebut punya sifat tertutup dan misterius.

Baca: Berzodiak Taurus, Anak Meghan Markle Diramal Jadi Sosok Pemberani

1. Cancer

Cancer merupakan salah satu zodiak yang suasana hatinya dapat berubah-ubah menyesuaikan moodnya. Hal itulah yang membuat mereka merasa murung meski sering terlihat tersenyum. Selain itu, mereka yang berzodiak Cancer juga kurang bisa mengungkapkan emosi yang sedang dia rasakan.

2. Scorpio

Scorpio cenderung pintar menyembunyikan apa yang sedang mereka rasakan, sehingga orang lain sulit mengerti perasaannya. Sifat misteriusnya itu bisa disebabkan mereka tidak terbiasa mengungkapkan perasaan kepada orang lain.

3. Aquarius

Tidak berbeda dari Scorpio, mereka yang berzodiak Aquarius juga sulit menjadi pribadi yang terbuka dengan orang lain. Mereka akan memikirkan waktu dan tempat yang tepat untuk mengungkapkan apa yang mereka rasakan.

4. Pisces

Pisces merupakan tipikal orang yang tidak terlalu ekspresif. Mereka lebih memilih mengekspresikan perasaan mereka lewat hal lain, salah satunya adalah seni. Terkadang ketika suasana hati mereka sedang buruk, hal itu bisa saja karena mereka marah pada diri sendiri. Namun, hal ini sering membuat orang-orang di sekitarnya menjadi salah paham.

Baca: Gemini dan 3 Zodiak Ini Bermulut Manis, Pandai Menenangkan Orang

TABLOIDBINTANG.COM

Advertising
Advertising

Berita terkait

5 Kepribadian Kucing yang Perlu Anda Ketahui

13 hari lalu

5 Kepribadian Kucing yang Perlu Anda Ketahui

Penting untuk memahami dan mengenali berbagai macam kepribadian kucing peliharaan Anda.

Baca Selengkapnya

Sindrom Anak Sulung Viral di TikTok, Baikkah Dampaknya atau Sebaliknya?

29 hari lalu

Sindrom Anak Sulung Viral di TikTok, Baikkah Dampaknya atau Sebaliknya?

Beberapa ciri terkait sindrom anak sulung adalah perfeksionis, tanggung jawab besar, berperan sebagai pemimpin. Berdampak positif atau sebaliknya?

Baca Selengkapnya

Ciri Pasangan Sensitif, Sulit Diubah tapi Bisa Dihadapi

31 hari lalu

Ciri Pasangan Sensitif, Sulit Diubah tapi Bisa Dihadapi

Berikut delapan hal yang harus diketahui bila punya pasangan yang sensiitf agar hubungan dapat berjalan dengan baik.

Baca Selengkapnya

Kondisi Meja Kerja, Cermin Kepribadian dan Citra Perusahaan

2 Februari 2024

Kondisi Meja Kerja, Cermin Kepribadian dan Citra Perusahaan

Meja kerja yang rapi tak hanya memberi tempat lebih lapang untuk jadi produktif tapi juga mengirim pesan bahwa Anda peduli pada sekitar.

Baca Selengkapnya

Tipe Kepribadian Laki-laki yang Perlu Dipahami, Mana yang Cocok buat Anda?

29 Januari 2024

Tipe Kepribadian Laki-laki yang Perlu Dipahami, Mana yang Cocok buat Anda?

Walau ada kesamaan tipe kepribadian pria dan wanita, tetap saja ada hal-hal yang membedakan di masing-masing kategori. Berikut penjelasannya.

Baca Selengkapnya

6 Kepribadian Perempuan yang Perlu Diketahui, Anda Masuk yang Mana?

26 Januari 2024

6 Kepribadian Perempuan yang Perlu Diketahui, Anda Masuk yang Mana?

Tahukah Anda ada enam kepribadian perempuan dengan ciri khas masing-masing. Kira-kira Anda termasuk yang mana?

Baca Selengkapnya

Tahun Baru Imlek 2024, PBB Terbitkan Prangko Khusus Seri Naga

17 Januari 2024

Tahun Baru Imlek 2024, PBB Terbitkan Prangko Khusus Seri Naga

Badan Pos Perserikatan Bangsa-Bangsa (UNPA) akan menerbitkan prangko khusus seri Naga untuk merayakan Tahun Baru Imlek 2024.

Baca Selengkapnya

Bisakah Mengklaim Orang Narsisis dari Bentuk Alis?

8 Januari 2024

Bisakah Mengklaim Orang Narsisis dari Bentuk Alis?

Sebuah penelitian pada 2018 menemukan bukti tentang orang bisa memperkirakan dengan akurat seorang narsisis karena bentuk alis yang khas. Benarkah?

Baca Selengkapnya

4 Warna Kepribadian dan Karakternya, Anda Termasuk yang Mana?

7 Januari 2024

4 Warna Kepribadian dan Karakternya, Anda Termasuk yang Mana?

Psikolog membedakan tipe kepribadian melalui empat kode warna, yaitu merah, biru, putih dan kuning. Berikut penjelasan karakter masing-masing warna.

Baca Selengkapnya

Sandiaga Uno Targetkan 2024 Kunjungan Wisman ke Kepri 3 Juta

2 Januari 2024

Sandiaga Uno Targetkan 2024 Kunjungan Wisman ke Kepri 3 Juta

Sandiaga Uno menargetkan kunjungan wisatawan mancanegara (wisman) ke Indonesia tahun 2024-2025 ini sebesar 14-15 juta kunjungan.

Baca Selengkapnya