Hobi Fotografi, Simak Hasil Jepretan Cecep Reza

Rabu, 20 November 2019 14:50 WIB

Pemeran tokoh antagonis bernama Bon Bon di sinetron Bidadari ini sempat menjalani syuting bareng Marshanda beberapa waktu lalu. Syuting tersebut untuk keperluan konten Youtube milik Marshanda. Instagram/@Cecepreza_

TEMPO.CO, Jakarta - Kabar duka kembali datang dari dunia hiburan. Pemeran Bombom dalam sinetron "Bidadari", Cecep Reza meninggal dunia. Ia mengembuskan napas terakhir pada Selasa sore, 19 November 2019, akibat serangan jantung.

Semasa hidup, Cecep mengabdikan diri dalam bidang seni. Selain berakting, ia juga hobi fotografi. Berbagai karyanya pun sering dipampang di akun Instagram @cecepreza_. Sebagai bentuk kenangan akan sosok Cecep, berikut beberapa hasil jepretan kerennya.

Foto jepretan Cecep Reza. Instagram

Potret keramaian pasar
Dalam sebuah unggahan foto pada 7 November 2019, Cecep menunjukan hasil karya berbentuk keramaian pasar. Bisa dilihat, foto tersebut diambil dari sudut atas pasar ikan di Muara Angke, Jakarta Utara. Terkesan buram, foto tersebut diambil dengan kamera Canon EOS RP.

Foto jepretan Cecep Reza. Instagram

Advertising
Advertising

Potret jalan dan gedung
Ibukota Jakarta memang memiliki keindahan gedung tinggi dan jalan yang ramai. Tak heran, Cecep pun beberapa kali mengunggah foto gedung beserta jalan dari atas. Salah satu karyanya itu bisa dilihat dari unggahan pada 4 November 2019. “Selamat hari Senin,” tulisnya pada keterangan foto tersebut.

Cecep Reza mengunggah foto Marshanda dalam sebuah pemotretan pada 1 November 2019. Marshanda mengaku terkejut dengan kematian Cecep yang pernah sama-sama bermain dalam sinetron Bidadari. Instagram/@Cecepreza_

Potret Marshanda
Cecep sempat menjalani syuting sinetron "Bidadari" dengan Marshanda. Tak heran hingga kini, keduanya pun bersahabat. Karena hobi fotografi, Cecep tak segan mengajak Marshanda untuk dijadikan objek. Hasil karyanya itu pun diunggah pada 16 Oktober 2019. “Model: Marshanda,” katanya.

Foto jepretan Cecep Reza. Instagram

Potret mainan
Selain hobi memotret makhluk hidup, benda mati seperti mainan juga dijadikan objek oleh Cecep. Hal tersebut bisa dibuktikan dari unggahan foto mainan Transformer dalam ukuran kecil. Foto tersebut diunggah pada 8 Juni 2019.

Berita terkait

Melihat Pameran Fotografi yang Menampilkan Potret Masyarakat Pulau Komodo di Kota Padang

1 hari lalu

Melihat Pameran Fotografi yang Menampilkan Potret Masyarakat Pulau Komodo di Kota Padang

Pameran fotografi yang menyorot tentang nasib masyarakat di Pulau Komodo digelar pada 25 April hingga 28 April 2024 di Galeri UPTD Taman Budaya Sumatra Barat

Baca Selengkapnya

Sejarah Kamera Leica yang Kini Digandeng Xiaomi, Pernah Digunakan Motret Proklamasi Kemerdekaan RI

30 hari lalu

Sejarah Kamera Leica yang Kini Digandeng Xiaomi, Pernah Digunakan Motret Proklamasi Kemerdekaan RI

Leica merupakan produsen kamera legendaris, kini digandeng Xiaomi.

Baca Selengkapnya

Kamera Fujifilm X100VI, Popularitas Penjualan hingga Spesifikasi Produk

32 hari lalu

Kamera Fujifilm X100VI, Popularitas Penjualan hingga Spesifikasi Produk

Fujifilm X100VI generasi keenam dari seri X100 yang pertama kali diperkenalkan pada 2011

Baca Selengkapnya

Kongres Drone akan Diadakan di Cina pada Mei 2024

34 hari lalu

Kongres Drone akan Diadakan di Cina pada Mei 2024

Kongres Drone Dunia ke-8 akan diadakan di Shenzhen, Cina Selatan, pada 24-26 Mei 2024

Baca Selengkapnya

Honor Magic 6 Ultimate Berpeluang Jadi Ponsel Pertama Gunakan Sensor Kamera OmniVision OV50K

47 hari lalu

Honor Magic 6 Ultimate Berpeluang Jadi Ponsel Pertama Gunakan Sensor Kamera OmniVision OV50K

OmniVision OV50K adalah kamera 50 megapiksel yang akan menawarkan fotografi kelas flagship. Honor Magic 6 berpeluang jadi yang pertama gunakannya.

Baca Selengkapnya

Tips Memotret supaya Dapat Foto Keren saat Traveling

13 Januari 2024

Tips Memotret supaya Dapat Foto Keren saat Traveling

Mengambil foto terbaik selama traveling melibatkan kombinasi keterampilan teknis, kreativitas, dan pemahaman tentang kamera.

Baca Selengkapnya

3 Hal Menarik dari iQOO 12 5G yang Baru Rilis di Indonesia

12 Desember 2023

3 Hal Menarik dari iQOO 12 5G yang Baru Rilis di Indonesia

iQOO 12 5G sudah rilis di Indonesia setelah sebulan sebelumnya rilis di China. Ponsel ini punya fitur kamera canggih dan proper untuk game berat

Baca Selengkapnya

Spesifikasi Aquos R8s Pro, Bisa Sorot Foto di Tempat Gelap dan Tahan Air

8 Desember 2023

Spesifikasi Aquos R8s Pro, Bisa Sorot Foto di Tempat Gelap dan Tahan Air

Aquos R8s Pro telah dirilis secara resmi di Indonesia.

Baca Selengkapnya

Realme GT5 Pro akan Diluncurkan di Cina pada 7 Desember 2023, Simak Spesifikasinya

26 November 2023

Realme GT5 Pro akan Diluncurkan di Cina pada 7 Desember 2023, Simak Spesifikasinya

Realme ingin memperkenalkan terobosan terbaru di bidang fotografi lewat ponsel pintar tersebut

Baca Selengkapnya

Xiaomi 13T Rilis di Indonesia dengan Leica Authentic Experience, Ini Harganya

3 Oktober 2023

Xiaomi 13T Rilis di Indonesia dengan Leica Authentic Experience, Ini Harganya

Xiaomi 13T ditujukan bagi pengguna yang menggemari fotografi.

Baca Selengkapnya