Awas Rambut Rontok Tak Normal, Bisa Jadi Gejala Covid-19

Reporter

Bisnis.com

Selasa, 1 September 2020 11:30 WIB

Ilustrasi rambut rontok.

TEMPO.CO, Jakarta - Ilmuwan terus menemukan hal baru terkait virus corona. Dilansir dari Express UK, ilmuwan menyatakan kondisi kerontokan rambut yang tak wajar bisa menjadi tanda seseorang telah terinfeksi atau positif virus corona baru. Mereka meminta siapa pun yang mengalami hal ini untuk waspada.

Michael Freeman, dokter kulit dari Universitas Bond di Inggris mengatakan Covid-19 dapat menyebabkan beberapa pasien kehilangan rambut. Mereka mengalami kerontokan rambut tanpa penyebab yang jelas.

Dia menyebut rambut rontok ini mungkin disebabkan oleh tubuh yang melawan infeksi. Akan tetapi, Freeman juga mengingatkan orang yang mengalami hal ini belum tentu juga mengalami infeksi Covid-19.

Rambut rontok sangat umum terjadi pada banyak orang dan itu disebabkan oleh sejumlah kondisi. Kerontokan rambut bisa menjadi bagian alami dari proses penuaan dan seringkali tidak ada yang perlu dikhawatirkan.

Akan tetapi, dalam kesempatan yang langka, hal tersebut bisa menjadi tanda kondisi medis lain. Freeman menyarankan orang yang mengalami rambut rontok tiba-tiba untuk berkonsultasi langsung dengan dokter.

Advertising
Advertising

Kendati bukan merupakan gejala umum, kondisi rambut rontok tiba-tiba juga perlu dicurigai sebagai tanda infeksi Covid-19. Sebagaimana diketahui, virus corona baru ini dilaporkan menyerang banyak bagian tubuh manusia, tak hanya sistem pernapasan.

Orang-orang yang merasa panas saat menyentuh bagian dada atau punggung bisa menunjukkan gejala awal virus corona. Demikian pula yang batuk lebih sering dari biasanya selama 1 hari perlu mewaspadai diri sendiri. Ada juga yang melaporkan sakit tenggorokan, sakit kepala, dan cegukan terkait dengan gejala Covid-19.

Berita terkait

Viral Efek Samping Vaksin AstraZeneca, Guru Besar FKUI Sebut Manfaatnya Jauh Lebih Tinggi

2 hari lalu

Viral Efek Samping Vaksin AstraZeneca, Guru Besar FKUI Sebut Manfaatnya Jauh Lebih Tinggi

Pada 2021 lalu European Medicines Agency (EMA) telah mengungkap efek samping dari vaksinasi AstraZeneca.

Baca Selengkapnya

Gejala Baru pada Pasien DBD yang Dialami Penyintas COVID-19

4 hari lalu

Gejala Baru pada Pasien DBD yang Dialami Penyintas COVID-19

Kemenkes mendapat beberapa laporan yang menunjukkan perubahan gejala pada penderita DBD pascapandemi COVID-19. Apa saja?

Baca Selengkapnya

Selain AstraZeneca, Ini Daftar Vaksin Covid-19 yang Pernah Dipakai Indonesia

4 hari lalu

Selain AstraZeneca, Ini Daftar Vaksin Covid-19 yang Pernah Dipakai Indonesia

Selain AstraZeneca, ini deretan vaksin Covid-19 yang pernah digunakan di Indonesia

Baca Selengkapnya

Heboh Efek Samping AstraZeneca, Pernah Difatwa Haram MUI Karena Kandungan Babi

5 hari lalu

Heboh Efek Samping AstraZeneca, Pernah Difatwa Haram MUI Karena Kandungan Babi

MUI sempat mengharamkan vaksin AstraZeneca. Namun dibolehkan jika situasi darurat.

Baca Selengkapnya

Komnas PP KIPI Sebut Tidak Ada Efek Samping Vaksin AstraZeneca di Indonesia

5 hari lalu

Komnas PP KIPI Sebut Tidak Ada Efek Samping Vaksin AstraZeneca di Indonesia

Sebanyak 453 juta dosis vaksin telah disuntikkan ke masyarakat Indonesia, dan 70 juta dosis di antaranya adalah vaksin AstraZeneca.

Baca Selengkapnya

Fakta-fakta Vaksin AstraZeneca: Efek Samping, Kasus Hukum hingga Pengakuan Perusahaan

5 hari lalu

Fakta-fakta Vaksin AstraZeneca: Efek Samping, Kasus Hukum hingga Pengakuan Perusahaan

Astrazeneca pertama kalinya mengakui efek samping vaksin Covid-19 yang diproduksi perusahaan. Apa saja fakta-fakta seputar kasus ini?

Baca Selengkapnya

Beda Kebotakan yang Biasa Terjadi pada Pria dan Wanita

9 hari lalu

Beda Kebotakan yang Biasa Terjadi pada Pria dan Wanita

Memahami penyebab rambut rontok adalah langkah awal untuk menghentikannya dan mencari perawatan yang pas untuk mencegah kebotakan.

Baca Selengkapnya

Kilas Balik Kasus Korupsi APD Covid-19 Rugikan Negara Rp 625 Miliar

11 hari lalu

Kilas Balik Kasus Korupsi APD Covid-19 Rugikan Negara Rp 625 Miliar

KPK masih terus menyelidiki kasus korupsi pada proyek pengadaan APD saat pandemi Covid-19 lalu yang merugikan negara sampai Rp 625 miliar.

Baca Selengkapnya

Persetujuan Baru Soal Penularan Wabah Melalui Udara dan Dampaknya Pasca Pandemi COVID-19

11 hari lalu

Persetujuan Baru Soal Penularan Wabah Melalui Udara dan Dampaknya Pasca Pandemi COVID-19

Langkah ini untuk menghindari kebingungan penularan wabah yang terjadi di awal pandemi COVID-19, yang menyebabkan korban jiwa yang cukup signifikan.

Baca Selengkapnya

Peruri Ungkap Permintaan Pembuatan Paspor Naik hingga Tiga Kali Lipat

12 hari lalu

Peruri Ungkap Permintaan Pembuatan Paspor Naik hingga Tiga Kali Lipat

Perum Peruri mencatat lonjakan permintaan pembuatan paspor dalam negeri hingga tiga kali lipat usai pandemi Covid-19.

Baca Selengkapnya