Apa Itu Tabung Oksigen dan Ragam Kegunaannya Saat Menyuplai Oksigen ke Tubuh

Reporter

Tempo.co

Minggu, 4 Juli 2021 11:12 WIB

Petugas mengisi ulang tabung oksigen di tempat pengisian oksigen Aneka Gas Industri, Cakung, Jakarta Timur, Rabu, 30 Juni 2021. Sebelumnya dikabarkan permintaan tabung oksigen medis di Pasar Pramuka, Jakarta Timur, pada Sabtu (26/6) meningkat hingga 15 persen seiring dengan tingginya angka kasus Covid-19 di Jakarta. TEMPO/Hilman Fathurrahman W

TEMPO.CO, Jakarta - Tabung oksigen kini menjadi barang yang paling dicari-cari. Banyak rumah sakit mengalamin kelangkaan. Di saat gelombang Covid-19 menerjang Indonesia saat ini, pasien Covid banyak yang memerlukan tabung oksigen untuk menjaga kadar saturasi oksigen.

Ketika sedang sakit, maka paru-paru tak akan berfungsi secara maksimal. Suplai oksigen ke dalam tubuh akan berkurang, sehingga timbullah sesak napas. Selain itu, tubuh juga melemah dan juga pucat. Kondisi inilah yang menyebabkan pasien membutuhkan tabung oksigen untuk membantunya.

Tabung oksigen atau tangki oksigen portabel banyak digunakan di rumah sakit dan klinik rawat jalan. Banyak dokter yang merekomendasikan pasiennya untuk terapi oksigen melalui tangki oksigen portabel terstandarisasi. Oksigen, di dalam tubuh manusia berfungsi dalam proses oksidasi makanan.

Tabung oksigen adalah wadah baja bertekanan tinggi dan non-reaktif, untuk menyimpan oksigen yang digunakan untuk kebutuhan medis, terapeutik, ataupun diagnostik. Isinya bisa berupa berupa dikompresi gas atau berupa cairan yang terkonsetrasi dari lingkungan.

Tabung oksigen menyediakan oksigen tambahan untuk mempertahankan metabolisme aerobik pasien. Kapasitas yang diberikan berbeda-beda, bergantung pada kebutuhan pasien.

Advertising
Advertising

Ketika sedang sakit, maka paru-paru tak akan berfungsi secara maksimal. Suplai oksigen ke dalam tubuh akan berkurang, sehingga timbullah sesak napas. Selain itu, tubuh juga melemah dan juga pucat. Kondisi inilah yang menyebabkan pasien membutuhkan tabung oksigen untuk membantunya.

Bagaimana Kegunaan Tabung Oksigen?

Dalam kerjanya, aplollo Home Care menyebutkan bahwa tabung oksigen memiliki kegunaan seperti berikut:

  1. Mengembalikan tekanan oksigen jaringan dengan meningkatkan ketersediaan oksigen dalam berbagai kondisi. Misalnya sianosis, syok, perdarahan yang berat, keracunan karbonmonoksida, trauma berat, henti jantung atau pernapasan
  2. Membantu resusitasi

Resusitasi merupakan tindakan sebagai pertolongan pertama pada orang yang mengalami henti napas yang diakibatkan oleh sebab-sebab tertentu. Resusitasi dilakukan agar jalan napas yang menyempit atau tertutup menjadi terbuka

  1. Memberikan dukungan hidup untuk pasien berventilasi artifisial
  2. Tabung oksigen Membantu stabilitas kardiovaskular.

ANNISA FEBIOLA

Baca juga: Permintaan Tabung Oksigen Naik, Polisi Peringatkan Produsen Jangan Mainkan Harga

Berita terkait

Viral Efek Samping Vaksin AstraZeneca, Guru Besar FKUI Sebut Manfaatnya Jauh Lebih Tinggi

2 hari lalu

Viral Efek Samping Vaksin AstraZeneca, Guru Besar FKUI Sebut Manfaatnya Jauh Lebih Tinggi

Pada 2021 lalu European Medicines Agency (EMA) telah mengungkap efek samping dari vaksinasi AstraZeneca.

Baca Selengkapnya

Gejala Baru pada Pasien DBD yang Dialami Penyintas COVID-19

3 hari lalu

Gejala Baru pada Pasien DBD yang Dialami Penyintas COVID-19

Kemenkes mendapat beberapa laporan yang menunjukkan perubahan gejala pada penderita DBD pascapandemi COVID-19. Apa saja?

Baca Selengkapnya

Selain AstraZeneca, Ini Daftar Vaksin Covid-19 yang Pernah Dipakai Indonesia

4 hari lalu

Selain AstraZeneca, Ini Daftar Vaksin Covid-19 yang Pernah Dipakai Indonesia

Selain AstraZeneca, ini deretan vaksin Covid-19 yang pernah digunakan di Indonesia

Baca Selengkapnya

Heboh Efek Samping AstraZeneca, Pernah Difatwa Haram MUI Karena Kandungan Babi

4 hari lalu

Heboh Efek Samping AstraZeneca, Pernah Difatwa Haram MUI Karena Kandungan Babi

MUI sempat mengharamkan vaksin AstraZeneca. Namun dibolehkan jika situasi darurat.

Baca Selengkapnya

Komnas PP KIPI Sebut Tidak Ada Efek Samping Vaksin AstraZeneca di Indonesia

4 hari lalu

Komnas PP KIPI Sebut Tidak Ada Efek Samping Vaksin AstraZeneca di Indonesia

Sebanyak 453 juta dosis vaksin telah disuntikkan ke masyarakat Indonesia, dan 70 juta dosis di antaranya adalah vaksin AstraZeneca.

Baca Selengkapnya

Fakta-fakta Vaksin AstraZeneca: Efek Samping, Kasus Hukum hingga Pengakuan Perusahaan

4 hari lalu

Fakta-fakta Vaksin AstraZeneca: Efek Samping, Kasus Hukum hingga Pengakuan Perusahaan

Astrazeneca pertama kalinya mengakui efek samping vaksin Covid-19 yang diproduksi perusahaan. Apa saja fakta-fakta seputar kasus ini?

Baca Selengkapnya

5 Hal yang Perlu Dipersiapkan untuk Pelihara Ikan di Akuarium Air Asin

7 hari lalu

5 Hal yang Perlu Dipersiapkan untuk Pelihara Ikan di Akuarium Air Asin

Akuarium air asin memerlukan salinitas, derajat keasaman, hingga perawatan tertentu agar zat kimia seperti amonia, nitrit, dan nitrat tidak masuk ke dalam airnya.

Baca Selengkapnya

Kilas Balik Kasus Korupsi APD Covid-19 Rugikan Negara Rp 625 Miliar

10 hari lalu

Kilas Balik Kasus Korupsi APD Covid-19 Rugikan Negara Rp 625 Miliar

KPK masih terus menyelidiki kasus korupsi pada proyek pengadaan APD saat pandemi Covid-19 lalu yang merugikan negara sampai Rp 625 miliar.

Baca Selengkapnya

Persetujuan Baru Soal Penularan Wabah Melalui Udara dan Dampaknya Pasca Pandemi COVID-19

11 hari lalu

Persetujuan Baru Soal Penularan Wabah Melalui Udara dan Dampaknya Pasca Pandemi COVID-19

Langkah ini untuk menghindari kebingungan penularan wabah yang terjadi di awal pandemi COVID-19, yang menyebabkan korban jiwa yang cukup signifikan.

Baca Selengkapnya

Peruri Ungkap Permintaan Pembuatan Paspor Naik hingga Tiga Kali Lipat

11 hari lalu

Peruri Ungkap Permintaan Pembuatan Paspor Naik hingga Tiga Kali Lipat

Perum Peruri mencatat lonjakan permintaan pembuatan paspor dalam negeri hingga tiga kali lipat usai pandemi Covid-19.

Baca Selengkapnya