Fasilitas dan Profil RS Modular Pertamina Tanjung Duren Jakarta

Reporter

Tempo.co

Editor

Rini Kustiani

Sabtu, 7 Agustus 2021 16:40 WIB

Presiden Joko Widodo ditemani Menteri BUMN Erick Thohir dan Direktur Utama Pertamina Nicke Widyawati saat meresmikan Rumah Sakit (RS) Modular Pertamina, di Tanjung Duren, Jakarta, Jumat, 6 Agustus 2021. Rumah sakit Modular ini dibangun untuk menjadi RS khusus pasien Covid-19. Foto/Muchlis. Jr/Biro Pers Sekretariat Presiden

TEMPO.CO, Jakarta - Presiden Joko Widodo meresmikan Rumah Sakit atau RS Modular Pertamina di Tanjung Duren, Jakarta, pada Jumat, 6 Agustus 2021. Rumah sakit tersebut dibangun untuk menjadi rumah sakit khusus pasien Covid-19.

"Saya sangat mengapresiasi berdirinya rumah sakit ini. Semoga bermanfaat bagi masyarakat," kata Presiden Joko Widodo meninjau apa saja fasilitas di rumah sakit tersebut. Berikut profil RS Modular yang dibangun mulai 9 Juli 2021 dan mulai beroperasi pada 6 Agustus 2021:

Presiden Joko Widodo ditemani Menteri BUMN Erick Thohir dan Direktur Utama Pertamina Nicke Widyawati saat meresmikan Rumah Sakit (RS) Modular Pertamina, di Tanjung Duren, Jakarta, Jumat, 6 Agustus 2021. Rumah sakit Modular ini dibangun untuk menjadi RS khusus pasien Covid-19. Foto/Biro Pers, Media, dan Informasi Sekretariat Presiden

  • Berdiri di atas lahan seluas 4,2 hektare
  • Luas bangunan 11.300 meter persegi
  • RS Modular termasuk rumah sakit rujukan pasien Covid-19 bergejala sedang hingga berat
  • Kapasitas tahap pertama sebanyak 305 tempat tidur dan bertambah 200 tempat tidur di tahap kedua.
  • Sebanyak 305 tempat tidur ditempatkan di ruang perawatan IGD dan ICU 170 tempat tidur, 22 tempat tidur di ruang ruang rawat maternity ICU dan non-ICU, 113 tempat tidur perawatan Non-ICU.
  • ICU khusus anak
  • Ruang operasi
  • Ruangan khusus bersalin
  • Laboratorium untuk hematologi rutin, kimia darah dan analisa gas darah, PCR
  • Ruang Radiologi/CT Scan
  • Ruang Isolasi Non-ICU
  • Instalasi hemodialisis untuk terapi cuci darah
  • Ruang sentral sterilisasi
  • Instalasi farmasi
  • Instalasi gizi
  • Ruang laundry
  • Ruang pemulasaraan jenazah
  • Ruang rekreasi, terdiri dari halaman khusus berjemur dan arena olahraga
  • Dinding kaca yang memungkinkan pasien menyapa keluarga dari jauh
  • Seluruh ruangan RS Modular Pertamina dilengkapi negative pressure dan filter HEPA
  • Menerapkan sistem ventilasi udara yang memungkinkan sinar matahari masuk
  • Ruang komando untuk Sistem Penanggulangan Gawat Darurat Terpadu (SPGDT)
  • Rekam medis elektronik atau emedical record
  • CCTV di setiap kamar pasien
  • Teknologi informasi SYSMEX dan OSS
  • RS Modular Pertamina dioperasikan oleh RS Pelni selaku anak perusahaan PT Pertamina Bina Medika atau Pertamedika IHC
  • Perawat, dokter, dan pranata kesehatan yang mengoperasikan RS Modular sekitar 800 orang

Seusai pandemi Covid-19, RS Modular Pertaminya rencananya dialihfungsikan sebagai rumah sakit reguler.

Presiden Joko Widodo ditemani Menteri BUMN Erick Thohir dan Direktur Utama Pertamina Nicke Widyawati saat meresmikan Rumah Sakit (RS) Modular Pertamina, di Tanjung Duren, Jakarta, Jumat, 6 Agustus 2021. Rumah sakit Modular ini dibangun untuk menjadi RS khusus pasien Covid-19. Foto/Biro Pers, Media, dan Informasi Sekretariat Presiden

#CuciTangan #JagaJarak #PakaiMasker #DiamdiRumah

Baca juga:
Jokowi Resmikan RS Modular Pertamina untuk Pasien COVID-19

Advertising
Advertising

Berita terkait

Pasokan Pupuk Subsidi Ditambah, Mentan Dorong Petani Memanfaatkan

11 jam lalu

Pasokan Pupuk Subsidi Ditambah, Mentan Dorong Petani Memanfaatkan

Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman meminta petani manfaatkan alokasi pupuk subsidi.

Baca Selengkapnya

Apa Itu Presidential Club yang Diusulkan Prabowo?

14 jam lalu

Apa Itu Presidential Club yang Diusulkan Prabowo?

Presidential Club berisi para eks presiden Indonesia yang akan saling berdiskusi dan bertukar pikiran untuk menjaga silaturahmi dan menjadi teladan.

Baca Selengkapnya

Microsoft Investasi Rp35,6 triliun di Malaysia, Bagaimana dengan di Indonesia?

18 jam lalu

Microsoft Investasi Rp35,6 triliun di Malaysia, Bagaimana dengan di Indonesia?

Microsoft siap investasi Rp35,6 triliun di Malaysia, bagaimana dengan rencana investasinya di Indonesia?

Baca Selengkapnya

Timnas Indonesia U-23 Bersiap Jalani Laga Playoff Olimpiade Paris 2024, Jokowi Optimistis Skuad Garuda Menang Lawan Guinea

21 jam lalu

Timnas Indonesia U-23 Bersiap Jalani Laga Playoff Olimpiade Paris 2024, Jokowi Optimistis Skuad Garuda Menang Lawan Guinea

Timnas Indonesia U-23 akan menghadapi Guinea di laga playoff Olimpiade Paris 2024 pada Kamis, 9 Mei mendatang.

Baca Selengkapnya

Pertamina Hulu Energi: Produksi Migas 1,04 Juta Barel per Hari Triwulan I-2024

1 hari lalu

Pertamina Hulu Energi: Produksi Migas 1,04 Juta Barel per Hari Triwulan I-2024

Hingga Maret 2024, Pertamina Hulu Energi juga mencatatkan kinerja penyelesaian pengeboran tiga sumur eksplorasi.

Baca Selengkapnya

Sekjen Gerindra Tepis Anggapan Jokowi Jadi Penghalang Pertemuan Prabowo dan Megawati

1 hari lalu

Sekjen Gerindra Tepis Anggapan Jokowi Jadi Penghalang Pertemuan Prabowo dan Megawati

Justru, kata Muzani, Presiden Jokowi lah yang mendorong terselenggaranya pertemuan antara Prabowo dan Megawati.

Baca Selengkapnya

Pengamat Sebut Ide Prabowo Bentuk Presidential Club Bagus, tapi Ada Problem

1 hari lalu

Pengamat Sebut Ide Prabowo Bentuk Presidential Club Bagus, tapi Ada Problem

Pengamat Politik Adi Prayitno menilai pembentukan presidential club memiliki dua tujuan.

Baca Selengkapnya

Pemerintahan Jokowi Manjakan Kepala Desa, Apa Saja Keuntungan Finansialnya?

1 hari lalu

Pemerintahan Jokowi Manjakan Kepala Desa, Apa Saja Keuntungan Finansialnya?

Salah satu langkah yang dilakukan adalah dengan mengesahkan Undang-Undang Nomor 3 Tahun 2024 tentang Desa atau UU Desa, yang mencakup Kepala Desa.

Baca Selengkapnya

Jokowi Teken UU Desa, Pengamat Soroti Anggaran hingga Potensi Politik Dinasti

1 hari lalu

Jokowi Teken UU Desa, Pengamat Soroti Anggaran hingga Potensi Politik Dinasti

Salah satu poin penting dalam UU Desa tersebut adalah soal masa jabatan kepala desa selama 8 tahun dan dapat dipilih lagi untuk periode kedua,

Baca Selengkapnya

Delegasi PBB Evakuasi Pasien dari Rumah Sakit di Gaza Utara

1 hari lalu

Delegasi PBB Evakuasi Pasien dari Rumah Sakit di Gaza Utara

Delegasi PBB mengevakuasi sejumlah pasien dan korban luka dari Rumah Sakit Kamal Adwan di Jalur Gaza utara

Baca Selengkapnya