Selain Hachiko, 3 Anjing ini Setia Menunggu Majikannya yang Telah Tiada

Reporter

Tempo.co

Rabu, 10 November 2021 15:57 WIB

Anjing Huachito. TN.com

TEMPO.CO, Jakarta - Kisah kesetiaan seekor anjing bernama Hachiko di Shibuya, Jepang, sukses menarik perhatian publik dunia. Hachiko dikenang sebagai anjing dengan kesetiaan yang luar biasa untuk menanti pemiliknya, di Stasiun Shibuya, bahkan ketika pemiliknya sudah meninggal dunia. Setidaknya, rutinitas tersebut tetap Hachiko lakukan selama sembilan tahun sampai ajal menjemputnya.

Karena kisah yang menyentuh hati tersebut, membuat Hachiko diidentikkan sebagai anjing paling setia. Selain Hachiko, kisah anjing yang setia kepada pemiliknya, ternyata juga ditemukan di beberapa negara. Dilansir dari berbagai sumber, berikut tiga anjing yang setia menunggu pemiliknya.

Huachito di Bolivia
Kisah Huachito juga sukses membuat para pendengarnya tersentuh karena kesetiannya terhadap majikannya. Melansir dari Tempo.co, di Bolivia, tepatnya di pope Paul Avenue, Cochamba, anjing yang tidak diketahui jenisnya ini mempunyai kebiasaan menanti tuannya kembali. Padahal, tuan dari Huachito telah meninggal dunia saat tengah bersepeda, sejak lima tahun lalu karena kecelakaan.

Huachito yang tidak mengetahui majikannya sudah meninggal dunia, terus menunggu majikannya kembali. Kadang-kadang, Huachito melolong sedih dan berkeliling di sudut-sudut tempat berlangsungnya kecelakaan pemiliknya. Bahkan, tak jarang Huachito menggonggong panik setiap kali terdapat pesepeda yang melewatinya.

Tommy di Italia
Kisah anjing Tommy di Italia juga sukses menarik perhatian publik karena kesetiaanya yang luar biasa kepada majikannya. Mengutip dari Tempo.co, Maria Margherita Lochi, mengadopsi anjing jenis German Sherpherd yang berusia tujuh tahun itu. Setiap melakukan Misa di gereja, Maria selalu mengajak Tommy, anjing kesayangnya. Tommy pun terbilang sangat kooperatif, sebab selama di gereja, anjing lucu itu bersikap tenang.

Advertising
Advertising

Kesetiaan Tommy kepada Maria terus berlangsung hingga majikannya itu tutup usia. Saat pemakaman Maria, Tommy bergabung dengan para pelayat lain untuk melepas kepergian tuannya tersebut. Selepas kepergian pemiliknya, Tommy tetap mengunjungi gereja untuk Misa bersama dengan duduk di sisi altar.

Seekor Anjing di Yunani
Anjing yang tidak diketahui namanya itu sukses membuat hati para pendengarnya tersentuh. Kesetiaan seekor anjing di Kota Nafpaktos, Yunani ini bermula saat anjing ini menolak meninggalkan tempat kecelakaan tewasnya pemiliknya, Haris yang berusia 40 tahun. Diketahui, pemilik anjing ini meninggal setelah tertabrak sebuah mobil pengaduk semen pada November 2017. Kesetiaan serupa Hachiko.

NAOMY A. NUGRAHENI

Baca: 10 November Tanggal Kelahiran Hachiko, Anjing Setia dari Shibuya Jepang

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Berita terkait

Preview Timnas U-23 Jepang vs Irak di Semifinal Piala Asia U-23 2024

9 jam lalu

Preview Timnas U-23 Jepang vs Irak di Semifinal Piala Asia U-23 2024

Duel Timnas U-23 Jepang vs Irak akan tersaji pada babak semifinal Piala Asia U-23 2024 di Stadion Jassim Bin Hamad, Doha, Qatar pada Selasa dinihari.

Baca Selengkapnya

Pemandangan ke Gunung Fuji Ditutup Pembatas Tinggi, Jengkel Turis Nakal

12 jam lalu

Pemandangan ke Gunung Fuji Ditutup Pembatas Tinggi, Jengkel Turis Nakal

Jepang memasang tembok pembatas yang menghalangi turis berfoto dengan latar belakang Gunung Fuji.

Baca Selengkapnya

Pesawat Khusus Anjing Bakal Terbang dari New York Mulai Bulan Depan

13 jam lalu

Pesawat Khusus Anjing Bakal Terbang dari New York Mulai Bulan Depan

Bark Air merupakan layanan perjalanan udara pertama yang memungkinkan anjing menikmati penerbangan kelas satu.

Baca Selengkapnya

Terpopuler Bisnis: Zulhas Ungkap Asal Mula Ditemukannya Baja Ilegal, Promo Gajian hingga Sindiran Komikus Jepang

17 jam lalu

Terpopuler Bisnis: Zulhas Ungkap Asal Mula Ditemukannya Baja Ilegal, Promo Gajian hingga Sindiran Komikus Jepang

Zulkifli Hasan mengungkap asal mula ditemukannya baja ilegal produksi pabrik milik Cina.

Baca Selengkapnya

Cicip Kuliner Fukuoka dengan Cita Rasa Lokal, Udon Saus Mentai hingga Sushi Dibalut Panko

1 hari lalu

Cicip Kuliner Fukuoka dengan Cita Rasa Lokal, Udon Saus Mentai hingga Sushi Dibalut Panko

Kuliner khas Fukuoka yang diadaptasi sesuai lidah orang Indonesia, seperti apa rasanya?

Baca Selengkapnya

Kota Paling Harum di Dunia Ini Ada di Yunani

1 hari lalu

Kota Paling Harum di Dunia Ini Ada di Yunani

Menurut studi HAYPP, Athena, ibukota Yunani menduduki peringkat pertama kota yang memiliki aroma paling harum

Baca Selengkapnya

Startup Asal Bandung Produksi Material Fashion Berbahan Jamur, Tembus Pasar Singapura dan Jepang

1 hari lalu

Startup Asal Bandung Produksi Material Fashion Berbahan Jamur, Tembus Pasar Singapura dan Jepang

Startup MYCL memproduksi biomaterial berbahan jamur ramah lingkungan yang sudah menembus pasar Singapura dan Jepang.

Baca Selengkapnya

Mengapa Jarak Lari Maraton Sejauh 42 Kilometer?

1 hari lalu

Mengapa Jarak Lari Maraton Sejauh 42 Kilometer?

Jarak lari maraton sejauh 42 kilometer tidak lepas dari sejarah Yunani Kuno, perhelatan Olimpiade pertama, hingga campur tangan Kerajaan Inggris.

Baca Selengkapnya

Hari Ini 75 Tahun Kepergian Chairil Anwar, Sastrawan Pelopor Angkatan 45

1 hari lalu

Hari Ini 75 Tahun Kepergian Chairil Anwar, Sastrawan Pelopor Angkatan 45

Menurut Abdul Hadi WM dalam ceramahnya Peringatan 30 Tahun Wafatnya Penyair Chairil Anwar mengatakan penamaan Angkatan 45 datang dari Chairil Anwar.

Baca Selengkapnya

7 Fakta Menarik Laga Perempat FInal Piala Asia U-23 2024, Kiprah Timnas Indonesia Jadi Sorotan

1 hari lalu

7 Fakta Menarik Laga Perempat FInal Piala Asia U-23 2024, Kiprah Timnas Indonesia Jadi Sorotan

Piala Asia U-23 2024 mulai mendekati laga puncak. Empat tim akan bersaing pada babak semifinal yang akan dimainkan hari Senin, 29 April 2024.

Baca Selengkapnya