Buah Tin yang Disebut dalam Alquran, Cegah Kanker dan Jaga Kesehatan Jantung

Reporter

Tempo.co

Sabtu, 1 Januari 2022 09:09 WIB

Ilustrasi buah ara atau tin. pixabay

TEMPO.CO, Jakarta - Buah tin atau yang memiliki nama latin Ficus Carical L Merupakan buah subtropika yang masuk dalam satu spesies Mediterania tradisional dalam famili Moraceae. Buah tin ini disebut Alquran dalam surah At-Tiin karena mengandung banyak manfaat dan keutamaan.

Menurut suatu penelitian menjelaskan bahwa dalan buah tin mengandung vitamin A, vitamin B kompleks, vitamin C, magnesium, kalium, tembaga, dan zat besi. Selain itu buah tin juga sangat rendah kalori, tinggi serat, serta tidak mengandung lemak, sehingga baik untuk menjaga berat badan.

Menurut Litbang.petanian.go.id, buah tin termasuk kedalam tanaman buah tertua di dunia dan dianggap sebagai simbol kehormatan serta kesuburan. Tidak hanya itu, Tanaman ini dapat beradaptasi di berbagai kondisi seperti kekeringan dan suhu dingin sekitar kurang dari sembilan derajat celcius.

Tidak hanya pada kondisinya, buah tin juga memiliki banyak manfaat bagi kesehatan tubuh seperti berikut ini:


1. Buah tin dapat menyehatkan pencernaan.
Dalam buah tin terdapat kandungan serat dan juga zat pektin, yang berperan dalam sistem pencernaan sehingga membantu memperlancar metabolisme tubuh., sehingga dapat mencegah risiko berbagai gangguan pencernaan seperti sembelit, diare, dan gangguan kronis seperti IBS.

2. Dapat membantu mencegah kanker.
Tidak hanya baik bagi sistem pencernaan, ternyata buah tin juga memiliki potensi untuk mencegah muncul nya kanker pada tubuh terutama jenis kanker yang menyerang area usus.

Advertising
Advertising

3. Menjaga kesehatan jantung.
Dalam buah tin terdapat kandungan kalium, tembaga, dan juga zat besi. Ketiga kandungan mineral tersebut memiliki fungsi vital dalam sistem kardiovaskuler, yang mana kandungan kalium dapat membantu mengendalikan denyut jantung serta tekanan darah.

4. Menjaga kesehatan kulit dan rambut.
Kandungan yang cukup terkenal di buah tin adalah kandungan antioksidan. Dari kandungan antioksidan inilah, buah tin dapat merangsang koleksi kolagen yang bisa mengencangkan dan juga melembabkan tubuh.

Berdasarkan dari empat poin tersebut, bisa kita lihat buah tin memiliki manfaat yang baik bagi tubuh, apalagi jika dikonsumsi setiap harinya.

ASMA AMIRAH

Baca: Makna Buah Tin yang Termaktub dalam Alquran

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Berita terkait

Saran Dokter untuk Jaga Kesehatan Kulit saat Cuaca Panas

10 jam lalu

Saran Dokter untuk Jaga Kesehatan Kulit saat Cuaca Panas

Berikut saran spesialis kulit untuk menjaga kesehatan kulit di tengah cuaca panas seperti belakangan ini.

Baca Selengkapnya

Manfaat Saffron untuk Kesehatan Kulit saat Cuaca Panas

1 hari lalu

Manfaat Saffron untuk Kesehatan Kulit saat Cuaca Panas

Tak hanya untuk kesehatan fisik, saffron juga bisa dimanfaatkan untuk menjaga kesehatan kulit saat cuaca panas seperti belakangan ini.

Baca Selengkapnya

Pakar Kesehatan Bagi Tips Hadapi Cuaca Panas

2 hari lalu

Pakar Kesehatan Bagi Tips Hadapi Cuaca Panas

Berikut tips yang dapat diterapkan demi terhindar dari dehidrasi hingga heat stroke atau serangan panas saat cuaca panas.

Baca Selengkapnya

10.000 Warga Palestina Hilang di Gaza, 210 Hari Sejak Serangan Israel Dimulai

2 hari lalu

10.000 Warga Palestina Hilang di Gaza, 210 Hari Sejak Serangan Israel Dimulai

Sejauh ini, 30 anak telah meninggal karena kelaparan dan kehausan di Gaza akibat blokade total bantuan kemanusiaan oleh Israel

Baca Selengkapnya

Bukan Penyakit, Ini yang Perlu Dipahami soal Mual

4 hari lalu

Bukan Penyakit, Ini yang Perlu Dipahami soal Mual

Mual merupakan gejala dibanding kondisi kesehatan. Apa saja penyebabnya dan yang perlu dilakukan untuk mengatasinya?

Baca Selengkapnya

Pasien Kanker Minim Pengetahuan Akibat Waktu Konsultasi Terbatas

4 hari lalu

Pasien Kanker Minim Pengetahuan Akibat Waktu Konsultasi Terbatas

Waktu konsultasi yang terbatas menyebabkan pasien kanker sering merasa bingung untuk memahami betul penyakitnya.

Baca Selengkapnya

3 Tips agar Rumah Terhidar dari Kebakaran saat Musim Kemarau

4 hari lalu

3 Tips agar Rumah Terhidar dari Kebakaran saat Musim Kemarau

Berikut tiga tips yang dapat membantu mengurangi risiko kebakaran rumah dari dampak musim kemarau.

Baca Selengkapnya

Imigran Laos Pengidap Kanker Menangi Lotere Jackpot AS Sebesar Rp21 Triliun

6 hari lalu

Imigran Laos Pengidap Kanker Menangi Lotere Jackpot AS Sebesar Rp21 Triliun

Pemenang lotere jackpot bersejarah Powerball Amerika Serikat senilai lebih dari Rp21 triliun adalah seorang imigran dari Laos pengidap kanker

Baca Selengkapnya

Cara Mengendalikan Nyeri pada Pasien Kanker Menurut Dokter

7 hari lalu

Cara Mengendalikan Nyeri pada Pasien Kanker Menurut Dokter

Dokter menjelaskan cara mengendalikan nyeri pada pasien kanker. Berikut yang perlu dilakukan.

Baca Selengkapnya

Fakta Mulut yang Unik dan Anda Mungkin Belum Tahu

8 hari lalu

Fakta Mulut yang Unik dan Anda Mungkin Belum Tahu

Mulut adalah bagian tubuh penting dan pintu saluran pencernaan. Berikut fakta menarik dan aneh terkait mulut sebagai organ yang kompleks.

Baca Selengkapnya