Ketahui Perbedaan Rabun Dekat, Jauh, dan Rabun Senja, Bagaimanan Pengobatannya?

Rabu, 3 Agustus 2022 07:07 WIB

ilustrasi periksa mata (pixabay.com)

TEMPO.CO, Jakarta - Rabun adalah salah stau gangguan yang kerap dialai oleh mata. Rabun adalah kelainan refraksi mata, yaitu ketika sistem optik atau pengliatan mata tidak seimbang sehingga menghasilkan bayangan kabur. Pada penglhatan normal, sinar dibelokkan oleh kornea atau lensa mata tepat di sentral retina. Rabun mata memiliki beragam jenis, yaitu rabun dekat, jauh, dan senja.

Ragam Rabun Mata

1. Rabun jauh (Miopia)

Melansir webmd.com, rabun jauh atau miopia memiliki gejala klinis berupa penglihatan jauh yang kabur sehingga ketika melihat suatu objek jarak jauh harus memicingkan mata. Kondisi ini terjadi karena bola mata terlalu panjang atau kornea yang melengkung sehingga cahaty yang masuk menuju ke bagian depan retina, bukan tepatdi retina. Untuk mengatasi rabun jauh dapat dilakukan dengan beberapa hal, seperti menggunakan kacamata, lensa kontak, atau operasi mata.

2. Rabun dekat (hyperopia)

Rabun dekat terjasdi ketika mata lebih jelas melihat objek yang jauh dengan objek terdekatnya cenderung buram. Dilansir eprints.undip.ac.id, rabun dekat terjadi karena berkas sinar yang masuk mata sejajar tanpa akomodasi sehingga membentuk bayangan di belakang retina. Kekuatan optik mata rendah karena bola mata lebih pendek dari biasanya menyebabkan sinar cahaya paralel dikonvergensikan pada titik di belakang retina.

Advertising
Advertising

Melansir mayoclinic.org, mata akan terasa perih atau sakit dan terasa lelah setelah melihat suatu objek yang terlalu dekat, seperti menggambar, menulis, atau bermain laptop. Umumnya, rabun dekat dialami oleh orang-orang dewasa seiring bertambahnya usia.

3. Rabun senja (nyctalopia)

Dilansir my.clevelandclinic.org, rabun senja atau nyctalopia adalah ketidakmampuan mata untuk melihat dengan baik pada malam hari atau ketika kondisi pencahayaan minim, seperti di bioskop. Rabun senja sering dikatikan karena indra penglihatan tidak mampu beradaptasi dengan cepat dari lingkungan yang cukup terang ke lingkungan yang kurang penerangan. Rabun senja dapat disebabkan oleh berbagai faktor, termasuk bagi para penderita rabun jauh dan dekat, Selain itu, kondisi-kondisi lain seperti diabetes, katarak, dan konsumsi obat tertentu yang menyebabkan penyempitan pupil.

NAOMY A. NUGRAHENI

Baca: Penyebab Rabun Jauh, Bisakah Miopia Sebabkan Kebutaan?

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Berita terkait

Ketahui Apa Itu Mitokondria dan Gangguan Metabolik

1 hari lalu

Ketahui Apa Itu Mitokondria dan Gangguan Metabolik

Contoh gangguan mitokondria termasuk penyakit mitokondria, gangguan neurodegeneratif, dan gangguan metabolik.

Baca Selengkapnya

Kenali Dampak Stres pada Diabetes dan Cara Mengelolanya

7 hari lalu

Kenali Dampak Stres pada Diabetes dan Cara Mengelolanya

Stres fisik, seperti saat sakit atau cedera, gula darah juga bisa meningkat, yang dapat mempengaruhi penderita diabetes tipe 1 maupun tipe 2.

Baca Selengkapnya

12 Penyebab Kantuk Berat yang Perlu Diwaspadai, Salah Satunya Kanker

7 hari lalu

12 Penyebab Kantuk Berat yang Perlu Diwaspadai, Salah Satunya Kanker

Rasa kantuk merupakan hal normal yang terjadi dalam tubuh. Tapi, ada beberapa penyebab kantuk berat yang harus diwaspadai. Ini penjelasannya.

Baca Selengkapnya

Yang Perlu Diperhatikan Pasien Diabetes kala Cuaca Panas Ekstrem

9 hari lalu

Yang Perlu Diperhatikan Pasien Diabetes kala Cuaca Panas Ekstrem

Berikut tips tetap terhidrasi dan sehat selama cuaca panas ekstrem bagi pasien diabetes yang mungkin mengalami respons dari obat.

Baca Selengkapnya

12 Tips Bantu Cegah Kolesterol dan Gula Darah Tinggi

10 hari lalu

12 Tips Bantu Cegah Kolesterol dan Gula Darah Tinggi

Berikut 12 tips yang bantu mencegah kolesterol dan gula darah naik, termasuk pola makan dan kelola stres.

Baca Selengkapnya

5 Penyebab Sulit Tidur pada Penderita Diabetes

12 hari lalu

5 Penyebab Sulit Tidur pada Penderita Diabetes

Ternyata lima masalah ini menjadi penyebab penderita diabetes sulit tidur.

Baca Selengkapnya

Saling Mempengaruhi, Ini Hubungan Diabetes dengan Gangguan Tidur

12 hari lalu

Saling Mempengaruhi, Ini Hubungan Diabetes dengan Gangguan Tidur

Penderita diabetes tipe 2 mengalami masalah gangguan tidur karena ketidakstabilan kadar gula darah dan gejala terkait diabetes.

Baca Selengkapnya

10 Efek Mengonsumsi Makanan Manis Berlebihan, Bisa Picu Sel Kanker

15 hari lalu

10 Efek Mengonsumsi Makanan Manis Berlebihan, Bisa Picu Sel Kanker

Ada banyak efek makanan manis yang tidak bagus untuk kesehatan, di antaranya bisa meningkatkan risiko diabetes hingga bertumbuhnya sel kanker.

Baca Selengkapnya

10 Gejala Diabetes yang Perlu Diwaspadai, Salah Satunya Sering Haus

15 hari lalu

10 Gejala Diabetes yang Perlu Diwaspadai, Salah Satunya Sering Haus

Diabetes adalah salah satu penyakit mematikan. Ketahui beberapa gejala diabetes yang perlu diwaspadai. Mulai dari sering harus hingga kesemutan.

Baca Selengkapnya

Panduan Makan Sehat setelah Lebaran agar Gula Darah Stabil

16 hari lalu

Panduan Makan Sehat setelah Lebaran agar Gula Darah Stabil

Berikut panduan porsi makan yang sehat untuk menjaga gula darah tetap stabil seusai Lebaran dari dokter penyakit dalam.

Baca Selengkapnya