Pertimbangkan Hal Ini sebelum Merangkul Mitra Usaha

Reporter

Bisnis.com

Sabtu, 26 November 2022 09:00 WIB

Direktur Kreatif Ben Kagan dan mitra bisnisnya Archie Saliba, menunjukan Pokeburgs, hamburger yang berbentuk karakter Pokemon di restoran Down N 'Out Burger di Sydney, Australia, 26 Agustus 2016. REUTERS/Jason Reed

TEMPO.CO, Jakarta - Ada beberapa hal yang perlu dipertimbangkan sebelum merangkul mitra usaha. Pengusaha didorong untuk mengambil risiko besar, mulai dari visi, modal, keputusan, dan tanggung jawab. Bahkan, Anda pun harus mempertimbangkan siapa yang cocok menjadi mitra bisnis untuk memberikan tambahan dukungan keberhasilan usaha.

Namun, membuat keputusan tentang kemitraan tidak bisa dianggap mudah. Jika salah maka bisnis bisa hancur di tengah jalan atau bermasalah sejak awal. Lantas, apa saja yang harus dipertimbangkan sebelum menentukan mitra usaha? Melansir dari Entrepreneur, berikut ulasannya.

Apakah Anda benar-benar butuh mitra bisnis?
Banyak pengusaha mencari mitra karena alasan yang salah, yaitu ketakutan. Anda takut berdiri sendiri karena semua keputusan dimulai dan diakhiri oleh Anda dan merasa tidak ada orang lain yang bisa disalahkan sehingga itu menjadi skenario yang paling menakutkan. Tentu saja ada banyak skenario, dan mencari partner bisnis itu wajar. Anda harus mempertimbangkan secara hati-hati, mulai dari dari visi misi, frekuensi, dan prinsip nilai bisnis yang sama.

Adapun, hal yang membuat harus mempertimbangkan secara cermat karena di setiap hubungan pasti akan ada pasang surut. Terkadang Anda akan melakukan lebih banyak dan di lain waktu pasangan akan melakukan lebih banyak, itu wajar. Namun, satu orang tidak harus selalu memikul beban. Penting untuk memeriksa kekuatan. Jika memiliki kualitas yang sama, maka Anda masih punya celah kosong yang belum terisi yang bisa dianggap sebagai kelemahan.

Anda harus memikirkan bagaimana kualitas orang lain dapat melengkapi kualitas Anda. Pastikan mereka membawa kekuatan dan pengetahuan yang tidak Anda miliki. Jika kekuatan terletak pada menjadi pemimpin visioner, artinya Anda membutuhkan seseorang untuk mewujudkan visi.

Advertising
Advertising

Contohnya, ketika mitra seorang visioner dan Anda adalah pihak yang memiliki modal, maka masing-masing pihak dapat bersandar pada kekuatan alami dan proses pemikiran unik untuk mencapai kesuksesan yang ingin dicapai.

Percaya pada insting
Dibutuhkan orang yang unik untuk memahami misi Anda dan mengerjakan bisnis secara setara sebagai sebuah tim. Anda perlu memastikan sejalan dengan dia dan sama-sama berkomitmen untuk mengatasi kesulitan yang muncul. Pertimbangkan pro dan kontra soal memilih mitra, mungkin saja Anda lebih cocok mempekerjakan staf yang tepat untuk membantu menjalankan usaha secara lebih mudah daripada harus menyerahkan setengah dari perusahaan kepadanya.

Percaya pada insting diri untuk mengetahui apakah sudah waktunya mempercayakan partner bisnis atau belum. Ini adalah keputusan yang mudah diambil saat memulai bisnis didasari tujuan dan niat dibanding penuh keraguan diri dan ketakutan.

Baca juga: Ragam Penyebab Startup Gagal

Berita terkait

Penjualan Manufaktur Suku Cadang Lesu, Pendapatan VKTR Teknologi Turun

2 jam lalu

Penjualan Manufaktur Suku Cadang Lesu, Pendapatan VKTR Teknologi Turun

Pendapatan PT VKTR Teknologi Mobilitas Tbk. (VKTR) turun karena penjualan manufaktur suku cadang lesu.

Baca Selengkapnya

Terpopuler: Zulhas Revisi Permendag Barang Bawaan Impor, Teten Evaluasi Pernyataan Pejabatnya soal Warung Madura

3 jam lalu

Terpopuler: Zulhas Revisi Permendag Barang Bawaan Impor, Teten Evaluasi Pernyataan Pejabatnya soal Warung Madura

Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan atau Zulhas merevisi lagi peraturan tentang barang bawaan impor penumpang warga Indonesia dari luar negeri.

Baca Selengkapnya

Warga Ungkap Rumah Tempat Brigadir RA Tewas dengan Luka Tembak Milik Pengusaha Batu Bara

3 hari lalu

Warga Ungkap Rumah Tempat Brigadir RA Tewas dengan Luka Tembak Milik Pengusaha Batu Bara

Brigadir RA ditemukan tewas dengan luka tembak di kepala di dalam mobil Alphard di sebuah rumah di Mampang.

Baca Selengkapnya

Setelah Laporkan Kapolres Tangsel ke Divisi Propam Polri, Pengusaha ini ke LPSK Bawa Bukti Penembakan Kantornya

4 hari lalu

Setelah Laporkan Kapolres Tangsel ke Divisi Propam Polri, Pengusaha ini ke LPSK Bawa Bukti Penembakan Kantornya

Budi meminta perlindungan LPSK. Lawan pengusaha importir mesin itu diduga dibekingi jenderal.

Baca Selengkapnya

Antony Blinken Minta Beijing Beri Kesetaraan Kesempatan untuk Pengusaha Amerika di Cina

5 hari lalu

Antony Blinken Minta Beijing Beri Kesetaraan Kesempatan untuk Pengusaha Amerika di Cina

Antony Blinken menyerukan pada Cina agar memberikan kesempatan yang sama pada para pelaku bisnis dari Amerika Serikat di Cina.

Baca Selengkapnya

Hari Konsumen Nasional, Menteri Zulhas: Pengusaha Jangan Curang

6 hari lalu

Hari Konsumen Nasional, Menteri Zulhas: Pengusaha Jangan Curang

Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan atau Zulhas meminta para pengusaha tidak curang.

Baca Selengkapnya

Seorang Pengusaha Laporkan Kapolres Tangsel ke Propam Polri Karena Dugaan Kriminalisasi

6 hari lalu

Seorang Pengusaha Laporkan Kapolres Tangsel ke Propam Polri Karena Dugaan Kriminalisasi

Seorang pengusaha mesin di Kota Tangerang melaporkan Kapolres Tangsel atas dugaan kriminalisasi.

Baca Selengkapnya

Kelola Limbah, Startup asal Bandung dan Bekasi Mendapat Dana di Philanthropy Asia Summit

7 hari lalu

Kelola Limbah, Startup asal Bandung dan Bekasi Mendapat Dana di Philanthropy Asia Summit

Dua startup asal Indonesia, MYCL dan Sampangan, mendapat pendanaan dari Philanthropy Asia Summit 2024 karena sukses mengelola limbah.

Baca Selengkapnya

Nilai Tukar Rupiah Melemah, Pengusaha Minta Pemerintah Perluas Pemberian Insentif

7 hari lalu

Nilai Tukar Rupiah Melemah, Pengusaha Minta Pemerintah Perluas Pemberian Insentif

Ketua Umum Asosiasi Pengusaha Indonesia atau Apindo Shinta Kamdani menilai melemahnya nilai tukar rupiah berdampak pada penurunan confidence ekspansi usaha di sektor manufaktur nasional.

Baca Selengkapnya

Terpopuler: Tim Kereta Cepat Jakarta-Surabaya Segera Dibentuk, AirAsia Tebar Promo Tiket 28 Rute Internasional Mulai Kemarin

8 hari lalu

Terpopuler: Tim Kereta Cepat Jakarta-Surabaya Segera Dibentuk, AirAsia Tebar Promo Tiket 28 Rute Internasional Mulai Kemarin

Luhut Binsar Pandjaitan mengatakan Indonesia dan Tiongkok telah sepakat untuk membentuk tim ihwal penggarapan proyek Kereta Cepat Jakarta-Surabaya.

Baca Selengkapnya