4 Manfaat Masker Cokelat untuk Perawatan Kulit Wajah

Reporter

Yolanda Agne

Editor

Bram Setiawan

Selasa, 3 Januari 2023 07:04 WIB

Ilustrasi cokelat (pixabay.com)

TEMPO.CO, Jakarta - Cokelat tak sekadar makanan, tapi juga bisa dimanfaatkan untuk masker. Masker cokelat salah satu cara perawatan kulit wajah. Mengutip Be Beautiful, kakao dalam cokelat membantu merangsang aliran darah ke kapiler halus tepat di bawah lapisan kulit wajah. Itu bermanfaat memberikan kelembapan. Perawatan facial cokelat cocok untuk kulit kering.

Manfaat masker cokelat

1. Melindungi kulit dari sinar ultraviolet

Terik sinar matahari menyebabkan berbagai masalah seperti kulit erbakar, penuaan dini, dan sengatan matahari yang parah. Cokelat membantu melindungi kulit wajah dari risiko sinar ultraviolet yang berbahaya.

Advertising
Advertising

Baca: Mengenal Alergi Cokelat, Begini Penyebab dan Akibatnya

2. Mengurangi bintik hitam dan kerutan

Pigmentasi masalah umum yang membuat kulit tampak kusam dan dehidrasi. Saat itulah masker cokelat digunakan untuk masalah kulit itu. Masker cokelat juga membantu menjaga cairan di kulit, meningkatkan aliran darah, kandungan kolagen yang memberikan efek menunda munculnya garis-garis halus dan kerutan di wajah.

3. Kulit menjadi kencang

Penuaan dini tergolong masalah kulit yang umum. Faktor penyebabnya seperti paparan sinar matahari yang berlebihan, kotoran, polusi, dan penggunaan produk riasan secara terus-menerus. Masker cokelat pilihan yang tepat meningkatkan pertumbuhan sel yang membuat kulit terlihat lebih muda dan lebih bercahaya.

4. Menjaga cairan kulit

Merujuk HealthShots jika menjaga kulit tetap terjaga cairannya bisa menambahkan susu yang kaya asam laktat ke cokelat untuk masker wajah. Bisa juga menambahkan minyak zaitun atau madu, keduanya bermanfaat tinggi kualitas sebagai pelembap. Cokelat salah satu cara paling aman dan efektif untuk memastikan kulit wajah tetap terhidrasi.

Baca: Manfaat Cokelat Mampu Lawan Kolesterol Jahat, Ini Penjelasannya

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram http://tempo.co/. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Berita terkait

Jangan Sembarang Pakai Skincare Etiket Biru, BPOM Sebut Alasannya

2 jam lalu

Jangan Sembarang Pakai Skincare Etiket Biru, BPOM Sebut Alasannya

Masyarakat diminta untuk tertib dalam menggunakan skincare sesuai peruntukannya, terutama yang beretiket biru, cek sebabnya.

Baca Selengkapnya

Manfaat Saffron untuk Kesehatan Kulit saat Cuaca Panas

14 jam lalu

Manfaat Saffron untuk Kesehatan Kulit saat Cuaca Panas

Tak hanya untuk kesehatan fisik, saffron juga bisa dimanfaatkan untuk menjaga kesehatan kulit saat cuaca panas seperti belakangan ini.

Baca Selengkapnya

Macam Perawatan Kulit untuk Rosacea, Suntik sampai Laser

10 hari lalu

Macam Perawatan Kulit untuk Rosacea, Suntik sampai Laser

Dermatolog mengatakan pengobatan penyakit kulit rosacea bisa dilakukan dengan beberapa modalitas seperti suntik atau laser.

Baca Selengkapnya

Saran Dermatolog buat Penderita Rosacea agar Tak Semakin Parah

13 hari lalu

Saran Dermatolog buat Penderita Rosacea agar Tak Semakin Parah

Empat jenis produk perawatan kulit dibutuhkan penderita rosacea demi mengurangi keluhan gatal-gatal. Simak saran dermatolog.

Baca Selengkapnya

Dapat Melembapkan Kulit, Apa Itu Lanolin?

21 hari lalu

Dapat Melembapkan Kulit, Apa Itu Lanolin?

Lanolin adalah pelembab kulit untuk mencegah dan mengatasi kulit yang kering, kasar, gatal, atau iritasi.

Baca Selengkapnya

Menjelajah Chocolate Hills, Perbukitan yang Bikin Tercengang di Filipina

30 hari lalu

Menjelajah Chocolate Hills, Perbukitan yang Bikin Tercengang di Filipina

Chocolate Hills merupakan bukit-bukit landari yang bergerombol di pulau Bohol, Filipina

Baca Selengkapnya

Mengapa Paskah Identik dengan Telur dan Kelinci?

35 hari lalu

Mengapa Paskah Identik dengan Telur dan Kelinci?

Ucapan Paskah ramai bertengger di berbagai kanal media sosial. Sebenarnya dari mana asalnya, mengapa telur dan kelinci identik dengan paskah?

Baca Selengkapnya

6 Kebiasaan Perawatan Kulit yang Memperparah Jerawat

35 hari lalu

6 Kebiasaan Perawatan Kulit yang Memperparah Jerawat

Jerawat adalah masalah umum pada orang dewasa dan beberapa kebiasaan perawatan kulit bisa membuatnya semakin parah.

Baca Selengkapnya

Tips Tampil dengan Kulit Sehat dan Glowing Saat Lebaran

38 hari lalu

Tips Tampil dengan Kulit Sehat dan Glowing Saat Lebaran

Ada sejumlah langkah perawatan wajah yang bisa dilakukan untuk mendapatkan kulit sehat saat Lebaran.

Baca Selengkapnya

7 Cara Mengatasi Kulit Kering saat Berpuasa

54 hari lalu

7 Cara Mengatasi Kulit Kering saat Berpuasa

Berikut adalah beberapa tips dan saran perawatan kulit saat puasa untuk menjaga kulit Anda tetap sehat dan bersinar.

Baca Selengkapnya