Sudahkah Anda Berbicara Benar di Media Sosial?

Reporter

Senin, 10 Juni 2013 13:44 WIB

sxc.hu

TEMPO.CO, New York - Berbicara dengan benar memberikan manfaat yang baik bagi seseorang dan masyarakat. Sayangnya, semua ini seakan tersingkirkan saat seseorang berbicara di dunia maya, di media sosial. Budaya berbicara yang santun harusnya tak hanya terjadi saat tatap muka, tapi juga melalui perangkat elektronik dunia maya.


“Kita berbicara dengan benar dan santun untuk kebaikan kita sendiri. Integritas kita tercermin dari kejujuran sikap diri kita,” tulis Arthur Dobrin, D.S.W, seorang dosen penerapan etika di Universitas Hofstra, New York, Amerika Serikat seperti dilansir situs Psychology Today, Selasa, 4 Juni 2013.


Hubungan dengan masyarakat akan menjadi sulit jika kita tidak santun dalam berbicara. Dengan berbicara, kita dapat memengaruhi orang lain. Penipuan, kebohongan, kekeliruan, dan bicara kasar membuat hubungan kita dengan orang lain menjadi buruk. Sudahkah kita berbicara dengan benar di media sosial?


Seperti yang Buddhisme tunjukkan, ucapan benar berarti mengatakan kebenaran, memikirkan kepentingan orang lain, dan berbicara dengan rasa yang baik dan santun. Berbicara yang benar bukan hanya untuk perbincangan tatap muka, melainan juga pada ruang publik, seperti media sosial. Jika pikiran dan hati tidak menuntun seseorang untuk santun berbicara maka integritas dan hubungannya dengan sesama akan hancur.


Sebelum berbicara, baik pembicaraan tatap muka atau di media sosial, hendaknya kita mempertimbangkan hal berikut:

1. Apakah saya berbicara pada waktu yang tepat, atau tidak?
2. Apakah saya berbicara fakta, atau tidak?
3. Apakah saya berbicara dengan lembut atau kasar?
4. Apakah saya berbicara dengan penuh manfaat, atau tidak?
5. Apakah saya berbicara dengan hati-hati, atau dengan hati yang marah?


Advertising
Advertising

Sudahkah Anda berbicara dengan benar di media sosial?


PSYCHOLOGY TODAY | ANINGTIAS JATMIKA



Topik terhangat:
Taufiq Kiemas | Cinta Soeharto Bangkit? | Pemukulan Pramugari | Penembakan Tito Kei

Berita lainnya:
Edsus Alay
Simon Cowell Dilempar Telur dari Atas Panggung
Celana Pendek Dilarang, Sopir Swedia Pakai Rok

Murdaya Poo: Isu PRJ Pisah dari JIExpo Itu Basi

Berita terkait

Nimas Sabella 10 Tahun Diteror Teman SMP yang Terobsesi, Komnas Perempuan: Termasuk KGBO

1 hari lalu

Nimas Sabella 10 Tahun Diteror Teman SMP yang Terobsesi, Komnas Perempuan: Termasuk KGBO

Nimas Sabella, wanita asal Surabaya, selama 10 tahun diteror pria yang terobsesi dengannya. Kisahnya viral di media sosial

Baca Selengkapnya

Kisah Nimas 10 Tahun Diganggu dan Dikirimi Foto Cabul Pria yang Terobsesi Dengannya

1 hari lalu

Kisah Nimas 10 Tahun Diganggu dan Dikirimi Foto Cabul Pria yang Terobsesi Dengannya

Kisah Nimas Sabella sepuluh tahun diganggu pria viral di media sosial. Polda Jawa Timur pun bergerak

Baca Selengkapnya

Doomscrolling Pertama Kali Muncul Pada Awal Pandemi Covid-19, Berdampak bagi Kesehatan Mental

1 hari lalu

Doomscrolling Pertama Kali Muncul Pada Awal Pandemi Covid-19, Berdampak bagi Kesehatan Mental

Doomscrolling mengacu pada kebiasaan terus-menerus menelusuri berita buruk atau negatif di media sosial atau internet, sering untuk waktu yang lama.

Baca Selengkapnya

Viral Calon Pekerja Dites Tinggi Badan, Netizen: Di Dunia Kerja yang Dibutuhkan Skill

2 hari lalu

Viral Calon Pekerja Dites Tinggi Badan, Netizen: Di Dunia Kerja yang Dibutuhkan Skill

Viral video memperlihatkan ratusan calon pekerja diukur dan di tes tinggi badan secara langsung.

Baca Selengkapnya

Pengemudi Toyota Fortuner Halangi Perjalanan Ambulans, Polres Depok: Kami Selidiki

3 hari lalu

Pengemudi Toyota Fortuner Halangi Perjalanan Ambulans, Polres Depok: Kami Selidiki

Polres Metro Depok menyatakan tengah menyelidiki peristiwa pengemudi Toyota Fortuner menghalangi perjalanan ambulans.

Baca Selengkapnya

Raup Rp 100 Juta per Bulan di Afiliasi Shopee, Mirah Ayu Berbagi Tips

3 hari lalu

Raup Rp 100 Juta per Bulan di Afiliasi Shopee, Mirah Ayu Berbagi Tips

Content Creator atau pembuat konten Mirah Ayu Nanda Anindita berbagi tips cara meraup cuan di Afiliasi Shopee.

Baca Selengkapnya

5 Fakta Tentang David Corenswet, Pemeran Baru Karakter Superman

4 hari lalu

5 Fakta Tentang David Corenswet, Pemeran Baru Karakter Superman

David Corenswet, pemeran Superman yang baru kerap menyuarakan isu sosial dan politik di media sosial

Baca Selengkapnya

Blockout 2024: Gerakan Blokir Selebritas yang Viral di Media Sosial

4 hari lalu

Blockout 2024: Gerakan Blokir Selebritas yang Viral di Media Sosial

Bagaimana Met Gala memicu Blockout 2024 di media sosial - sebuah aksi digital untuk menentang kebungkaman para selebritas terhadap Gaza.

Baca Selengkapnya

Viral Wanita Tewas di Tangan Gangster di Cikarang Bekasi, Polisi Berikan Penjelasan

6 hari lalu

Viral Wanita Tewas di Tangan Gangster di Cikarang Bekasi, Polisi Berikan Penjelasan

Sebuah video viral di media sosial menarasikan seorang wanita tewas bersimbah darah di Bekasi akibat dianiaya sekelompok gangster. Begini kata polisi.

Baca Selengkapnya

Arab Saudi Minta Warga Jangan Sampai Tertipu Iklan Naik Haji di Media Sosial

6 hari lalu

Arab Saudi Minta Warga Jangan Sampai Tertipu Iklan Naik Haji di Media Sosial

Arab Saudi mengimbau publik untuk tidak tertipu atau merespons iklan di media sosial tentang pelaksanaan ibadah haji

Baca Selengkapnya