Remaja Asia Jago Pecahkan Masalah  

Reporter

Rabu, 9 April 2014 16:59 WIB

Sejumlah remaja berpose saat berfoto bersama dalam acara Selfie Run di anjungan Pantai Losari, Makassar, (09/3). TEMPO/Iqbal Lubis

TEMPO.CO, Jakarta - Penelitian Organisasi Kerja Sama Ekonomi dan Pembangunan (OECD) mengungkapkan bila remaja di Asia lebih mampu memecahkan masalah ketimbang anak-anak Eropa atau Amerika. Dalam survei tahun 2012, OECD meneliti 85 ribu anak-anak berusia 15 tahun di 44 negara.

Para peneliti memberikan soal kepada anak-anak yang harus dipecahkan. Selain itu, mereka menguji kemampuan logika responden. Juga, mengeksplorasi keterbatasan serta hambatan pemahaman informasi yang diterima responden.

"Anak-anak Singapura, Jepang, Cina, dan Korea menempati posisi pertama dalam persoalan perekonomian," tulis CNN, 1 April 2014. "Sementara anak Amerika Serikat hanya mencetak di atas rata-rata, Israel dan Rusia berada di skor rendah."

OECD mengatakan, kemampuan untuk memecahkan masalah kompleks adalah kunci keberhasilan ekonomi di masa depan. "Bila di masa remaja mereka sulit memecahkan persoalan, maka di masa dewasa mereka akan mengalami kesulitan," kata Andreas Schleicher, Direktur Pendidikan dan Keterampilan OECD.

Permasalahan dalam tes itu dirancang seperti hal yang dihadapi orang dewasa dalam pekerjaannya. Seperti menggunakan ponsel yang tidak biasa atau mesin penjualan tiket. Dalam laporan, satu dari 10 pekerja menghadapi kesulitan setiap hari.

CNN | CORNILA DESYANA


Berita Terpopuler

Pesan Bergambar Pada Bungkus Rokok, Mulai 24 Juni 2014
Nutrisi Seimbang untuk Penanganan Diabetes
Terlalu Lama di Depan Layar Pengaruhi Tulang
Regenerasi Mode Asia dalam Panggung Runway Hits

Berita terkait

Penyelenggara Pesta di Depok Mengaku Ingin Rayakan Ulang Tahun

8 Juni 2022

Penyelenggara Pesta di Depok Mengaku Ingin Rayakan Ulang Tahun

Penjaga rumah menyebut peserta pesta di Perumahan Pesona Depok Estate 2, yang disebut sebagai pesta bikini, merupakan mahasiswa dan pelajar

Baca Selengkapnya

Harga Tiket Pesta Bikini di Depok Mencapai Rp 8 Juta

8 Juni 2022

Harga Tiket Pesta Bikini di Depok Mencapai Rp 8 Juta

Harga tiket untuk mengikuti pesta bikini di Perumahan Pesona Khayangan, Kota Depok, bisa mencapai lebih dari Rp8 juta per orang.

Baca Selengkapnya

Penggerebekan Party di Depok, Kasat Reskrim: Bukan Pesta Bikini, Hanya Joget

6 Juni 2022

Penggerebekan Party di Depok, Kasat Reskrim: Bukan Pesta Bikini, Hanya Joget

Polres Metro Depok buka suara soal penggerebekan pesta bikini di sebuah perumahan.

Baca Selengkapnya

Polda Metro Jaya Gerebek Pesta Bikini di Depok, Peserta Hampir 200 Orang

6 Juni 2022

Polda Metro Jaya Gerebek Pesta Bikini di Depok, Peserta Hampir 200 Orang

Polisi meminta keterangan penyelenggara pesta bikini di Depok karena mengadakan pesta di perumahan dengan jumlah massa banyak tanpa izin.

Baca Selengkapnya

Polda Jatim Selidiki Kolam Renang yang Ditutup karena Bikini

25 Februari 2016

Polda Jatim Selidiki Kolam Renang yang Ditutup karena Bikini

Polda Jatim menanyakan menanyakan kenapa kolam Gua Pote ditutup.

Baca Selengkapnya

Pesta Seks di Ritz-Carlton, Nomor Kontak Panitia Tak Aktif

21 Desember 2015

Pesta Seks di Ritz-Carlton, Nomor Kontak Panitia Tak Aktif

Polisi memastikan berita acara itu hoax.

Baca Selengkapnya

Pesta Seks di Ritz-Carlton? Polda Metro Jaya: Itu Hoax

21 Desember 2015

Pesta Seks di Ritz-Carlton? Polda Metro Jaya: Itu Hoax

Informasi soal pesta seks di Ritz-Carlton beredar melalui media sosial.

Baca Selengkapnya

Delapan Sekolah Cabut Laporan Soal Pesta Bikini  

1 Juli 2015

Delapan Sekolah Cabut Laporan Soal Pesta Bikini  

Ada dua sekolah lagi yang belum damai, yakni SMA Muhammadiyah Rawamangun dan SMA Alkamal.

Baca Selengkapnya

Baru Delapan Sekolah Cabut Laporan Pesta Bikini  

1 Juli 2015

Baru Delapan Sekolah Cabut Laporan Pesta Bikini  

Ada dua sekolah lagi yang belum mencabut laporannya.

Baca Selengkapnya

Pesta Bikini SMA, Polisi Periksa Kepala Sekolah  

5 Mei 2015

Pesta Bikini SMA, Polisi Periksa Kepala Sekolah  

Kasus pencemaran nama baik dalam iklan pesta bikini bisa diselesaikan secara damai.

Baca Selengkapnya