5 Tip Agar Perempuan Mengejar Anda

Reporter

Editor

Senin, 11 April 2011 18:13 WIB

sxc.hu
TEMPO Interaktif, Dulu, pria identik dengan sosok yang mengejar perempuan. Tapi kini zaman sudah berubah. Ada perempuan yang tidak ragu-ragu untuk mengejar pria yang dia suka. Anda ingin termasuk pria yang dikejar perempuan? ikuti tips berikut.

1. Jangan Banyak Bicara
Bila Anda berada di sebuah pesta, cobalah tampil kalem dan misterius. Jangan terlalu banyak bicara yang tidak penting dan mengumbar omongan seperti ABG.

2. Misterius
Bila Anda bertemu seorang perempuan atau dikenalkan dengan perempuan yang menarik, jangan memulai membicarakan detail diri Anda. Apalagi membicarakan masa kecil Anda. Sekali lagi, bersikaplah misterius.

3. Melucu
Perempuan suka hal-hal yang lucu. Dia suka dibuat tertawa. Asahlah kemampuan melucu Anda, sekali Anda membuat dirinya tertawa, dia pasti ingin bertemu Anda lagi dan ingin mengenal lebih jauh. Tapi ingat humor yang benar-benar lucu, bukan yang garing.

4. Jual Mahal
Sekali-sekali sok jual mahal itu penting. Ini membuat dia penasaran. Caranya, jangan angkat cepat-cepat telepon dari si dia atau sekali-sekali jangan angkat teleponnya.

5. Perhatian
Perempuan suka diperhatikan. Tapi sebelum membelikan dia bunga, cobalah kirim pesan pendek seperti "aku sedang memikirkanmu" atau "seandainya kamu ada di sini", kata-kata itu menunjukkan bahwa kamu memikirkan dia.

TIMES OF INDIA | PGR






Berita terkait

Stunting Jadi Masalah Bersama, Edukasi Antar Pihak Harus Dilakukan

49 hari lalu

Stunting Jadi Masalah Bersama, Edukasi Antar Pihak Harus Dilakukan

Stunting masih menjadi masalah bersama. Perlu kolaborasi antar pihak untuk menyelesaikan stunting yang masih jadi perhatian.

Baca Selengkapnya

Alasan Endometriosis Disebut sebagai Penyakit Perkotaan

51 hari lalu

Alasan Endometriosis Disebut sebagai Penyakit Perkotaan

Penelitian di Eropa menunjukkan naiknya kasus endometriosis banyak terjadi di kota karena pengaruh polusi udara yang tinggi.

Baca Selengkapnya

7 Sumber Konflik Pernikahan Menurut Konselor

21 Januari 2024

7 Sumber Konflik Pernikahan Menurut Konselor

Konselor pernikahan memaparkan tujuh sumber konflik dalam rumah tangga. Apa saja dan bagaimana mengatasinya?

Baca Selengkapnya

Alasan Perlunya Sosialisasi Kesehatan Reproduksi pada Orang Tua dan Anak

20 Juni 2023

Alasan Perlunya Sosialisasi Kesehatan Reproduksi pada Orang Tua dan Anak

Pendidikan kesehatan reproduksi tak hanya diberikan di sekolah. Orang tua juga perlu memberikan edukasi tentang hal tersebut kepada anak.

Baca Selengkapnya

Cegah Seks Bebas, Pentingnya Remaja Putri Pahami Kesehatan Reproduksi

1 Mei 2023

Cegah Seks Bebas, Pentingnya Remaja Putri Pahami Kesehatan Reproduksi

Remaja putri perlu menjaga kesehatan reproduksi dan menghindari seks bebas untuk mencegah penularan penyakit menular seksual, kehamilan di luar nikah.

Baca Selengkapnya

Perlunya Peran Orang Tua Edukasi Anak Perempuan Kesehatan Reproduksi

15 April 2023

Perlunya Peran Orang Tua Edukasi Anak Perempuan Kesehatan Reproduksi

Orang tua harus bisa menjadi sumber pengetahuan utama bagi anak perempuan tentang masalah kesehatan reproduksi, terutama jika sudah menstruasi.

Baca Selengkapnya

Perlunya Pendidikan Seks sejak Dini untuk Lindungi Anak dari Kejahatan Seksual

9 Januari 2023

Perlunya Pendidikan Seks sejak Dini untuk Lindungi Anak dari Kejahatan Seksual

Pemerhati anak mengatakan pendidikan seks sejak dini bisa melindungi anak dari kejahatan seksual. Bagaimana caranya?

Baca Selengkapnya

CISDI Kritik Pasal Pidana soal Alat Kontrasepsi di RKUHP: Beri Dampak Buruk

3 Desember 2022

CISDI Kritik Pasal Pidana soal Alat Kontrasepsi di RKUHP: Beri Dampak Buruk

CISDI menyampaikan kritik atas dua pasal kesehatan di Rancangan Kitab Undang-Undang Hukum Pidana (RKUHP).

Baca Selengkapnya

Berapa Lama Terjadi Kehamilan setelah Bercinta?

25 Agustus 2022

Berapa Lama Terjadi Kehamilan setelah Bercinta?

Kesehatan umum dan reproduksi juga berperan dalam menentukan apakah kehamilan bisa terjadi dengan cepat atau tidak.

Baca Selengkapnya

Pentingnya Persiapan Pasangan sebelum Menikah demi Kesehatan Reproduksi

28 Juni 2022

Pentingnya Persiapan Pasangan sebelum Menikah demi Kesehatan Reproduksi

Persiapan untuk berkeluarga perlu dimulai sejak memasuki usia remaja. Salah satu tujuannya menjaga kesehatan reproduksi kelak.

Baca Selengkapnya