Batasi Penggunaan Obat Flu untuk Ibu Hamil  

Reporter

Editor

Kamis, 22 Desember 2011 11:08 WIB

sxc.hu

TEMPO.CO, Jakarta - Para ahli mengingatkan agar ibu hamil tidak menggunakan obat salesma, masuk angin, dan flu secara berlebihan. Pasalnya, beberapa jenis obat diketahui bisa membahayakan janin mereka atau tidak diketahui dengan baik apakah aman atau tidak untuk para ibu hamil.

“Setiap tahun sekitar waktu-waktu seperti sekarang, kami mendapatkan banyak telepon dari para ibu hamil dan ibu menyusui di California. Mereka sedang terkena flu dan salesma serta khawatir tentang obat-obatan yang bisa dikonsumsi,” ujar Christina Chambers, profesor ahli penyakit anak di University of California, San Diego, dan Direktur program di Teratogen Information Service di California.

Untuk membantu para calon ibu yang sedang sakit selama musim liburan ini, Chambers menyarankan beberapa tip mengkonsumsi obat flu/salesma seperti dikutip Health Day edisi 21 Desember 2011.

1. Minum obat seminimal mungkin. Obat flu yang dijual bebas bisa mengandung enam bahan baku yang digunakan untuk mengatasi berbagai gejala, seperti batuk, hidung meler, hingga sakit kepala. Pilih obat-obatan yang dibuat dari bahan baku untuk sakit yang Anda butuhkan dengan gejala yang spesifik.

2. Hindari minum obat untuk menghilangkan hidung tersumbat saat awal kehamilan. Ketika dikonsumsi pada trisemester awal kehamilan, obat-obatan ini terhubung dengan risiko kecacatan dinding perut pada janin. Obat tetes atau obat hisap untuk hidung akan lebih baik sebagai alternatif jangka pendek.

3. Waspadai bahan baku obat herbal. Banyak obat yang dijual bebas mengandung bahan baku herbal yang bisa saja belum dievaluasi penggunaannya selama kehamilan.

4. Jangan terlalu banyak mengkonsumsi obat batuk hisap. Obat ini mungkin meredakan tenggorakan yang sakit, tetapi mereka kerapkali mengandung gula. Obat hisap ini mungkin mengandung zinc (seng) dan vitamin C yang seharusnya dikonsumsi dengan batas tertentu per hari (80-100 miligram per hari untuk vitamin C dan 11 miligram per hari untuk zinc) selama kehamilan.

5. Pilihan sirup batuk bebas alkohol. Konsumsi obat batuk yang tidak mngandung alkohol.

HEALTH DAY I ARBA’IYAH SATRIANI

Berita terkait

Konimex dan Indordesa Luncurkan Produk Baru Makanan Nutrisi FontLife One, Bidik Pasar Dewasa Muda

6 hari lalu

Konimex dan Indordesa Luncurkan Produk Baru Makanan Nutrisi FontLife One, Bidik Pasar Dewasa Muda

PT Indordesa-- anak perusahaan PT Konimex, meluncurkan produk makanan nutrisi dan perawatan kesehatan, FontLife One, di Kota Solo, Jawa Tengah.

Baca Selengkapnya

Aliansi Kecam Kehadiran Industri Plastik dan Kimia dalam Delegasi Indonesia untuk Negosiasi Perjanjian Plastik

8 hari lalu

Aliansi Kecam Kehadiran Industri Plastik dan Kimia dalam Delegasi Indonesia untuk Negosiasi Perjanjian Plastik

Kehadiran itu membahayakan tujuan perjanjian, yaitu mengatur keseluruhan daur hidup plastik untuk melindungi kesehatan manusia dan lingkungan.

Baca Selengkapnya

Sejak 2021, Jokowi 6 Kali Sampaikan Keresahan WNI Pilih Berobat ke Luar Negeri

8 hari lalu

Sejak 2021, Jokowi 6 Kali Sampaikan Keresahan WNI Pilih Berobat ke Luar Negeri

Presiden Joko Widodo atau Jokowi acap menyampaikan keresahannya soal warga negara Indonesia yang berbondong-bondong berobat ke negara lain, alih-alih dalam negeri.

Baca Selengkapnya

5 Penyebab Sulit Tidur pada Penderita Diabetes

8 hari lalu

5 Penyebab Sulit Tidur pada Penderita Diabetes

Ternyata lima masalah ini menjadi penyebab penderita diabetes sulit tidur.

Baca Selengkapnya

Penelitian Ungkap Pelet Plastik Daur Ulang dari Indonesia Mengandung 30 Bahan Kimia Beracun dengan Konsentrasi Tinggi

9 hari lalu

Penelitian Ungkap Pelet Plastik Daur Ulang dari Indonesia Mengandung 30 Bahan Kimia Beracun dengan Konsentrasi Tinggi

Proyek penelitian di 13 negara ini bertujuan meningkatkan kesadaran global tentang bahan kimia berbahaya dalam plastik daur ulang

Baca Selengkapnya

Jokowi Ungkap PR Besar di Bidang Kesehatan: Pintar kalau Sakit Mau Apa?

9 hari lalu

Jokowi Ungkap PR Besar di Bidang Kesehatan: Pintar kalau Sakit Mau Apa?

Presiden Jokowi mengungkapkan PR besar Indonesia di bidang kesehatan. Apa saja?

Baca Selengkapnya

Pakta Konsumen Nasional Minta Pemerintah Penuhi Hak Konsumen Tembakau

12 hari lalu

Pakta Konsumen Nasional Minta Pemerintah Penuhi Hak Konsumen Tembakau

Pakta Konsumen Nasional meminta pemerintah untuk memenuhi hak konsumen tembakau di Indonesia.

Baca Selengkapnya

Definisi Kesehatan Mental Menurut Psikolog, Perlu Dimiliki Setiap Orang

16 hari lalu

Definisi Kesehatan Mental Menurut Psikolog, Perlu Dimiliki Setiap Orang

Kesehatan mental lebih dari sekadar gangguan atau kecacatan mental yang diderita seseorang. Psikolog beri penjelasan.

Baca Selengkapnya

7 Tanda-tanda Kucing Mengalami Dehidrasi

17 hari lalu

7 Tanda-tanda Kucing Mengalami Dehidrasi

Dehidrasi terjadi ketika kucing kehilangan lebih banyak cairan dari yang mereka konsumsi.

Baca Selengkapnya

Jadi Makanan Khas Lebaran, Ketahui Kandungan Nutrisi dan Manfaat Hati Ayam dalam Sambal Goreng Kentang Ati

24 hari lalu

Jadi Makanan Khas Lebaran, Ketahui Kandungan Nutrisi dan Manfaat Hati Ayam dalam Sambal Goreng Kentang Ati

Hati ayam dalam sambal goreng kentang ati, makan khas ketika lebaran, ternyata memiliki manfaat kesehatan. Apa saja?

Baca Selengkapnya