Sindrom Cinderella Peterpan Membelenggu Lajang

Reporter

Editor

Senin, 13 Februari 2012 18:29 WIB

shoes.lovetoknow.com

TEMPO.CO, Jakarta -Menjadi lajang tentu tidak selamanya menyenangkan, apalagi kalau kelamaan. Tapi mungkin ada yang tak disadari para lajang, kenapa mereka tidak segera menemukan pasangan.

Irma Rahayu, seorang penyembuh jiwa dari Emotional Healing Therapy, menyebut ada sindrom yang menjangkiti para lajang. "Kalau yang perempuan sindrom Cinderela, kalau yang lelaki sindrom Peterpan," kata Irma dalam diskusi "Single, Sukses and Happy" di Cilandak Town Square, Sabtu 11 Februari 2012.

Sindrom Cinderella adalah sindrom perempuan yang mendamba pasangan bak pangeran di buku dongeng semasa kanak-kanak. "Romantis, sigap, dan tahu keinginan perempuan," ujar Irma. Sehingga mereka menunggu figur yang sempurna untuk menetapkan hati sebagai pasangan.

Lalu bagi para lelaki, mereka merasa sebagai Peterpan yang "forever young". "Sehingga bisa bermain-main terus dengan para perempuan," kata dia. Para lelaki yang merasa Peterpan ini biasanya suka tebar pesona, merasa ganteng dan suka memberi harapan kepada para perempuan. Tapi tujuannya hanya bermain-main tanpa komitmen.

Perempuan dan lelaki yang mengalami kedua sindrom ini biasanya memilliki masalah emosi dengan orang tuanya yang berlainan kelamin. Seperti perempuan dengan figur ayahnya dan lelaki dengan figur ibu. "Biasanya para pria Peterpan tidak dekat secara emosi dengan ibunya, sehingga kurang menghargai perempuan," ujar Irma.

Jadi, kalau ingin menghilangkan kedua sindrom ini, Irma berpesan: "Perbaikilah hubungan dengan orang tuamu."

DIANING SARI

Berita terkait

Konimex dan Indordesa Luncurkan Produk Baru Makanan Nutrisi FontLife One, Bidik Pasar Dewasa Muda

1 hari lalu

Konimex dan Indordesa Luncurkan Produk Baru Makanan Nutrisi FontLife One, Bidik Pasar Dewasa Muda

PT Indordesa-- anak perusahaan PT Konimex, meluncurkan produk makanan nutrisi dan perawatan kesehatan, FontLife One, di Kota Solo, Jawa Tengah.

Baca Selengkapnya

Aliansi Kecam Kehadiran Industri Plastik dan Kimia dalam Delegasi Indonesia untuk Negosiasi Perjanjian Plastik

2 hari lalu

Aliansi Kecam Kehadiran Industri Plastik dan Kimia dalam Delegasi Indonesia untuk Negosiasi Perjanjian Plastik

Kehadiran itu membahayakan tujuan perjanjian, yaitu mengatur keseluruhan daur hidup plastik untuk melindungi kesehatan manusia dan lingkungan.

Baca Selengkapnya

Sejak 2021, Jokowi 6 Kali Sampaikan Keresahan WNI Pilih Berobat ke Luar Negeri

2 hari lalu

Sejak 2021, Jokowi 6 Kali Sampaikan Keresahan WNI Pilih Berobat ke Luar Negeri

Presiden Joko Widodo atau Jokowi acap menyampaikan keresahannya soal warga negara Indonesia yang berbondong-bondong berobat ke negara lain, alih-alih dalam negeri.

Baca Selengkapnya

5 Penyebab Sulit Tidur pada Penderita Diabetes

3 hari lalu

5 Penyebab Sulit Tidur pada Penderita Diabetes

Ternyata lima masalah ini menjadi penyebab penderita diabetes sulit tidur.

Baca Selengkapnya

Penelitian Ungkap Pelet Plastik Daur Ulang dari Indonesia Mengandung 30 Bahan Kimia Beracun dengan Konsentrasi Tinggi

3 hari lalu

Penelitian Ungkap Pelet Plastik Daur Ulang dari Indonesia Mengandung 30 Bahan Kimia Beracun dengan Konsentrasi Tinggi

Proyek penelitian di 13 negara ini bertujuan meningkatkan kesadaran global tentang bahan kimia berbahaya dalam plastik daur ulang

Baca Selengkapnya

Jokowi Ungkap PR Besar di Bidang Kesehatan: Pintar kalau Sakit Mau Apa?

4 hari lalu

Jokowi Ungkap PR Besar di Bidang Kesehatan: Pintar kalau Sakit Mau Apa?

Presiden Jokowi mengungkapkan PR besar Indonesia di bidang kesehatan. Apa saja?

Baca Selengkapnya

Pakta Konsumen Nasional Minta Pemerintah Penuhi Hak Konsumen Tembakau

7 hari lalu

Pakta Konsumen Nasional Minta Pemerintah Penuhi Hak Konsumen Tembakau

Pakta Konsumen Nasional meminta pemerintah untuk memenuhi hak konsumen tembakau di Indonesia.

Baca Selengkapnya

Definisi Kesehatan Mental Menurut Psikolog, Perlu Dimiliki Setiap Orang

11 hari lalu

Definisi Kesehatan Mental Menurut Psikolog, Perlu Dimiliki Setiap Orang

Kesehatan mental lebih dari sekadar gangguan atau kecacatan mental yang diderita seseorang. Psikolog beri penjelasan.

Baca Selengkapnya

7 Tanda-tanda Kucing Mengalami Dehidrasi

12 hari lalu

7 Tanda-tanda Kucing Mengalami Dehidrasi

Dehidrasi terjadi ketika kucing kehilangan lebih banyak cairan dari yang mereka konsumsi.

Baca Selengkapnya

Jadi Makanan Khas Lebaran, Ketahui Kandungan Nutrisi dan Manfaat Hati Ayam dalam Sambal Goreng Kentang Ati

19 hari lalu

Jadi Makanan Khas Lebaran, Ketahui Kandungan Nutrisi dan Manfaat Hati Ayam dalam Sambal Goreng Kentang Ati

Hati ayam dalam sambal goreng kentang ati, makan khas ketika lebaran, ternyata memiliki manfaat kesehatan. Apa saja?

Baca Selengkapnya