Lingkar Kepala Bayi Pengaruhi IQ nya Saat Dewasa

Reporter

Kamis, 20 Juni 2013 12:09 WIB

modernhomemodernbaby.com

TEMPO.CO, Adelaide - IQ seorang anak dapat ditentukan oleh seberapa besar berat badan bayi tersebut di bulan pertama kelahirannya. Bayi yang memiliki berat badan lebih besar dengan pertumbuhan kepala yang cepat di bulan pertamanya, akan memiliki IQ yang lebih tinggi ketika mereka mulai bersekolah.


Seperti yang dilansir oleh situs Daily Mail, Hal ini terjadi karena lingkar kepala merupakan indikator volume otak yang berarti kepala besar menunjukkan otak besar. Penelitian terbaru menunjukkan bahwa keuntungan yang di dapat bayi tersebut di bulan pertamanya dapat menentukan IQ nya di masa dewasa.


Para peneliti di University of Adelaide, di Australia, mempelajari 13.800 kelahiran anak. Mereka menemukan bahwa bayi yang tumbuh sebesar 40 persen dari berat lahir mereka dalam empat minggu pertama memiliki IQ 1,5 poin lebih tinggi daripada mereka yang hanya tumbuh 15 persen dari berat lahir mereka. Mereka yang mengalami pertumbuhan terbesar dalam lingkar kepala juga memiliki IQ tertinggi pada usia enam tahun.


“Lingkar kepala merupakan indikator volume otak, sehingga peningkatan yang lebih besar dalam lingkar kepala pada bayi yang baru lahir menunjukkan pertumbuhan otak lebih cepat,” kata penulis utama studi tersebut, Dr Lisa Smithers. “Secara keseluruhan, anak-anak yang baru lahir yang tumbuh cepat dalam empat minggu pertama memiliki skor IQ lebih tinggi di kemudian hari.” Tambahnya.


DAILYMAIL.CO.UK | ANINDYA LEGIA PUTRI


Terhangat:
EDSUS HUT Jakarta | Kenaikan Harga BBM | Rusuh KJRI Jeddah


Baca juga:
Sidang Perdana Kasus Cebongan Kamis Ini

Kalapas Cebongan: Pasti Ada Tekanan Psikis Berat

Kasus Cebongan, LPSK Gandeng 16 Psikolog

Kasus Cebongan, LPSK Umuman Kondisi Saksi


Advertising
Advertising

Berita terkait

Mengenal Dampak Buruk Kecanduan Menonton TV Digital Bagi Balita

6 November 2022

Mengenal Dampak Buruk Kecanduan Menonton TV Digital Bagi Balita

Televisi telah menjadi hiburan bagi kebanyakan manusia modern. Bagi balita, dampak buruk apa yang bisa ditimbulkan dari menonton TV Digital ?

Baca Selengkapnya

8 Gejala Autisme yang Tercermin dari Perilaku Bayi

3 April 2019

8 Gejala Autisme yang Tercermin dari Perilaku Bayi

Autisme bukan kelainan, melainkan keterbatasan seseorang dalam berkomunikasi dan bersosialisasi.

Baca Selengkapnya

Perubahan Iklim Mempengaruhi Kesehatan Jantung Bayi

4 Februari 2019

Perubahan Iklim Mempengaruhi Kesehatan Jantung Bayi

Sebuah studi terbaru menunjukkan bahwa bayi yang baru lahir rentan alami gangguan kesehatan jantung akibat perubahan iklim

Baca Selengkapnya

Kembangkan Kemampuan Bicara Anak Melalui Gerak Ritmis

24 Januari 2019

Kembangkan Kemampuan Bicara Anak Melalui Gerak Ritmis

Gerakan ritmis pada anak bisa membantu mengembangkan kemampuan berbicara pada anak usia dini.

Baca Selengkapnya

Bayi Gumoh Berlebihan, Jangan Sepelekan, Segera Periksa ke Dokter

15 November 2018

Bayi Gumoh Berlebihan, Jangan Sepelekan, Segera Periksa ke Dokter

Salah satu gangguan pencernaan yang sering terjadi pada bayi usia 0-12 bulan adalah gumoh. Gumoh bukan muntah yang diawali mual dan penuh di perut.

Baca Selengkapnya

Anak Belum Bisa Berenang, Kenalkan Dulu Akuarobik

11 November 2018

Anak Belum Bisa Berenang, Kenalkan Dulu Akuarobik

Ketimbang memaksakan anak belajar berenang, ada baiknya orang tua memperkenalkan anak pada olahraga akuarobik atau aerobik air.

Baca Selengkapnya

Tanda Bayi Memiliki Kulit Sensitif atau Tidak, Perhatikan Pipinya

6 November 2018

Tanda Bayi Memiliki Kulit Sensitif atau Tidak, Perhatikan Pipinya

Banyak ibu mengira kulit bayi menjadi sensitif jika terkena air susu ibu atau ASI saat menyusui, terutama di daerah pipi

Baca Selengkapnya

Ibu, Jangan Lupa Berikan Anak Imunisasi demi Kesehatannya

1 November 2018

Ibu, Jangan Lupa Berikan Anak Imunisasi demi Kesehatannya

Imunisasi adalah prosedur penting untuk mencegah anak terkena infeksi penyakit sejak usia dini.

Baca Selengkapnya

Bayi Poppy Bunga Terkena Infeksi Usus, Apa Gejalanya

19 Oktober 2018

Bayi Poppy Bunga Terkena Infeksi Usus, Apa Gejalanya

Poppy Bunga menceritakan infeksi usus yang terjadi kepada anak keduanya saat berusia 2 minggu, dan baru ketahuan di usia 1,5 bulan.

Baca Selengkapnya

Bayi di NTT Rajin Minum Susu tapi Stunting Tinggi, Ada yang Salah

17 Oktober 2018

Bayi di NTT Rajin Minum Susu tapi Stunting Tinggi, Ada yang Salah

Kontroversi susu kenal manis, apakah termasuk produk susu atau bukan memiliki implikasi yang panjang sampai ke masalah stunting.

Baca Selengkapnya