Dewi Sandra : Indonesia Kiblat Fashion Hijab Dunia  

Reporter

Senin, 21 Oktober 2013 13:11 WIB

Dewi Sandra saat memperagakan busana koleksi bulan ramadan dari desainer Dian Pelangi di Gandaria City, Jakarta, Sabtu (6/7). TEMPO/Nurdiansah

TEMPO.CO, Jakarta - Perhelatan Jakarta Fashion Week 2014 merupakan momen yang paling ditunggu oleh para kaum urban pecinta mode, begitu juga dengan Dewi Sandra. Penyanyi yang telah lama memutuskan untuk berhijab ini pun menyempatkan diri di tengah kesibukannya untuk melihat perkembangan mode di JFW 2014.

Ditemui di Senayan City, Minggu, 20 Okober 2013, Dewi mengungkapkan rasa bangganya kepada para desainer Indonesia, khususnya yang merancang baju muslim. "Fashion dari baju muslim terus berkembang pesat, terlebih saat ini sudah banyak wanita yang memutuskan untuk berhijab."

"Adanya campur tangan dari para desainer yang kreatif membuat baju muslim sekarang menjadi lebih menarik dan easy to wear. Bahkan menurutku, saat ini Indonesia merupakan kiblat dari fashion hijab," ujar Dewi yang baru menyelesaikan syuting film di Eropa.

Dewi Sandra sendiri mengaku lebih memilih kenyamanan dan kesederhanaan. "Apapun fashion-nya, yang terpenting harus nyaman saat dipakai," katanya. Dalam berhijab, Dewi juga mengungkapkan bahwa dirinya masih dalam proses belajar.

"Dalam berhijab memang harus syar'i. Namun, semuanya ada proses dan berhijab sendiri merupakan proses. Jadi, jangan berharap orang berhijab langsung bisa syar'i."

"Bahkan saya sendiri prosesnya lama. Saya baru memutuskan berhijab di umur 33 tahun. Untuk menjalani nilai syar'i harus step by step, butuh dukungan juga dari orang-orang sekitar. Namun, semua ya kembali kepada niat. Karena aku menjalaninya lillahi ta'ala. Jadi, biar masalah syar'i atau enggaknya itu antara aku dan Allah SWT," ujar Dewi.

ANINDYA LEGIA PUTRI

Topik Terhangat
Gatot Tersangka | Suap Akil Mochtar | Foto Bunda Putri | Dinasti Banten | Andi Mallarangeng Ditahan KPK

Berita Terpopuler
Troika Series, yang Muda yang Berkarya
Inspirasi Mimpi Tex Saverio
Presiden SBY jadi Saksi Akad Nikah Azima Rajasa







Berita terkait

Cara Mudah Menghilangkan Notifikasi Google Chrome di HP dan Laptop

6 menit lalu

Cara Mudah Menghilangkan Notifikasi Google Chrome di HP dan Laptop

Notifikasi Google Chrome bisa mengganggu pengguna saat sedang asyik menggunakan HP atau Laptop. Ini cara menghilangkan notifikasi Chrome.

Baca Selengkapnya

Pengguna LRT Jabodebek Mencapai 1,4 Juta di April 2024

7 menit lalu

Pengguna LRT Jabodebek Mencapai 1,4 Juta di April 2024

Jumlah penumpang Light Rail Transit atau LRT Jakarta, Bogor, Depok, dan Bekasi (Jabodebek) selama April 2024 sebanyak 1.402.933 orang.

Baca Selengkapnya

Bupati Sidoarjo Gus Muhdlor Mangkir tanpa Alasan, KPK: Praperadilan Tak Hentikan Penyidikan

7 menit lalu

Bupati Sidoarjo Gus Muhdlor Mangkir tanpa Alasan, KPK: Praperadilan Tak Hentikan Penyidikan

KPK mengatakan, kuasa hukum Bupati Sidoarjo Gus Muhdlor seharusnya berperan mendukung kelancaran proses hukum.

Baca Selengkapnya

Rupiah Menguat di Angka Rp 16.088

11 menit lalu

Rupiah Menguat di Angka Rp 16.088

Nilai tukar rupiah terhadap dolar Amerika Serikat (AS) menguat di angka Rp 16.088 pada perdagangan akhir pekan ini.

Baca Selengkapnya

3 Fakta Menarik Love Reset, Film Jung So Min dan Kang Ha Neul yang Tayang di Vidio

12 menit lalu

3 Fakta Menarik Love Reset, Film Jung So Min dan Kang Ha Neul yang Tayang di Vidio

Setelah dirilis di bioskop akhir tahun lalu, film Love Reset yang dibintangi Jung So Min dan Kang Ha Neul tayang di Vidio mulai 5 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Anies-Muhaimin ke Aceh Meski Timnas Amin Sudah Bubar, Ada Apa?

13 menit lalu

Anies-Muhaimin ke Aceh Meski Timnas Amin Sudah Bubar, Ada Apa?

Anies-Muhamin dikabarkan menuju ke Aceh untuk mengikut agenda bersama meski Timnas Amin sudah bubar.

Baca Selengkapnya

Shin Tae-yong Bicara Peluang Panggil Elkan Baggott untuk Laga Timnas U-23 Indonesia vs Guinea

17 menit lalu

Shin Tae-yong Bicara Peluang Panggil Elkan Baggott untuk Laga Timnas U-23 Indonesia vs Guinea

Elkan Baggott berpeluang dipanggil Shin Tae-yong untuk laga playoff Olimpiade Paris 2024 Timnas U-23 Indonesia vs Guinea.

Baca Selengkapnya

7 Rekomendasi Game Google Play 2024 yang Seru untuk Dimainkan

19 menit lalu

7 Rekomendasi Game Google Play 2024 yang Seru untuk Dimainkan

Berikut ini beberapa rekomendasi game Google yang bisa Anda install dan mainkan. Ada banyak game seru dan menantang.

Baca Selengkapnya

Tips Bantu Mengatasi Ruang Penyimpanan Google yang Penuh

24 menit lalu

Tips Bantu Mengatasi Ruang Penyimpanan Google yang Penuh

Langkah selanjutnya adalah menghapus data yang tidak lagi diperlukan atau relevan dengan mengakses https://drive.google.com/#quota.

Baca Selengkapnya

Delegasi World Water Forum akan Diajak Wisata Melukat dan Meninjau Museum di Bali

27 menit lalu

Delegasi World Water Forum akan Diajak Wisata Melukat dan Meninjau Museum di Bali

Bali menyiapkan tiga tempat penglukatan di Bali, salah satunya Pura Tirta Empul di Tampaksiring, untuk delegasi World Water Forum.

Baca Selengkapnya