Siswa SMPN 4 Hiperseks? Apa Kata Dokter Boyke

Reporter

Sabtu, 2 November 2013 02:40 WIB

Ilustrasi. religionlink.com

TEMPO.CO, Jakarta - Pelecehan seksual dan video seks anak remaja yang terjadi di SMPN 4 Jakarta menimbulkan beberapa asumsi. Salah satunya muncul persoalan hiperseks atau kecanduan melakukan hubungan seksual yang dialami korban pelecehan.

Dr Boyke Dian Nugraha SpOG MARS mencoba meluruskan asumsi tersebut. Menurut dia, remaja tidak bisa dikategorikan sebagai hiperseks. "Keinginan untuk melakukan seks pada remaja memang tinggi. Keinginan seks yang tinggi belum bisa disebut hiperseks," kata Boyke kepada Tempo, Jumat, 1 November 2013.

Menurut dia, hiperseks dipengaruhi oleh gangguan kepribadian. "Kebanyakan penderita hiperseks itu memiliki kelainan kejiwaan," kata Boyke. Penderita hiperseks cenderung memiliki keinginan seksual yang tinggi dan tidak merasakan kepuasan dari hubungan seks yang dilakukannya beberapa kali. "Penderita hiperseks pada pria disebut satyriasis, sementara perempuan disebut nymphomania," kata Boyke. (Baca: Wanita Ini Masturbasi 47 Kali Sehari)

Pada pria penderita satyriasis, kelainan disebabkan oleh faktor fisik maupun psikis. Dari aspek fisik, salah satunya, akibat peradangan di saluran kemih yang merangsang kerja saluran tersebut sedemikian rupa, sehingga individu bersangkutan terkesan "haus" untuk melakukan hubungan seks. Adapun aspek psikis berupa ketidaknyamanan dalam diri yang membuat kebutuhan akan kedekatan dengan lawan jenis meningkat tajam.

Pada perempuan nymphomania, kelainan disebabkan oleh faktor psikis. Salah satunya berakar pada terjadinya penyimpangan selama masa pertumbuhan dari usia balita sampai remaja, misalnya ketika kecil pernah menyaksikan bagaimana orang tuanya melakukan hubungan seks.

RINA ATMASARI

Berita Terpopuler
Wajah Gadis Ini Berasal dari Kulit Payudaranya
Ari Kartika Kenalkan Taman Bermain Khas Indonesia
Museum Kanker Pertama di Indonesia Resmi Dibuka
Studi: Wortel Juara untuk Kesuburan Sperma

Berita terkait

10 Perilaku Pasangan yang Merendahkan Anda dan Hubungan, Jangan Ditoleransi

35 hari lalu

10 Perilaku Pasangan yang Merendahkan Anda dan Hubungan, Jangan Ditoleransi

Anda sering terluka atau mempertanyakan harga diri. Berikut perilaku pasangan yang menjadi sinyal Anda harus bersikap tegas dalam hubungan.

Baca Selengkapnya

Tanggapan Pihak Johnny Depp atas Tuduhan Pelecehan Verbal dari Lawan Mainnya

38 hari lalu

Tanggapan Pihak Johnny Depp atas Tuduhan Pelecehan Verbal dari Lawan Mainnya

Tanggapan Johnny Depp setelah dituduh melakukan pelecehan verbal terhadap lawan mainnya di lokasi syuting film Blow yang dirilis 23 tahun lalu.

Baca Selengkapnya

Mantan Produser Nickelodeon Minta Maaf Atas Perilakunya yang Diungkap Serial Quiet On Set

39 hari lalu

Mantan Produser Nickelodeon Minta Maaf Atas Perilakunya yang Diungkap Serial Quiet On Set

Mantan Produser Nickelodeon, Dan Schneider terseret kasus pelecehan, seksisme, rasisme, dan perlakuan tidak pantas terhadap artis cilik.

Baca Selengkapnya

Fakultas Filsafat UGM Dalami Dugaan Kekerasan Seksual Mahasiswa dengan Korban 8 Orang

41 hari lalu

Fakultas Filsafat UGM Dalami Dugaan Kekerasan Seksual Mahasiswa dengan Korban 8 Orang

Fakultas Filsafat UGM menunggu laporan dari para korban untuk penanganan yang lebih tepat dan cepat.

Baca Selengkapnya

Kilas Balik Kasus Pungli di Rutan KPK, Terbongkarnya Diawali Kejadian Pelecehan Seksual

43 hari lalu

Kilas Balik Kasus Pungli di Rutan KPK, Terbongkarnya Diawali Kejadian Pelecehan Seksual

KPK telah menetapkan 15 tersangka kasus pungutan liar di rumah tahanan KPK. Berikut kilas baliknya, diawali kejadian pelecehan seksual.

Baca Selengkapnya

Dugaan Pelecehan oleh Rektor Universitas Pancasila, Polisi Periksa 15 Saksi

54 hari lalu

Dugaan Pelecehan oleh Rektor Universitas Pancasila, Polisi Periksa 15 Saksi

Rektor Universitas Pancasila nonaktif Edie Toet Hendratno dilaporkan dua orang atas dugaan pelecehan

Baca Selengkapnya

Dugaan Pelecehan Seksual Oleh Dokter di Palembang, Pelapor akan Serahkan Barang Bukti

59 hari lalu

Dugaan Pelecehan Seksual Oleh Dokter di Palembang, Pelapor akan Serahkan Barang Bukti

Perkara dugaan pelecehan seksual oleh dokter di salah satu rumah sakit di Jakabaring, Palembang, terus bergulir di Polda Sumatera Selatan

Baca Selengkapnya

Datangi Polda, Rektor Universitas Pancasila Edie Toet Bantah Lakukan Pelecehan Seksual

29 Februari 2024

Datangi Polda, Rektor Universitas Pancasila Edie Toet Bantah Lakukan Pelecehan Seksual

Rektor Universitas Pancasila nonaktif, Edie Toet Hendratno, 72 tahun, memenuhi panggilan polisi untuk diperiksa di kasus dugaan pelecehan seksual

Baca Selengkapnya

Rektor Universitas Pancasila Diperiksa Hari Ini, Korban Bantah Ada Motif Politik

29 Februari 2024

Rektor Universitas Pancasila Diperiksa Hari Ini, Korban Bantah Ada Motif Politik

Pengacara rektor Universitas Pancasila menuding ada motif politik karena isu pelecehan seksual ini mencuat jelang pemilihan rektor.

Baca Selengkapnya

Yayasan Minta Rektor Universitas Pancasila Kooperatif Jalani Proses di Polisi soal Dugaan Pelecehan

27 Februari 2024

Yayasan Minta Rektor Universitas Pancasila Kooperatif Jalani Proses di Polisi soal Dugaan Pelecehan

Yayasan Universitas Pancasila meminta rektor nonaktif ETH kooperatif menjalani proses di kepolisian dalam kasus dugaan pelecehan seksual

Baca Selengkapnya