Frankfurt Book Fair, Sisca Soewitomo Akan Hidangkan Menu Ini  

Reporter

Selasa, 6 Oktober 2015 17:35 WIB

Tape ketan hitam.

TEMPO.CO, Jakarta - Indonesia akan mengirimkan delegasi kulinernya dalam ajang Frankfurt Book Fair di Jerman, 13-18 Oktober. Sebagai tamu kehormatan dalam ajang itu, Indonesia akan memamerkan program kuliner yang dikemas dalam slogan "Spice it Up!" atau "Bumbui".

Untuk pertama kalinya dalam 400 tahun sejarah perhelatan akbar itu, ada tamu kehormatan mengangkat kekayaan rempah dan bumbu sebagai daya tarik programnya.

Tim kuliner Indonesia terdiri atas sekitar 25 tokoh kuliner dan juru masak ternama Tanah Air, seperti Sisca Soewitomo, Bara Pattiradjawane, dan Bondan Winarno. Juga tiga siswa SMKN 1 Kudus penghidang masakan khas Indonesia.

Pakar kuliner Sisca Soewitomo mengaku tak mempunyai resep rahasia agar bisa memasak enak. Namun, mengaku memasak itu harus dengan penuh cinta.

"Memasak harus dengan penuh cinta. Jadi saya memasak ini semua, karena kecintaan saya pada anda-anda semua," ujar Sisca dalam konferensi pers di Jakarta, Senin, 5 Oktober 2015 sembari menghidangkan sejumlah masakan yang akan dihidangkan pada Frankfurt Book Fair.

Sisca akan menghidangkan andalannya, yakni opor ayam, laksa marinara, udang bubur acar kuning, rice panarota, bubur sumsum, dan ketan hitam.

"Saya memasak dengan hati yang senang. Kalau hati senang, masakan yang dimasak pun akan terasa enak," jelas dia.

Meski hobi masak, makanan kegemaran Sisca hanya sambal tempe. Makanan yang dikonsumsi pun tak terlalu banyak.

ANTARA

Berita terkait

Perusahaan Malaysia dan Jermat Minat Investasi di IKN, OIKN Sebut 3 LoI, Rencana Kantor Kedubes Pindah hingga..

2 hari lalu

Perusahaan Malaysia dan Jermat Minat Investasi di IKN, OIKN Sebut 3 LoI, Rencana Kantor Kedubes Pindah hingga..

Deputi Otorita IKN Agung Wicaksono menyatakan beberapa perusahaan dari Malaysia dan Jerman telah menyatakan minatnya untuk berinvestasi di IKN.

Baca Selengkapnya

Ikan Arsik dan Mie Gomak Khas Danau Toba Jadi Incaran Wisatawan

3 hari lalu

Ikan Arsik dan Mie Gomak Khas Danau Toba Jadi Incaran Wisatawan

Ada dua masakan khas masyarakat sekitar Danau Toba yang menjadi incaran pelancong dari berbagai penjuru

Baca Selengkapnya

Ujung Perang Dunia II Eropa: Eva Braun, Istri Adolf Hitler yang Tewas Sehari Setelah Pernikahan

3 hari lalu

Ujung Perang Dunia II Eropa: Eva Braun, Istri Adolf Hitler yang Tewas Sehari Setelah Pernikahan

Bernama lengkap Eva Anna Paula Braun, Braun adalah simpanan yang lalu menjadi istri Adolf Hitler, pemimpin Nazi Jerman di Perang Dunia II.

Baca Selengkapnya

Perang Dunia II: Kilas Balik Kematian Adolf Hitler 79 Tahun Silam

3 hari lalu

Perang Dunia II: Kilas Balik Kematian Adolf Hitler 79 Tahun Silam

Setelah kematian Adolf Hitler, Ibukota Jerman, Berlin, jatuh ke tangan Sekutu pada 7 Mei 1945. Itu menandai akhir dari Perang Dunia II di Eropa.

Baca Selengkapnya

Solo Indonesia Culinary Festival 2024 Bakal Digelar di Stadion Manahan Solo, Catat Tanggalnya!

6 hari lalu

Solo Indonesia Culinary Festival 2024 Bakal Digelar di Stadion Manahan Solo, Catat Tanggalnya!

Bagi penggemar kuliner masakan khas Indonesia jangan sampai melewatkan acara Solo Indonesia Culinary Festival atau SICF 2024

Baca Selengkapnya

Jerman Lanjutkan Pendanaan untuk UNRWA

9 hari lalu

Jerman Lanjutkan Pendanaan untuk UNRWA

Jerman menyatakan akan melanjutkan pendanaan untuk UNRWA, menyusul negara-negara lain yang sempat menangguhkan pendanaan.

Baca Selengkapnya

Jerman Lanjutkan Kerja Sama dengan UNRWA Palestina

10 hari lalu

Jerman Lanjutkan Kerja Sama dengan UNRWA Palestina

Menyusul beberapa negara yang telah menghentikan penangguhan dana UNRWA, Jerman melanjutkan kerja sama dengan badan pengungsi Palestina itu.Menyusul b

Baca Selengkapnya

Deretan 5 Perpustakaan Unik di Dunia, Surga Pecinta Buku

10 hari lalu

Deretan 5 Perpustakaan Unik di Dunia, Surga Pecinta Buku

Banyak perpustakaan konvensional unik di setiap negara yang menjadi tempat impian bagi para pecinta buku.

Baca Selengkapnya

Datang ke Semarang Jangan Lupa Beli 10 Oleh-oleh Khas Ini

15 hari lalu

Datang ke Semarang Jangan Lupa Beli 10 Oleh-oleh Khas Ini

Selain terkenal destinasi wisatanya, Semarang memiliki ikon oleh-oleh khas seperti wingko dan lumpia. Apa lagi?

Baca Selengkapnya

Risma Memberikan Kuliah Umum di Universitat Hamburg Jerman

16 hari lalu

Risma Memberikan Kuliah Umum di Universitat Hamburg Jerman

Menteri Sosial, Tri Rismaharini, mendapat sambutan hangat saat memberikan kuliah umum di Asien-Afrika Institut, Universitt Hamburg, Jerman.

Baca Selengkapnya