Marah Sebelum Tidur Dapat Merusak Kualitas Tidur

Reporter

Mitra Tarigan

Editor

Mitra Tarigan

Selasa, 26 September 2017 12:02 WIB

Ilustrasi perempuan marah. Shutterstock

TEMPO.CO, Jakarta - Marah ternyata tidak hanya mempengaruhi hubungan seseorang, namun juga merusak kualitas tidur seseorang. Para ilmuwan dari Iowa State University menemukan bahwa orang pemarah atau orang yang sulit menjaga emosi tidak akan tidur senyenyak orang yang lebih bahagia.

Sebanyak 436 partisipan dibagi menjadi tiga kelompok tergantung dari bagaimana cara mereka menghadapi rasa marah. Baca: 6 Tip agar Tidur Malam Anda Nyenyak

Berdasarkan kuesioner, mereka dimasukkan ke dalam tiga kategori: orang yang memendam emosi, orang yang meluapkan emosi dan orang yang bisa mengontrol emosi. Pola tidur setiap orang di pantau selama sepekan. Hasilnya, orang yang memendam emosi cenderung tidak tidur senyenyak mereka dari kategori lain.

Menurut studi, hal ini bisa disebabkan karena orang-orang itu tetap memikirkan masalahnya sehingga mereka sulit merasa tenang untuk bisa beristirahat. Alasan lain yang membuat orang marah sulit tidur adalah karena ada peningkatan aktivitas kardiovaskular yang membuat tubuh sulit beristirahat. Baca: 13 Jurus Mengatasi Susah Tidur

Jadi, jika ada sesuatu yang membuat anda kesal, hal terbaik lakukan adalah menyisihkan sepuluh menit sebelum tidur untuk menenangkan diri. Jika tidak, Anda bisa sulit tidur semalaman, seperti dilansir dari independent.


ANTARA

Berita terkait

Kenali Dampak Stres pada Diabetes dan Cara Mengelolanya

3 hari lalu

Kenali Dampak Stres pada Diabetes dan Cara Mengelolanya

Stres fisik, seperti saat sakit atau cedera, gula darah juga bisa meningkat, yang dapat mempengaruhi penderita diabetes tipe 1 maupun tipe 2.

Baca Selengkapnya

5 Teknik Pernapasan untuk Mempermudah Tidur pada Malam Hari

3 hari lalu

5 Teknik Pernapasan untuk Mempermudah Tidur pada Malam Hari

Berikut beberapa teknik pernapasan yang dapat Anda praktikkan untuk memeprmudah tidur pada malam hari

Baca Selengkapnya

5 Penyebab Sulit Tidur pada Penderita Diabetes

8 hari lalu

5 Penyebab Sulit Tidur pada Penderita Diabetes

Ternyata lima masalah ini menjadi penyebab penderita diabetes sulit tidur.

Baca Selengkapnya

Saling Mempengaruhi, Ini Hubungan Diabetes dengan Gangguan Tidur

8 hari lalu

Saling Mempengaruhi, Ini Hubungan Diabetes dengan Gangguan Tidur

Penderita diabetes tipe 2 mengalami masalah gangguan tidur karena ketidakstabilan kadar gula darah dan gejala terkait diabetes.

Baca Selengkapnya

8 Cara Mencegah Jet Lag ala Pramugari setelah Penerbangan Jarak Jauh

9 hari lalu

8 Cara Mencegah Jet Lag ala Pramugari setelah Penerbangan Jarak Jauh

Pramugari dan pakar perjalanan berbagi cara mencegah jet lag setelah penerbangan jarak jauh, dari mengatur waktu sampai jalan-jalan sore hari.

Baca Selengkapnya

4 Tipe Tidur dan Pengaruhnya pada Kesehatan, Anda Masuk yang Mana?

9 hari lalu

4 Tipe Tidur dan Pengaruhnya pada Kesehatan, Anda Masuk yang Mana?

Penelitian selama 10 tahun menemukan empat tipe tidur pada lebih dari 3.000 orang. Apa saja dan pengaruhnya pada kesehatan?

Baca Selengkapnya

Pilihan Makanan Pengaruhi Kualitas Tidur, Simak Saran Pakar

11 hari lalu

Pilihan Makanan Pengaruhi Kualitas Tidur, Simak Saran Pakar

Pilihan makanan adalah pertimbangan penting untuk memastikan kualitas tidur yang baik. ada yang bisa membantu tidur sementara lain merusaknya.

Baca Selengkapnya

Jaga Kesehatan dengan Menerapkan Waktu Tidur Ideal

15 hari lalu

Jaga Kesehatan dengan Menerapkan Waktu Tidur Ideal

Berikut waktu tidur ideal agar kesehatan tubuh terus terjaga. Jangan tidur terlalu malam bila tak ada kepentingan khusus.

Baca Selengkapnya

Pentingnya Power Nap Saat Perjalanan Jauh, Ini Maksudnya

17 hari lalu

Pentingnya Power Nap Saat Perjalanan Jauh, Ini Maksudnya

Tidur singkat atau power nap dapat membantu masyarakat menjaga kesehatan fisik dan mental selama perjalanan jauh dengan kendaraan. Kenapa penting?

Baca Selengkapnya

Penelitian Ungkap Kualitas Tidur Wanita Lebih Buruk dari Pria, Ini Pemicunya

17 hari lalu

Penelitian Ungkap Kualitas Tidur Wanita Lebih Buruk dari Pria, Ini Pemicunya

Penelitian menunjukkan hampir 60 persen perempuan mengalami insomnia. Kualitas tidur mereka diklaim lebih buruk dari lawan jenis.

Baca Selengkapnya