Hujan Menurut Budaya India, Siapa Dewa Indra?

Reporter

Susandijani

Editor

Susandijani

Selasa, 26 September 2017 13:09 WIB

Ilustrasi hujan. Nationalpost.com

TEMPO.CO, Jakarta - Beberapa wilayah di Indonesia, termasuk Jabodetabek, sudah mengalami musim hujan. Meskipun masih ada beberapa wilayah yang masih mengalami kemarau hingga kekeringan.

Hujan, menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), bermakna titik-titik air yang berjatuhan dari udara. Fenomena alam ini sudah terjadi sejak jaman purba, sehingga memiliki pengaruh pada berbagai kebudayaan di dunia, termasuk kebudayaan India yang mengenal Dewa Indra sebagai dewa hujan.

Dikutip dari laman Ancient.eu, Dewa Indra dikenal juga sebagai Dewa Perang. Bersama dengan saudaranya Agni, yang merupakan Dewa Api, lahir dari mulut dewa purba atau purusha raksasa yang berbagai bagian tubuhnya melahirkan anggota lain dari Dewa-Dewi Hindu.

Baca juga:
Terlalu Banyak Minum Parasetamol Dapat Merusak Hati
Obat Ilegal Semakin Meresahkan, Simak Cara Menghindarinya


Dalam mitologi India, awan disamakan dengan ternak atau sapi surgawi. Sementara suara guntur saat badai mengilustrasikan saat Indra berkelahi dengan setan yang selalu berusaha mencuri awan atau sapi surgawi ini.

Selain itu, hujan juga dikisahkan sebagai gambaran Dewa Indra saat memerah susu ternak surgawi itu. Dewa Indra juga dianggap sebagai pelindung ternak duniawi milik para penyembahnya.

Indra sebagai dewa hujan meliputi dan mengendalikan alam semesta, menyeimbangkan bumi di telapak tangannya dan mengatur sesuai kehendaknya. Dia juga menciptakan sungai dengan membentuk pegunungan dan lembah dengan kapak sucinya.

RENDRAWATI

Berita terkait

Di Daratan Asia Gelombang Panas, BMKG: Indonesia Suhu Panas Biasa

6 jam lalu

Di Daratan Asia Gelombang Panas, BMKG: Indonesia Suhu Panas Biasa

Suhu panas muncul belakangan ini di Indonesia, setelah sejumlah besar wilayah daratan benua Asia dilanda gelombang panas (heat wave) ekstrem.

Baca Selengkapnya

Jalan Raya di Cina Ambles, Sedikitnya 48 Orang Tewas

12 jam lalu

Jalan Raya di Cina Ambles, Sedikitnya 48 Orang Tewas

Korban tewas akibat amblesnya jalan raya di Cina selatan telah meningkat menjadi 48 orang

Baca Selengkapnya

Dasarian Pertama Mei, Hujan Diprediksi Berkurang di Separuh Wilayah Jawa Barat

23 jam lalu

Dasarian Pertama Mei, Hujan Diprediksi Berkurang di Separuh Wilayah Jawa Barat

Stasiun Klimatologi BMKG Jawa Barat memprakirakan 52,1 persen wilayah berkategori hujan rendah.

Baca Selengkapnya

Cuaca Jakarta dan Sekitarnya Sama Cerah Berawan Pagi Ini, Bagaimana Siang dan Malam?

2 hari lalu

Cuaca Jakarta dan Sekitarnya Sama Cerah Berawan Pagi Ini, Bagaimana Siang dan Malam?

Prediksi cuaca dari BMKG menyebut Jabodetabek seluruhnya cerah berawan pada pagi ini, Kamis 30 April 2024.

Baca Selengkapnya

UTBK Dimulai Serentak 30 April, BMKG Prediksi Lokasi Ujian di Bandung Hujan

3 hari lalu

UTBK Dimulai Serentak 30 April, BMKG Prediksi Lokasi Ujian di Bandung Hujan

UTBK yang berlangsung dalam satu hingga dua gelombang mulai 30 April-7 Mei 2024, kemudian 14-20 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Prediksi Cuaca BMKG untuk Jabodetabek Hari Ini, Waspada Potensi Hujan di Mana?

3 hari lalu

Prediksi Cuaca BMKG untuk Jabodetabek Hari Ini, Waspada Potensi Hujan di Mana?

BMKG memprediksi seluruh wilayah Jakarta memiliki cuaca cerah berawan sepanjang pagi ini, Senin 29 April 2024.

Baca Selengkapnya

BMKG: Mayoritas Wilayah Indonesia Berpotensi Hujan Lebat Disertai Petir dan Angin Kencang

5 hari lalu

BMKG: Mayoritas Wilayah Indonesia Berpotensi Hujan Lebat Disertai Petir dan Angin Kencang

Potensi hujan sedang hingga hujan lebat disertai petir dan angin kencang dipengaruhi oleh Madden Julian Oscillation.

Baca Selengkapnya

BMKG Prakirakan Sebagian Jakarta Diguyur Hujan Sabtu Pagi hingga Malam

5 hari lalu

BMKG Prakirakan Sebagian Jakarta Diguyur Hujan Sabtu Pagi hingga Malam

Pada siang hari seluruh wilayah Jakarta dan Kepulauan Seribu diguyur hujan dengan intensitas ringan dan sedang.

Baca Selengkapnya

Usai Temukan 3 Korban Tewas Tanah Longsor, Basarnas Imbau Sebagian Warga Garut Mengungsi

6 hari lalu

Usai Temukan 3 Korban Tewas Tanah Longsor, Basarnas Imbau Sebagian Warga Garut Mengungsi

Warga yang tinggal di perbukitan dan lereng diminta mengungsi untuk meminimalisir korban bencana tanah longsor sepanjang musim pancaroba saat ini.

Baca Selengkapnya

5 Panduan Terhindar dari Sambaran Petir

6 hari lalu

5 Panduan Terhindar dari Sambaran Petir

Selain banjir, sambaran petir menjadi bencana yang berbahaya dan patut untuk diwaspadai saat musim hujan.

Baca Selengkapnya