3 Alasan Ini Membuat Festival Film Tempo Istimewa

Reporter

Aisha Shaidra

Editor

Susandijani

Kamis, 16 November 2017 15:54 WIB

Festival Film Tempo 2017

TEMPO.CO, Jakarta - Menjelang akhir 2017 ini, TEMPO akan menggelar Festival Film TEMPO atau FFT.

Kisah perjalanan FFT berawal dari penyelenggaraan Film Pilihan TEMPO yang digelar dalam sebuah Edisi Khusus Millenium 2000, edisi khusus pertama yang diterbitkan majalah Tempo. Saat itu, Tempo memutuskan untuk memilih berbagai tokoh yang dianggap berprestasi 10 tahun terakhir pada setiap bidang kesenian, termasuk film. Tahun selanjutnya penilaian bergulir kepada Sutradara, Skenario, Aktor, Aktris, Aktor Pendukung dan Aktris Pendukung Pilihan Tempo.

Beberapa film yang pernah menjadi pilihan TEMPO, ada Opera Jawa (Garin Nugroho), Mereka Bilang Saya Monyet (Djenar Maesa Ayu), Janji Joni (Joko Anwar), The Raid (Gareth Evans), Pintu Terlarang (Joko Anwar), About a Woman (Teddy Soeriaatmadja), dan Istirahatlah Kata-kata (Yosep Anggi Noen) pernah kami nobatkan sebagai Film Pilihan Tempo.

Baca juga:
Apa Alasan Gugatan Cerai Dikabulkan? Intip Kasus Ustad Al Habsyi
Sulih Suara, Kaesang Pangarep Sulit Menghilangkan Logat Medoknya

Sementara para tokohnya, tercatat ada Mira lesmana, Shanty Harmayn, Garin Nugroho, Ayushita Nugraha, Raihaanun, Wulan Guritno, Christine Hakim, Marissa Anita, juga Donny Damara, juga Chicco Jerikho.

Pada 2017, ajang Film Pilihan TEMPO diangkat ke atas panggung Malam Penghargaan, dan nama pun menjadi Festival Film Tempo atau FFT.

Ada 3 hal yang membuat FFT istimewa, simak hasil wawancara dengan salah satu jurinya, Leila S.Chudori.

1. Dalam pemilihan film, Tempo mencari sendiri film-film yang layak Tempo, para produser tak perlu mendaftar.
2. Tidak ada keharusan film yang dinilai harus ditayangkan di bioskop komersial. “Jika film tersebut sudah bisa disaksikan, kami menilainya. Sebuah film juga tak harus melalui badan sensor,” lanjut Leila. Sehingga menurutnya, jika ada film yang diputar berkeliling komunitas atau festival-festival maka film tersebut bisa dinilai.
3. Dari sisi produksi film, selama film produksi Indonesia, maka kebangsaan sutradara dan pemain tidak menjadi halangan bagi tim juri untuk memberikan penghargaan. “Karena mereka adalah bagian sah dan penting dari sebuah karya.”

Berita terkait

Sinopsis Possession: Kerasukan yang Diadaptasi dari Film Prancis

1 hari lalu

Sinopsis Possession: Kerasukan yang Diadaptasi dari Film Prancis

Film horor akan tayang di bioskop pada 8 Mei 2024. Film ini merupakan adaptasi dari film Prancis berjudul Possession. Ini sinopsis film Possesion.

Baca Selengkapnya

Nasib 2 Film Mendiang Lee Sun Kyun yang Belum Dirilis, Distributor Angkat Bicara

1 hari lalu

Nasib 2 Film Mendiang Lee Sun Kyun yang Belum Dirilis, Distributor Angkat Bicara

Distributor film Korea Selatan menghadapi dilema atas karya-karya mendiang Lee Sun Kyun yang sampai saat ini belum dirilis.

Baca Selengkapnya

5 FIlm Buatan Mouly Surya, Terbaru Ada Trigger Warning

1 hari lalu

5 FIlm Buatan Mouly Surya, Terbaru Ada Trigger Warning

Mouly Surya adalah seorang sineas Indonesia yang mulai mendunia.

Baca Selengkapnya

Bukan Filmapik, Ini 12 Daftar Tempat Nonton Film Legal

1 hari lalu

Bukan Filmapik, Ini 12 Daftar Tempat Nonton Film Legal

Bukan di Filmapik, berikut ini daftar tempat nonton film legal yang bisa Anda pilih. Umumnya tempat film ini ada biaya langganan dan masih terjangkau.

Baca Selengkapnya

Pemeran Film The Idea of You

3 hari lalu

Pemeran Film The Idea of You

Film The Idea of You tayang di Prime Video pada 2 Mei 2024

Baca Selengkapnya

Vina: Sebelum 7 Hari, Sinopsis dan Para Pemerannya

4 hari lalu

Vina: Sebelum 7 Hari, Sinopsis dan Para Pemerannya

Film horor Vina: Sebelum 7 Hari disutradarai oleh Anggy Umbara akan rilis pada 8 Mei 2024

Baca Selengkapnya

Tujuan Hanung Bramantyo Potong Adegan dan Ganti Judul Film Tuhan, Izinkan Aku Berdosa

6 hari lalu

Tujuan Hanung Bramantyo Potong Adegan dan Ganti Judul Film Tuhan, Izinkan Aku Berdosa

Sutradara Hanung Bramantyo menyebut film Tuhan, Izinkan Aku Berdosa awalnya hadir delam dua versi, 21+ dan 17+.

Baca Selengkapnya

Glenn Fredly The Movie: Momentum Setelah Opname hingga Pengisi Vokal dalam Film

11 hari lalu

Glenn Fredly The Movie: Momentum Setelah Opname hingga Pengisi Vokal dalam Film

Film drama biopik Glenn Fredly The Movie mulai tayang di seluruh bioskop Indonesia pada Kamis, 25 April 2024

Baca Selengkapnya

Sinopsis The Fall Guy yang Dibintangi Ryan Gosling

12 hari lalu

Sinopsis The Fall Guy yang Dibintangi Ryan Gosling

The Fall Guy film aksi stuntman produksi Universal Pictures yang tayang di bioskop Indonesia, pada Rabu, 24 April 2024

Baca Selengkapnya

Bamsoet Dukung FKPPI Produksi Film Anak Kolong

13 hari lalu

Bamsoet Dukung FKPPI Produksi Film Anak Kolong

Bambang Soesatyo mengungkapkan, keluarga besar FKPPI akan segera memproduksi atau syuting film "Anak Kolong".

Baca Selengkapnya