Bukan Makanan Manis, tapi Awas Bikin Sakit Gigi

Reporter

Tabloid Bintang

Editor

Mitra Tarigan

Rabu, 28 Februari 2018 10:35 WIB

Mengigit es batu bisa membuat sakit gigi/Tabloid Bintang

TEMPO.CO, Jakarta - Apakah Anda sudah menghindari makanan manis penyebab sakit gigi? Makanan manis 'sahabat' sakit gigi adalah permen dan cokelat. Walaupun Anda sudah menggosok gigi dengan baik, namun sakit gigi tetap menyerang. Apa masalahnya?

Ternyata, ada beberapa jenis makanan tidak manis yang juga bisa sebabkan sakit gigi, bahkan secara mendadak. Apa saja jenis makanan tersebut, seperti dilansir Teen.co.id berikut ini. Baca: Seks : Semakin Bertambah Usia Semakin Intim? Waspada PMS

1. Acar
Beberapa orang mungkin suka menambahkan acar sebagai makanan pelengkap. Namun sebuah studi di tahun 2004 mengungkapkan, bahwa acar merupakan salah satu penyebab sakit gigi.

2. Permen asam
Selain permen manis, permen asam ternyata juga dapat menyebabkan sakit gigi. Kandungan asam yang tinggi di dalam permen tersebut akan mengikis lapisan terluar gigi Anda hingga menimbulkan plak yang menggerogoti gigi. Timbunan plak yang telanjur terbentuk akan membuat gigi sulit dibersihkan. Baca: Seks : Semakin Bertambah Usia Semakin Intim? Waspada PMS

3. Es batu
Mengunyah es batu menjadi kebiasaan yang sulit dihilangkan bagi sebagian orang, terlebih ketika mengonsumsi minuman dingin. Namun perlu diketahui bahwa kebiasaan ini dapat merusak email gigi serta membuat gigi lebih sensitif.

4. Roti putih
Kaya karbohidrat, roti putih berisiko tinggi sebabkan sakit gigi. Terlebih teksturnya yang empuk dapat dengan mudah terselip di gigi Anda yang membuat bakteri mudah berkembang biak. Dari sini muncul sakit gigi yang ditakutkan.

TABLOID BINTANG

Berita terkait

Lagi, Pembocor Kasus Boeing Mendadak Meninggal Dunia

1 hari lalu

Lagi, Pembocor Kasus Boeing Mendadak Meninggal Dunia

Seorang pelapor yang menuduh pemasok Boeing mengabaikan cacat produksi 737 MAX telah meninggal dunia

Baca Selengkapnya

Konimex dan Indordesa Luncurkan Produk Baru Makanan Nutrisi FontLife One, Bidik Pasar Dewasa Muda

6 hari lalu

Konimex dan Indordesa Luncurkan Produk Baru Makanan Nutrisi FontLife One, Bidik Pasar Dewasa Muda

PT Indordesa-- anak perusahaan PT Konimex, meluncurkan produk makanan nutrisi dan perawatan kesehatan, FontLife One, di Kota Solo, Jawa Tengah.

Baca Selengkapnya

Aliansi Kecam Kehadiran Industri Plastik dan Kimia dalam Delegasi Indonesia untuk Negosiasi Perjanjian Plastik

8 hari lalu

Aliansi Kecam Kehadiran Industri Plastik dan Kimia dalam Delegasi Indonesia untuk Negosiasi Perjanjian Plastik

Kehadiran itu membahayakan tujuan perjanjian, yaitu mengatur keseluruhan daur hidup plastik untuk melindungi kesehatan manusia dan lingkungan.

Baca Selengkapnya

Sejak 2021, Jokowi 6 Kali Sampaikan Keresahan WNI Pilih Berobat ke Luar Negeri

8 hari lalu

Sejak 2021, Jokowi 6 Kali Sampaikan Keresahan WNI Pilih Berobat ke Luar Negeri

Presiden Joko Widodo atau Jokowi acap menyampaikan keresahannya soal warga negara Indonesia yang berbondong-bondong berobat ke negara lain, alih-alih dalam negeri.

Baca Selengkapnya

5 Penyebab Sulit Tidur pada Penderita Diabetes

8 hari lalu

5 Penyebab Sulit Tidur pada Penderita Diabetes

Ternyata lima masalah ini menjadi penyebab penderita diabetes sulit tidur.

Baca Selengkapnya

Penelitian Ungkap Pelet Plastik Daur Ulang dari Indonesia Mengandung 30 Bahan Kimia Beracun dengan Konsentrasi Tinggi

9 hari lalu

Penelitian Ungkap Pelet Plastik Daur Ulang dari Indonesia Mengandung 30 Bahan Kimia Beracun dengan Konsentrasi Tinggi

Proyek penelitian di 13 negara ini bertujuan meningkatkan kesadaran global tentang bahan kimia berbahaya dalam plastik daur ulang

Baca Selengkapnya

Jokowi Ungkap PR Besar di Bidang Kesehatan: Pintar kalau Sakit Mau Apa?

9 hari lalu

Jokowi Ungkap PR Besar di Bidang Kesehatan: Pintar kalau Sakit Mau Apa?

Presiden Jokowi mengungkapkan PR besar Indonesia di bidang kesehatan. Apa saja?

Baca Selengkapnya

Pakta Konsumen Nasional Minta Pemerintah Penuhi Hak Konsumen Tembakau

12 hari lalu

Pakta Konsumen Nasional Minta Pemerintah Penuhi Hak Konsumen Tembakau

Pakta Konsumen Nasional meminta pemerintah untuk memenuhi hak konsumen tembakau di Indonesia.

Baca Selengkapnya

Definisi Kesehatan Mental Menurut Psikolog, Perlu Dimiliki Setiap Orang

16 hari lalu

Definisi Kesehatan Mental Menurut Psikolog, Perlu Dimiliki Setiap Orang

Kesehatan mental lebih dari sekadar gangguan atau kecacatan mental yang diderita seseorang. Psikolog beri penjelasan.

Baca Selengkapnya

7 Tanda-tanda Kucing Mengalami Dehidrasi

17 hari lalu

7 Tanda-tanda Kucing Mengalami Dehidrasi

Dehidrasi terjadi ketika kucing kehilangan lebih banyak cairan dari yang mereka konsumsi.

Baca Selengkapnya