Tertarik Mencoba Hijab Pocong? Intip Cara Menggunakannya

Reporter

Tabloid Bintang

Editor

Susandijani

Senin, 30 April 2018 09:05 WIB

Jilbab pocong by Azzim Aziz. Instagram

TEMPO.CO, Jakarta - Layaknya busana, setiap waktu ada saja tren hijab terbaru. Kali ini tentang tren hijab pocong sedang ramai (lagi) dibahas.

Baca juga:
Para Pekerja ini Sering Dapat 'Proyek Roro Jonggrang'
Untung Rugi Punya Rumah Dekat Gerbang Tol
Orang Gila Kerja Dianggap Keren, Setuju?

Adalah desainer asal Malaysia, Azzim Aziz yang memperkenalkan tren hijab pocong ini pertama kali di instagramnya. Awalnya ia sebut hijab pocong ini sebagai 'bawal pocong'.
tren hijab pocong seperti Azzim Aziz (instagram.com)

'Pocong' dalam bahasa Indonesia berarti mayat yang dibalut kain kafan, kadang pula diasosiasikan sebagai hantu dengan kain kafan. Dari namanya saja, mungkin akan membuat orang merasa heran karena geli atau justru merasa aneh.

Disebut pocong, karena memang mirip pocong. Yaitu ikatan tali yang biasanya ada di bagian belakang leher dimodifikasi menjadi di atas kepala. Ditambah lagi, penampilan sang model yang mengenakan hijab pocong ini terkesan seram karena riasan wajah yang bold di area mata dan bibir.

Tertarik mencoba tren bawal pocong atau hijab pocong, ini?

TABLOIDBINTANG

Berita terkait

Jogja Fashion Week 2024 Bakal Libatkan 100 Produsen Fashion dan 112 Desainer

4 hari lalu

Jogja Fashion Week 2024 Bakal Libatkan 100 Produsen Fashion dan 112 Desainer

Puncak acara Jogja Fashion Week akan diadakan di Jogja Expo Center Yogyakarta pada 22 - 25 Agustus 2024.

Baca Selengkapnya

5 Rekomendasi Tempat Sewa Kebaya di Jakarta yang Bagus

4 hari lalu

5 Rekomendasi Tempat Sewa Kebaya di Jakarta yang Bagus

Untuk acara pernikahan atau wisuda, Anda dapat menyewa kebaya agar lebih hemat. Berikut ini rekomendasi tempat sewa kebaya di Jakarta.

Baca Selengkapnya

Startup Asal Bandung Produksi Material Fashion Berbahan Jamur, Tembus Pasar Singapura dan Jepang

8 hari lalu

Startup Asal Bandung Produksi Material Fashion Berbahan Jamur, Tembus Pasar Singapura dan Jepang

Startup MYCL memproduksi biomaterial berbahan jamur ramah lingkungan yang sudah menembus pasar Singapura dan Jepang.

Baca Selengkapnya

Tampil Menarik Itu Menyakitkan, Ternyata Penyebabnya Pakaian

11 hari lalu

Tampil Menarik Itu Menyakitkan, Ternyata Penyebabnya Pakaian

Dalam beberapa kasus ingin tampil menarik dengan pakaian tertentu tapi justru berdampak pada kesehatan. Berikut penyebabnya.

Baca Selengkapnya

Tampil Kasual dengan Baju Flanel

17 hari lalu

Tampil Kasual dengan Baju Flanel

Baju flanel dapat dibeli baik di toko fisik ataupun toko online seperti Shopee

Baca Selengkapnya

Gaya Fesyen Boho Chic Jika Memenuhi 3 Aspek Ini

25 hari lalu

Gaya Fesyen Boho Chic Jika Memenuhi 3 Aspek Ini

Gaya Boho Chic pada dasarnya adalah gaya santai yang menggabungkan unsur-unsur hippie, nomaden, dan vintage. Begini lebih jelasnya.

Baca Selengkapnya

Kolaborasi Victoria Beckham dan Mango, Apa Koleksi Terbarunya?

30 hari lalu

Kolaborasi Victoria Beckham dan Mango, Apa Koleksi Terbarunya?

Koleksi Victoria Beckham dan Mango yang terbaru dari rangkaian kolaborasi para penggemar street fashion

Baca Selengkapnya

Sejarah Peci Ratusan Tahun Lalu, Disebar Pedagang Hingga Populer Jadi Busana Lebaran

34 hari lalu

Sejarah Peci Ratusan Tahun Lalu, Disebar Pedagang Hingga Populer Jadi Busana Lebaran

Peci yang identik dengan busana lebaran telah dikenal masyarakat sejak ratusan tahun lalu.

Baca Selengkapnya

Inspirasi Busana Lebaran di Hari Raya

36 hari lalu

Inspirasi Busana Lebaran di Hari Raya

Indonesia Fashion Week 2024 bisa menjadi inspirasi untuk memilih model dan warna busana Lebaran di Hari Raya.

Baca Selengkapnya

10 Ide Outfit untuk Bukber yang Buat Penampilan Makin Cantik

36 hari lalu

10 Ide Outfit untuk Bukber yang Buat Penampilan Makin Cantik

Agar tampilan bukber makin stylish, berikut ini beberapa rekomendasi ide outfit untuk bukber yang bisa Anda coba. Tampilan jadi cantik.

Baca Selengkapnya