Dilarang Membawa Barang Ini Saat Hendak Naik Kapal Pesiar

Reporter

Antara

Editor

Mitra Tarigan

Rabu, 29 Agustus 2018 05:35 WIB

Kapal pesiar mewah bernama Equanimity. AP Photo

TEMPO.CO, Jakarta - Sama halnya dengan berpergian menggunakan pesawat, saat menaiki kapal pesiar pun ada sejumlah barang yang terlarang Anda bawa.

Namun, di antara sederet barang terlarang, ada dua barang yang paling sering orang Indonesia khususnya yang pemula, tetap bawa, sekalipun nantinya barang itu akan disita untuk sementara waktu oleh pihak pengelola kapal. Apa saja?

Baca: Pajak Barang Mewah Kapal Pesiar Bakal Dihapus

eperti pesawat. Barang yang tidak boleh dibawa dan boleh dibawa. Tambahannya, kita enggak boleh bawa kabel tambahan, ini untuk alasan keamanan," ujar General Manager PT Multi Alam Bahari International, representatif Royal Carribean, Ivan Soetikno, di Jakarta, Selasa.

"Satu orang gadgetnya bisa 10. Sedangkan di kapal itu sudah dihitung, satu stop kontak itu untuk satu orang. Kalau ditambah bisa overload, bisa koslet bisa mati lampu satu kapal," kata Ivan.

Selain kabel, barang terlarang lainnya adalah rice cooker. Lagi-lagi, ini kerap dilanggar orang Indonesia. "Orang kita kalau belum makan nasi belum dihitung makan. Mereka takut kalau enggak ada nasi, padahal di kapal ada. Mereka biasa bawa rice cooker yang kecil-kecil," kata Ivan.

Advertising
Advertising

"Yang sering ketangkep itu kabel tambahan dan rice cooker," kata dia.

Baca: Kapal Pesiar Super Star Libra Kembali Sandar di Kuala Tanjung

Wisata menggunakan kapal pesiar perlahan mulai digemari orang Indonesia, kendati memang baru 1 persen dari total penumpang yang menaiki kapal pesiar milik Royal Caribbean pada tahun 2017 .

Dari sejumlah destinasi yang ditawarkan selama menggunakan kapal pesiar Malaysia dan Thailand menjadi tujuan favorit orang Indonesia. Selain itu ada Alaska dan Karibia.

Berita terkait

Pedagang Keluhkan Stok Gula Pasir di Pasar

11 jam lalu

Pedagang Keluhkan Stok Gula Pasir di Pasar

Stok gula pasir berkurang di pasar dan supermarket.

Baca Selengkapnya

Polisi Gadungan Ditangkap Polsek Ciputat Timur, Tipu Korban Untuk Merampas Motor

23 jam lalu

Polisi Gadungan Ditangkap Polsek Ciputat Timur, Tipu Korban Untuk Merampas Motor

Unit Reskrim Polsek Ciputat Timur menangkap dua polisi gadungan. Sempat membawa kabur motor korban.

Baca Selengkapnya

Kementerian PUPR Anggarkan Rp 200 Miliar untuk Revitalisasi Pasar Banyuwangi

1 hari lalu

Kementerian PUPR Anggarkan Rp 200 Miliar untuk Revitalisasi Pasar Banyuwangi

Kementerian PUPR mulai merevitalisasi Pasar Banyuwangi yang menjadi pusat perbelanjaan dan kawasan heritage pada pertengahan tahun 2024 ini.

Baca Selengkapnya

Shopee Beri Garansi Tepat Waktu Jika Pesanan Tak Sesuai Jadwal Tiba

2 hari lalu

Shopee Beri Garansi Tepat Waktu Jika Pesanan Tak Sesuai Jadwal Tiba

Shopee berupaya menciptakan pengalaman belanja yang nyaman dan menyenangkan, baik penjual maupun pembeli.

Baca Selengkapnya

Cegah Overtourism, Amsterdam Kurangi Jumlah Kapal Pesiar

4 hari lalu

Cegah Overtourism, Amsterdam Kurangi Jumlah Kapal Pesiar

Jumlah kapal pesiar sungai di Amsterdam meningkat hampir dua kali lipat sejak tahun 2011.

Baca Selengkapnya

Nilai Tukar Rupiah Melemah, Pengusaha Minta Pemerintah Perluas Pemberian Insentif

4 hari lalu

Nilai Tukar Rupiah Melemah, Pengusaha Minta Pemerintah Perluas Pemberian Insentif

Ketua Umum Asosiasi Pengusaha Indonesia atau Apindo Shinta Kamdani menilai melemahnya nilai tukar rupiah berdampak pada penurunan confidence ekspansi usaha di sektor manufaktur nasional.

Baca Selengkapnya

Kemendag Dorong Produk Pertanian Indonesia Masuk Pasar Australia, Manggis Paling Diminati

6 hari lalu

Kemendag Dorong Produk Pertanian Indonesia Masuk Pasar Australia, Manggis Paling Diminati

Kementerian Perdagangan (Kemendag) melalui Atase Perdagangan RI di Canberra berupaya mendorong para pelaku usaha produk pertanian Indonesia memasuki pasar Australia.

Baca Selengkapnya

8 Prospek Kerja Jurusan Pariwisata, Bisa Keliling Dunia

11 hari lalu

8 Prospek Kerja Jurusan Pariwisata, Bisa Keliling Dunia

Berikut ini deretan prospek kerja jurusan Pariwisata, di antaranya pemandu wisata, perhotelan, influencer, hingga staf kapal pesiar.

Baca Selengkapnya

Menko Perekonomian Airlangga Sebut Bakal Lakukan Antisipasi Imbas Serangan Iran ke Israel

12 hari lalu

Menko Perekonomian Airlangga Sebut Bakal Lakukan Antisipasi Imbas Serangan Iran ke Israel

Menko Perekonomian Airlangga Hartarto menyebut bakal melakukan antisipasi imbas serangan Iran ke Israel agar perekonomian tidak terdampak lebih jauh.

Baca Selengkapnya

Pengalaman Kru Rayakan Lebaran di Kapal Pesiar, Berlabuh di Panama hingga Jepang

15 hari lalu

Pengalaman Kru Rayakan Lebaran di Kapal Pesiar, Berlabuh di Panama hingga Jepang

Seorang kru kapal pesiar berbagi pengalamannya menjalani Lebaran di lautan.

Baca Selengkapnya